Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jangan Mandi Air Hangat setelah Penerbangan, Ini Alasannya

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi penumpang pesawat (pixabay.com)
Ilustrasi penumpang pesawat (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah penerbangan, paling enak langsung mandi air hangat begitu sampai rumah atau hotel. Apalagi jika perjalanan lama dan tempat duduk di pesawat tak terlalu bersih.

Namun seorang pakar penerbangan, Travys Carinci, mengungkapkan sebaiknya memilih mandi air dingin daripada air panas atau hangat. Manajer layanan pelanggan Qantas itu terbang hampir 60.000 mil sebulan sebagai bagian dari pekerjaannya.

Dia mengatakan kepada CN Traveller bahwa dia selalu melewatkan mandi air hangat, meskipun itu sangat menggoda setelah penerbangan panjang. "Namun itu dapat mengeringkan kulit Anda," kata dia. 

Mandi air panas tidak hanya dapat mengeringkan kulit, tetapi juga memiliki efek samping negatif lainnya. Hal ini termasuk memicu kondisi kulit seperti eksim serta memperburuk jerawat, karena air hangat menghilangkan minyak alami dan bakteri sehat pada kulit.

Abbas Kanani, apoteker di Chemist Click berkatan bahwa mandi terlalu lama, terutama dengan air panas dapat menghilangkan minyak alami kulit, menyebabkannya menjadi kering.

Mandi air dingin lebih baik

Mandi air dingin dinilai jadi pilihan yang jauh lebih baik, terutama untuk jet lag. Hal ini karena dapat meningkatkan sirkulasi yang memberikan dorongan energi yang cepat.

“Air dingin merangsang produksi noradrenalin dan beta-endorfin. Impuls listrik dikirim dari ujung saraf ke otak saat kita mandi air dingin, dan reaksi kimia ini mungkin memiliki efek antidepresan pada beberapa individu," menurut catatan WebMD.

Mandi setelah penerbangan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Wisatawan disarankan untuk mandi setelah penerbangan, bukan sebelumnya. Editor The Point's Guy, Nicky Kelvin, mengatakan mandi pagi hanya membuang-buang waktu dan berarti membuat kehilangan waktu tidur ekstra.

"Mandi malam sebelumnya, karena ini akan mengurangi 20 menit waktu yang dibutuhkan untuk bersiap-siap, yang berarti Anda bisa tidur lebih lama."

Menurut ahli mikrobiologi Jason Tetro, penulis The Germ Files, pesawat terbang cukup kotor jadi alasan untuk mandi setelah penerbangan. Pesawat terbang mempunyai mikrobioma sendiri dan jenis yang paling umum adalah mikrobioma yang berasal dari kulit manusia. Hal ini tidak mengherankan mengingat kita semua terus-menerus mengeluarkan bakteri. tempat yang paling banyak kumannya? Itu adalah sandaran kepala.

"Penelitian telah mengungkapkan bahwa mandi dapat meningkatkan kondisi mental kita dalam hal kecemasan, kemarahan, kelelahan, dan kebingungan. Jadi selain merasa bersih di luar, Anda mungkin juga merasa lebih segar di dalam," kata Tetro.

THE SUN | WELL AND GOOD

Pilihan Editor: Waktu Ideal Tiba di Bandara supaya Tidak Ketinggalan Pesawat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini: Sec Bowl Kuningan Tutup Permanen Setelah Viral Cuci Alat Masak di Toilet, Data NPWP yang Bocor Diduga Milik Jokowi, Sri Mulyani, dan Zulhas

1 jam lalu

Restoran Sec Bowl. Instagram
Terkini: Sec Bowl Kuningan Tutup Permanen Setelah Viral Cuci Alat Masak di Toilet, Data NPWP yang Bocor Diduga Milik Jokowi, Sri Mulyani, dan Zulhas

Sec Bowl cabang Kuningan tutup permanen mulai 18 September 2024 setelah restoran itu viral di media sosial akibat stafnya mencuci alat masak di toilet


Ngeri, Penerbangan ke Australia Tiba-tiba Anjlok 20.000 Kaki dalam 6 Menit

3 jam lalu

Penutup mesin hitam dengan lakban kuning biasanya terlihat di pesawat Qantas, sering kali menggambarkan wajah tersenyum atau emoji. [Jason Selatan/Sidney Morning Herald]
Ngeri, Penerbangan ke Australia Tiba-tiba Anjlok 20.000 Kaki dalam 6 Menit

Maskapai Qantas tiba-tiba terjun bebas dalam waktu enam menit, menambah daftar horor di dunia penerbangan.


Istana Seret Nama Megawati dalam Polemik Pesawat Jet Kaesang

4 jam lalu

Kolase foto yang menunjukkan momen Kaesang Pangarep dan Erina Gudono turun dari jet pribadi dan langsung berjalan menuju mobil yang telah menunggu di apron bandara. Sumber: Twitter
Istana Seret Nama Megawati dalam Polemik Pesawat Jet Kaesang

Istana Kepresidenan meminta publik untuk menyorot Megawati, Puan, dan Mahfud yang juga menggunakan jet pribadi.


Insiden Mengerikan dalam Penerbangan, Banyak Penumpang Keluar Darah dari Hidung dan Telinga

18 jam lalu

Delta Airlines. dallasnews
Insiden Mengerikan dalam Penerbangan, Banyak Penumpang Keluar Darah dari Hidung dan Telinga

Insiden tersebut terjadi setelah pesawat mengalami masalah tekanan kabin di tengah penerbangan.


4 Alasan Kenapa Jendela Pesawat Harus Dibuka Saat Take Off dan Landing

18 jam lalu

Kenapa jendela pesawat harus dibuka. Foto: Canva
4 Alasan Kenapa Jendela Pesawat Harus Dibuka Saat Take Off dan Landing

Kenapa jendela pesawat harus dibuka saat take off dan landing? Hal ini merupakan standar keselamatan saat menggunakan pesawat.


Traveler Bagikan Tips Menghindari Penerbangan Delay atau Batal

23 jam lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Traveler Bagikan Tips Menghindari Penerbangan Delay atau Batal

Menurut studi, lebih dari 80 persen penerbangan yang berangkat dari pukul 6 pagi hingga 9 pagi tepat waktu.


Jubir Tegaskan Kaesang Nebeng Teman, Pemilik Jet Pribadi Ikut Terbang ke Amerika Serikat

1 hari lalu

Putra Presiden RI, Joko Widodo, Kaesang Pangarep, seusai memberikan klarifikasi di gedung ACLC Komisi Pemberantasan korupsi, Jakarta, Selasa, 17 September 2024. Kaesang Pangarep memberikan klarifikasi ke KPK terkait laporan pengaduan masyarakat yang tengah di proses oleh Direktorat Penerimaan Layanan Pengaduan Masyarakat KPK dalam dugaan penerimaan gratifikasi berupa fasilitas mewah pesawat jet pribadi yang dipergunakan melakukan perjalanan ke Amerika Serikat bersama istrinya Erina Gudono. TEMPO/Imam Sukamto
Jubir Tegaskan Kaesang Nebeng Teman, Pemilik Jet Pribadi Ikut Terbang ke Amerika Serikat

Juru bicara Kaesang Pangarep, Francine Widjojo, menegaskan Kaesang menaiki jet pribadi bersama teman atau pemilik dari pesawat tersebut.


Kuasa Hukum Sebut Kaesang Naik Jet Pribadi Berdelapan, Termasuk Teman 'Nebeng'

1 hari lalu

Kaesang Pangarep (kiri) memberikan klarifikasi di gedung ACLC Komisi Pemberantasan korupsi, Jakarta, Selasa, 17 September 2024. Kaesang Pangarep yang juga menjabat sebagai Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia memberikan klarifikasi ke KPK terkait laporan pengaduan masyarakat yang tengah di proses oleh Direktorat Penerimaan Layanan Pengaduan Masyarakat KPK dalam dugaan penerimaan gratifikasi berupa fasilitas mewah pesawat jet pribadi jenis Gulfstream G650 dengan nomor penerbangan N588SE milik Garena Online (private) Limited, unit bisnis SEA  Group, dipergunakan melakukan perjalanan ke Amerika Serikat bersama istrinya Erina Gudono.TEMPO/Imam Sukamto
Kuasa Hukum Sebut Kaesang Naik Jet Pribadi Berdelapan, Termasuk Teman 'Nebeng'

Kuasa Hukum Kaesang Pangarep, Nasrullah, menjelaskan bahwa tidak hanya pihak Kaesang yang menaiki jet pribadi, tapi juga ada pihak pemilik pesawat.


Membuka Konektivitas Bumi Nyiur Melambai ke Asia Pasifik

3 hari lalu

Putra Gubernur Sulawesi Utara Rio Dondokambey (kiri) mewakili Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey, menerima penghargaan Apresiasi Tokoh Indonesia 2024, dari Inspektur Jenderal Kementerian Dalam Negeri Komisaris Jenderal Polisi Tomsi Tohir, didampingi Direktur Utama PT. Tempo inti Media Tbk  Arif Zulkifli,di Hotel Borobudur, Jakarta, Selasa, 10 September 2024. Dok. Tempo
Membuka Konektivitas Bumi Nyiur Melambai ke Asia Pasifik

Penerbangan dan pelayaran langsung ke berbagai negara mempercepat pertumbuhan ekonomi Sulawesi Utara. Pintu gerbang baru Indonesia ke Asia Pasifik.


Shanghai Disapu Topan Bebinca

3 hari lalu

Ilustrasi badai. Pexels/Marek Piwnicki
Shanghai Disapu Topan Bebinca

Topan Bebinca mendarat di Shanghai persisnya sekitar pukul 7.30 pagi pada 16 September 2024. Topan telah menyebabkan ratusan penerbangan dibatalkan