Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pramugari Ingatkan Pentingnya Makan dan Minum Cukup Sebelum Naik Pesawat Terbang

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Ilustrasi pramugari. shutterstock.com
Ilustrasi pramugari. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang pramugari mengingatkan kesalahan yang sering dilakukan para penumpang sebelum naik ke pesawat terbang. Hal tersebut dipicu insiden penumpang sakit dalam penerabangan baru-baru ini. 

Pramugari dengan akun Jetting Julia, mengatakan agar calon penumpang pesawat terbang tidak melakukan kesalahan tersebut. Dia juga memastikan agar penumpang memperhatikan kesehatannya masing-masing. 

Julia mengawali vlog-nya dengan menceritakan insiden yang dialami penumpang pria. Dia mengatakan pria itu mengeluh tubuhnya dingin dan terlihat gemetar sebelum pesawat lepas landas. Seorang dokter di pesawat memeriksanya, bahkan memanggil petugas paramedis bandara. Penumpang tersebut akhirnya diputuskan bahwa dia tidak layak untuk terbang hari itu.

Kepada awak kabin yang bertugas, pria itu mengaku bahwa dia belum makan apa pun pada hari penerbangannya. Hal tersebut merupakan sebuah kesalahan yang sering dilakukan banyak orang yang berpergian dengan pesawat terbang. "Sangat penting untuk makan dan minum pada hari-hari Anda bepergian," kata Julia, seperti dikutip dari laman Express UK.

Julia mengatakan sebaiknya tidak bepergian dengan pesawat terbang dalam keadaan perut kosong. Selain itu pastikan agar tetap terhidrasi dengan baik untuk mencegah dehidrasi. 

“Sangat penting untuk tidak terbang dengan perut kosong dan memiliki banyak cairan dalam tubuh Anda hanya karena saat Anda terbang Anda bisa mengalami dehidrasi," ujarnya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bepergian dengan pesawat terbang dapat menyebabkan seseorang mengalami dehidrasi. Menurut penjelasan Bandara London Gatwick, perjalanan udara dapat membuat seseorang dehidrasi karena sifat kabin yang bertekanan. Sebab itu, penumpang disarankan untuk selalu minum banyak air dan jus buah. Hindari alkohol, minuman bersoda, atau minuman yang mengandung kafein.

Turkish Airlines juga menyarankan penumpang untuk mengonsumsi setidaknya satu kali makanan yang mengandung buah-buahan dan sayuran musiman sebelum memulai penerbangan yang lebih lama. Hal ini untuk mencegah penumpang mengalami perut kembung yang disebabkan oleh perubahan tekanan kabin.

Menurut maskapai penerbangan itu, pada penerbangan jarak jauh tekanan kabin saat lepas landas dan mendarat dapat menyebabkan masalah kesehatan terutama perut kembung. Penjelasannya seperti ini, tekanan udara di dalam kabin lebih rendah dibandingkan di permukaan laut. Saat tekanan kabin turun saat terbang, gas mulai mengembang, sehingga seseorang mungkin merasakan tekanan di perut atau sistem pencernaan.

Pilihan editor: 3 Hal Penting yang Harus Diingat Penumpang Saat Turbulensi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Saran Dokter Penerbangan buat Penderita Penyakit Jantung yang Akan Bepergian

1 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat (pixabay.com)
Saran Dokter Penerbangan buat Penderita Penyakit Jantung yang Akan Bepergian

Pasien penyakit jantung koroner aman bepergian menumpang pesawat terbang namun perlu tindakan asesmen secara medis.


10 Barang Bawaan yang Tidak Boleh Masuk Bagasi Pesawat Terbang

3 hari lalu

Ilustrasi koper. Freepik.com
10 Barang Bawaan yang Tidak Boleh Masuk Bagasi Pesawat Terbang

Meski bisa membawa koper bagasi dan koper jinjing, ada beberapa barang bawaan yang boleh dan tidak boleh disimpan


Turbulensi Bikin Takut Naik Pesawat Terbang Simak Tips dari Pramugari

5 hari lalu

Ilustrasi wanita bepergian dengan pesawat terbang. Freepik.com/Jcomp
Turbulensi Bikin Takut Naik Pesawat Terbang Simak Tips dari Pramugari

Seorang pramugari memberikan tips untuk penumpang yang takut naik pesawat terbang termasuk memilih kursi yang harus harus dhindari.


Pramugari Ingatkan Penumpang untuk Makan Sebelum Naik Pesawat, Kenapa?

6 hari lalu

Ilustrasi nonton di pesawat/Emirates
Pramugari Ingatkan Penumpang untuk Makan Sebelum Naik Pesawat, Kenapa?

Seorang penumpang mengalami sakit lalu dinyatakan tidak layak terbang, dia mengaku tidak makan apa pun sebelum naik pesawat.


Tips Tetap Nyaman Naik Penerbangan Malam Hari saat Traveling

6 hari lalu

Ilustrasi pemakaian penutup mata di pesawat. Shutterstock
Tips Tetap Nyaman Naik Penerbangan Malam Hari saat Traveling

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk membuat penumpang lebih nyaman saat harus ikut penerbangan antara malam sampai pagi hari.


Apakah Normal BAB setelah Makan? Berikut Penjelasannya

8 hari lalu

Ilustrasi wanita di toilet. Shutterstock
Apakah Normal BAB setelah Makan? Berikut Penjelasannya

Orang mengalami rasa ingin buang air besar (BAB) ketika selesai makan adalah sebuah hal yang normal.


Alasan Pramugari Selalu Tersenyum saat Ada Turbulensi

13 hari lalu

Ilustrasi pramugari. Huffpost.com
Alasan Pramugari Selalu Tersenyum saat Ada Turbulensi

Saat akan terjadi turbulensi adalah pramugari akan berhenti menyajikan minuman panas dan tidak bisa meninggalkan tempat duduk.


Jarang Disadari, Ini Alasan Pintu Pesawat Selalu Terletak di Sebelah Kiri

16 hari lalu

Pesawat udara maskapai penerbangan Singapore Airlines dengan nomor penerbangan SQ939 lepas landas menuju Singapura di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Badung, Bali, Rabu 16 Februari 2022. Bandara Bali kembali melayani penerbangan reguler perdana rute Singapura-Bali-Singapura oleh maskapai Singapore Airlines, usai dibukanya kembali pintu masuk internasional di bandara tersebut setelah sempat ditutup akibat pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Jarang Disadari, Ini Alasan Pintu Pesawat Selalu Terletak di Sebelah Kiri

Alasan pintu pesawat di sebelah kiri berdasarkan tradisi sejarah, sebelum akhirnya dilanjutkan dengan alasan efisiensi.


Ruang di Atas Kursi Pesawat Penuh, Di Mana Menyimpan Koper atau Tas Jinjing?

17 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang. Unsplash.com/Mohammad Arrahmanur
Ruang di Atas Kursi Pesawat Penuh, Di Mana Menyimpan Koper atau Tas Jinjing?

Pramugari menjelaskan pengaturan menyimpan koper di ruang di atas kursi pesawat


4 Hal yang Harus Dilakukan saat Penerbangan Delay atau Dibatalkan

18 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat. Freepik.com/Standret
4 Hal yang Harus Dilakukan saat Penerbangan Delay atau Dibatalkan

Penerbangan delay atau batal, bukan berarti perjalanan akan berakhir