Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wisata Susur Sungai Ogan Baturaja, Main Air Ditemani Kopi Khas Mendingin

image-gnews
Sungai Ogan Kiri di desa Mendingin, Ogan Komering Ulu menjadi tujuan wisata camping ground, arum jeram. TEMPO/PARLIZA HENDRAWAN
Sungai Ogan Kiri di desa Mendingin, Ogan Komering Ulu menjadi tujuan wisata camping ground, arum jeram. TEMPO/PARLIZA HENDRAWAN
Iklan

TEMPO.CO, Palembang - Destinasi wisata di sekitar kota Baturaja, Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan terbilang cukup banyak. Dari Baturaja, pilihan pertama objek wisata adalah di sekitar Sungai Ogan hingga ke bagian ulunya di desa Mendingin, Kecamatan Ulu Ogan.

Di sana, wisatawan bisa bermalam di camping ground, bermain arung jeram dan menikmati pemandangan di air terjun Ayakh Lintang. Hawa dingin  usau bermain di sungai bisa diatasi dengan secangkir kopi Robusta khas Mendingin.

Azman Fajar, salah seorang wisatawan asal Kota Baturaja menceritakan keindahan alam sepanjang daerah aliran sungai (DAS) Ogan Ulu. Baturaja-Mendingin jaraknya sekitar 65 kilometer arah Tanjung Enim. Belum semua akses berupa jalan beraspal karena selepas meniti jalan lintas Sumatera, maka akan dijumpai 11 kilometer diantaranya jalan desa berupa tanjakan dan turun terjal. Bahkan beberapa titik diantaranya baru mulai dilakukan pembetonan.

Sebelum tiba di tujuan utama, di sepanjang jalan lintas dapat ditemui beberapa objek wisata, antara lain wisata sungai di Tubohan atau Keban Agung, gua Puteri dan gua Harimau, wisata Ujan Mas dan wisata mandi sungai di Tangsi Lontar. Petualangan dilanjutkan dengan merasakan sensasi jalan desa yang agak ekstrem.

Sebelum desa Mendingin akan dijumpai juga objek wisata River Tubbing atau Belanting. “Dari tempat kemping ini, kita bisa menikmati air terjun yang ketinggiannya sekitar 425 meter sambil hiking selama sekitar 45 menit,” kata Azman.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kepala Desa Mendingin Ulu Ogan Martambang mengatakan desanya mengandalkan objek wisata berupa camping ground, arung Jeram di sungai Ogan Kiri dan air terjun Ayakh Lintang. Keistimewaan Mendingin adalah air sungai yang selalu bersih dan jernih karena desa itu adalah desa yang paling pangkal di wilayah Ogan Ulu.

Air terjun yang dia maksud hanya berjarak sekitar 2 kilometer dari pusat pemerintahan desa. “Sebagai oleh-oleh, kami siapkan kopi robusta Bukit Menanti dengan cita rasa khas dan dengan kemasan yang menarik ,” kata Martambang.

Sementara itu, Kepala Dinas Kebudayaan dan Provinsi Sumatera Selatan Aufa Syaharizal menjelaskan Ogan Komering Ulu memiliki potensi wisata yang banyak, baik berupa kekayaan alam dan seni- budaya, termasuk sungai Ogan. Potensi tersebut akan terus dimanfaatkan untuk kesejahteraan masyarakatbdengan kerja sama seluruh pihak. “Tentunya bukan hanya menjadi perhatian dari pemerintah akan tetapi semua pihak,” kata dia.

Baca juga: Sumatera Utara Punya 5 Jenis Kopi yang Nikmat, Wajib Dicicip dan Buat Oleh-oleh

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kopi Indonesia Raup Transaksi Rp 1,63 Miliar di Hari Pertama Melbourne International Coffee Expo 2024

1 jam lalu

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia dan petani kopi Papua di Melbourne International Coffee Expo (MICE) 2024 di Melbourne, Australia, pada tanggal 12-14 Mei. ANTARA
Kopi Indonesia Raup Transaksi Rp 1,63 Miliar di Hari Pertama Melbourne International Coffee Expo 2024

Produk kopi Indonesia menarik minat pembeli di Melbourne International Coffee Expo atau MICE 2024. Ditargetkan bisa buka peluang kerja sama


Ingin Menjadi Barista seperti Mikael Jasin Juara Dunia World Barista Championship 2024? Berikut Tipsnya

1 hari lalu

Head of Coffee Kopi Kenangan, Mikael Jasin sedang membuat Guatemala Patenggang di The Mixologist Section, Kenangan Heritage, Senayan City, Jakarta. TEMPO | Rini K
Ingin Menjadi Barista seperti Mikael Jasin Juara Dunia World Barista Championship 2024? Berikut Tipsnya

Mikael Jasin barista pertama asal Indonesia yang meraih gelar World Championship Barista. Ini tips menjadi barista.


Sejumlah Barista Ternama Indonesia, Ada Mikael Jasin Juara Dunia di World Barista Championship 2024

1 hari lalu

Mikael Jasin, juara 1 kategori Indonesia Barista Cup (IBC) dalam ajang Indonesia Coffee Event (ICE) 2019. TEMPO/Bram Setiawan
Sejumlah Barista Ternama Indonesia, Ada Mikael Jasin Juara Dunia di World Barista Championship 2024

Barista Indonesia makin mendapat pengakuan setelah Mikael Jasin berhasil juara World Championship Barista. Ini deretan barista ternama Indonesia.


Barista Indonesia Mikael Jasin Raih Juara Dunia di World Barista Championship 2024 Lewat Kopi Aji dan Gesha

2 hari lalu

Mikael Jasin. Instagram
Barista Indonesia Mikael Jasin Raih Juara Dunia di World Barista Championship 2024 Lewat Kopi Aji dan Gesha

Barista Indonesia Mikael Jasin Raih Juara World Barista Championship 2024. Ia berhasil mengalahkan barista dari 53 negara lainnya.


Inilah 5 Minuman yang Bisa Memperlancar BAB

8 hari lalu

Ilustrasi wanita di toilet. Shutterstock
Inilah 5 Minuman yang Bisa Memperlancar BAB

Berikut ini lima minuman kesehatan yang bagus untuk menghilangkan sembelit serta perlancar BAB.


Banjir Dasyat Setinggi Leher Terjang Guangdong Cina, 11 Orang Hilang

21 hari lalu

Orang-orang berdiri di jalan yang banjir saat badai membawa hujan dan hujan es ke Nanchang, provinsi Jiangxi, Cina 2 April 2024. Reuters
Banjir Dasyat Setinggi Leher Terjang Guangdong Cina, 11 Orang Hilang

Sebelas orang hilang di Guangdong akibat banjir dasyat di provinsi selatan Cina itu pada Senin 22 April 2024


Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

22 hari lalu

Warga menggiling biji kopi Robusta  petik merah di Desa Kali Banger, Gemawang, Temanggung, Jawa Tengah, Kamis, 20 Juli 2023. Harga biji kopi Robusta basah saat ini melonjak menjadi Rp11.500 per kilogram dari harga tahun lalu yang hanya Rp7.000 per kilogram, yang menurut pedagang harga tersebut merupakan termahal sepanjang sejarah kopi di Indonesia. ANTARA/Anis Efizudin
Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

Atase Perdagangan Kairo, M Syahran Bhakti berharap eksportir kopi Indonesia dapat memenuhi permintaan dari Mesir pada 2024 ini di atas Rp 1,5 triliun.


Mudik Asik via Jalinteng OKU, Bisa Mampir di Goa Putri hingga Mandi di Mendingin

37 hari lalu

Situs Goa Harimau di desa Padang Bindu, Semidang Aji, Ogan Komering Ulu bisa jadi destinasi wisata yang bisa dikunjungi saat mudik lebaran 2024. TEMPO/Parliza Hendrawan
Mudik Asik via Jalinteng OKU, Bisa Mampir di Goa Putri hingga Mandi di Mendingin

Kalau mudik melalui Jalinteng Sumatera baik dari arah Lampung maupun dari arah Jambi, maka banyak objek wisata yang akan di jumpai


Inilah Alasan Disarankan Tidak Minum Kopi Sebelum Naik Pesawat

43 hari lalu

Ilustrasi pria  minum kopi. fadquip.com
Inilah Alasan Disarankan Tidak Minum Kopi Sebelum Naik Pesawat

Minum kopi sebelum penerbangan tak hanya meningkatkan risiko kembung, tapi juga menyebabkan dehidrasi yang berujung pada rasa mual dan sakit kepala.


Kopi Kenangan Sajikan Blewah Mewah, Menu Segar untuk Berbuka Puasa

50 hari lalu

Kopi Kenangan Sajikan Blewah Mewah, Menu Segar untuk Berbuka Puasa

Menu andalan Blewah Tea dengan taburan Blewah Jelly yang terbuat dari ekstrak buah asli