Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wahana Edukasi Baru, Ajak Anak Mengenal Dunia Penerbangan

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Seorang anak mencoba wahana baru Flight Academy, kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta. (dok. Traveloka)
Seorang anak mencoba wahana baru Flight Academy, kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta. (dok. Traveloka)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bagi para orang tua kini tak perlu bingung lagi mencari wisata edukatif untuk anak-anak. Akhir pekan ini, ajak anak-anak mengenal dunia penerbangan di Flight Academy. Wahana baru di Kidzania Jakarta ini akan memberikan pengalaman khusus bagi anak-anak. 

Flight Academy bisa jadi wahana pembelajaran dunia penerbangan. Sekaligus memenuhi impian dan kegembiraan anak-anak memujudkan cita-citanya, sebagai pilot, awak kabin, sembari menikmati perjalanan mereka. 

Edukasi dunia penerbangan

Wahana tersebut didesain dengan konsep dan peralatan lengkap yang menyerupai kabin pesawat. Anak-anak yang mencoba wahana tersebut dapat merasakan sekaligus belajar tentang tugas-tugas seorang pilot, awak kabin dan petugas pra penerbangan. 

Seorang anak mencoba profesi awak kabin di wahana baru Flight Academy, kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta. (dok. Traveloka)

Aktivitas di wahana ini dapat diikuti oleh pengunjung berusia 4 sampai 16 tahun. Sebelum mulai, anak-anak akan mendapat beberapa penjelasan. Misalnya yang ingin mencoba jadi pilot, akan diberi penjelasan tentang bagaimana cara menerbangkan pesawat dan tugas lainnya.

Kalau ingin mencoba profesi awak kabin, akan mendapat penjelasan tentang bagaimana memberikan pelayanan makanan hingga mendemonstrasikan instruksi keselamatan. Sedangkan untuk peran petugas check-in counter, anak-anak akan mendapat penjelasan tentang sistem pelayanan pra-penerbangan. Mereka juga akan mendapatkan penjelasan tentang bagaimana cara memesan tiket pesawat dan check-in online melalui aplikasi.

Layaknya pekerja sungguhan, anak-anak yang mencoba peran profesi akan mendapat gaji sebesar 20 kidZos di akhir kegiatan. Selain peran profesi, anak-anak juga dapat merasakan peran sebagai penumpang. Mereka akan merasakan bagaimana menjadi penumpang pesawatn dan mendapatkan layanan penerbangan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

(ki-ka) CEO Transportasi Traveloka, Iko Putera dan Presdir PT. Aryan Indonesia (KidZania Jakarta), M. Kerry Ardianto Riza, di wahana baru Flight Academy, kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta. (dok. Traveloka)

Kolaborasi Traveloka x KidZania Jakarta

Flight Academy merupakan kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta. Wahan tersebut diresmikan pada Rabu, 24 Juli 2024. CEO of Transportasi Traveloka, Iko Putera, mengatakan wahana ini akan memberikan kombinasi pengalaman rekreasi dan edukasi untuk pengunjung. “Baik mendapatkan pengalaman terbaik, menarik dan kami memahami bahwa wisata itu juga bisa bersifat edukatif, kata Iko. 

Presdir PT. Aryan Indonesia (KidZania Jakarta), M. Kerry Ardianto Riza, menyambut baik kolaborasi wahana baru tersebut. Anak-anak pun mendapatkan kesempatan untuk mengenal dunia penerbangan. "Kami berharap wahana ini dapat memberikan manfaat kepada anak-anak di KidZania,” ucapnya. 

PUTRI ANI

Pilihan editor: Rayakan HUT ke-12 Traveloka, Siap-siap Berburu Diskon di Traveloka Travel Fair 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Destinasi Wisata Akhir Pekan di Kabupaten Wonosobo: Kebun Teh hingga Air Terjun

16 jam lalu

Sejumlah pekerja memetik daun teh di petak 8 kebun teh Tambi, Wonosobo, Jawa Tengah, Selasa, 11 Juni 2024. Sebanyak 70 persen produk teh Tambi yang merupakan peninggalan Belanda dijual ke pasar Eropa dan sisanya dipasarkan di Jawa. Tempo/Budi Purwanto
5 Destinasi Wisata Akhir Pekan di Kabupaten Wonosobo: Kebun Teh hingga Air Terjun

Dikelilingi oleh pegunungan dan dataran tinggi, Wonosobo memiliki banyak tempat wisata yang siap memanjakan mata dan memberikan pengalaman eksotis.


EPIC Sale dari Traveloka Siap Jadi Teman Liburan Hemat, Ada Diskon s.d 80 Persen

17 jam lalu

Dok. Rankpilar
EPIC Sale dari Traveloka Siap Jadi Teman Liburan Hemat, Ada Diskon s.d 80 Persen

Sebagai platform travel terbesar di Asia Tenggara, Traveloka selalu berhasil mencuri perhatian dengan berbagai promo dan diskon menarik


Daftar Diskon Epic Brand Day di Traveloka, Turkish Airlines hingga Ascott Hotel

18 jam lalu

Putri Titian memanfaatkan diskon akomodasi dan transportasi agar bisa berlibur hemat bersama keluarha. Foto: @bebeclub
Daftar Diskon Epic Brand Day di Traveloka, Turkish Airlines hingga Ascott Hotel

Traveloka menggelar diskon penerbangan dan hotel.


10 Maskapai Penerbangan Terbaik di Dunia 2024, Garuda Masuk?

1 hari lalu

Pesawat Boeing 777-300 dicat dalam desain retro dari Qatar Airways (ANTARA/HO)
10 Maskapai Penerbangan Terbaik di Dunia 2024, Garuda Masuk?

Daftar maskapai penerbangan terbaik di dunia pada 2024, pertama Qatar Always


Traveloka Gandeng Superstar Dunia Ji Chang Wook Pamer Destinasi Wisata Menarik

2 hari lalu

Ji Chang Wook/Traveloka
Traveloka Gandeng Superstar Dunia Ji Chang Wook Pamer Destinasi Wisata Menarik

Ji Chang Wook ungkapkan antusiasmenya dalam mempromosikan pariwisata bersama Traveloka dan terpukau oleh sambutan hangat masyarakat Indonesia.


Kemenparekraf: Maskapai Internasional Buka Rute Langsung ke Indonesia

3 hari lalu

Petugas beraktivitas di dekat pesawat maskapai Super Air Jet nomor penerbangan IU-763 tujuan Jakarta di Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat, 4 Desember 2021. Super Air Jet resmi membuka rute penerbangan Jakarta-Lombok (CGK-LOP) pulang-pergi sejak 18 November lalu. TEMPO/Nita Dian
Kemenparekraf: Maskapai Internasional Buka Rute Langsung ke Indonesia

Kemenparekraf menyampaikan ada sejumlah maskapai penerbangan yang siap menghadirkan rute penerbangan internasional baru ke Indonesia.


Pengolahan Kelapa Jadi Bahan Bakar Pesawat, Kementerian ESDM: Secara Teknis Memungkinkan

3 hari lalu

Ilustrasi minyak kelapa untuk  Bioavtur. antaranews.com
Pengolahan Kelapa Jadi Bahan Bakar Pesawat, Kementerian ESDM: Secara Teknis Memungkinkan

BRIN menyatakan bahwa kelapa non-standar sudah diakui kelayakannya oleh Organisasi Penerbangan Sipil Internasional.


Garuda Indonesia Tawarkan Diskon Tiket Pesawat 80 Persen, Dibuka 22 hingga 31 Juli

3 hari lalu

Pesawat Garuda Indonesia Boeing 737-800 NG dengan tema Pikachu Pokemon. garuda-indonesia.com
Garuda Indonesia Tawarkan Diskon Tiket Pesawat 80 Persen, Dibuka 22 hingga 31 Juli

Garuda Indonesia bersama Bank Mandiri menggelar Garuda Indonesia "Sales Office Travel Fair" (SOTF) 22-31 Juli 2024. Diskon tiket hingga 80 persen.


3 Maskapai Buka Penerbangan Langsung ke Indonesia, Ada dari Korea ke Bali

3 hari lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
3 Maskapai Buka Penerbangan Langsung ke Indonesia, Ada dari Korea ke Bali

Penerbangan langsung dari luar negeri dinilai akan memudahkan wisatawan mancanegara mengakses destinasi wisata Indonesia.


Cerita Penumpang Menginap di Bandara selama Empat Hari karena Penerbangan Delay

3 hari lalu

 Vienna Skye, 25 menginap di bandara Rio de Janeiro, Brasil, selama empat hari setelah penerbangannya ditunda pada Mei 2024 (Instagram/@viennaskye)
Cerita Penumpang Menginap di Bandara selama Empat Hari karena Penerbangan Delay

Penumpang itu mengaku tidak bisa keluar bandara karena maskapai terus-menerus membatalkan penerbangan selama empat hari berturut-turut.