Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ragam Makanan Pinggir Jalan yang Harus Dicicip Saat ke Thailand

Reporter

image-gnews
Mango sticky rice di Khao San Road, Bangkok, Thailand, yang hits di Indonesia. Tempo/Francisca Christy Rosana
Mango sticky rice di Khao San Road, Bangkok, Thailand, yang hits di Indonesia. Tempo/Francisca Christy Rosana
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sebentar lagi, Bangkok Thailand akan membuka gerbang pariwisatanya untuk turis asing per 1 Oktober 2021. Jika Anda berminat dan sudah tervaksin penuh, maka bersiaplah untuk bisa pergi ke negara ini.

Selain terkenal akan tempat berbelanjanya yang murah, banyak makanan pinggir jalan di Thailand yang wajib dicicip. Ini adalah beberapa daftar kuliner yang dijadikan acuan saat berkunjung nanti:

Moo Ping

Daftar utama makanan yang perlu dicoba adalah Moo Ping. Kuliner lezat ini terbuat dari daging babi yang dipanggang dan akan ditusuk dengan sate. Moo Ping dikenal dengan sangat populer sehingga bisa ditemukan hampir dimana-mana.

Cara membuatnya bisa dengan merendam daging di dalam sebuah tumbukan, campurkan dengan akar ketumbar, bawang putih, paprika kemudian dipanggang. Ada pula campuran santan yang tidak boleh dilupakan. Tujuannya adalah agar daging babi terasa lebih empuk dan berair.

Pad Kra Pao

Terdiri dari gabungan kemangi suci Thailand, bawang putih, gula, cabai dan saus tiram, Pad Kra Pao mampu memberikan sensasi ledakan cita rasa yang begitu kuat. Beberapa dari bahan tersebut juga bisa diubah dengan menambahkan kacang panjang, wortel atau jagung.

Saat makan Pad Kra Pao, mintalah nampan bumbu kepada pedagang karena pembeli bisa bereksperimen dengan menaburkan gula atau campuran cuka dan cabai agar rasanya semakin sesuai dengan selera. Hidangan ini dimasak dengan metode tumis yang dipengaruhi Cina untuk membuat rempah-rempah agar bisa menjadi satu kesatuan.

Kluay Tod

Pisang goreng satu ini menjadi makanan penutup paling populer di seluruh Asia Tenggara. Di Thailand, pisang goreng juga ikut menjadi bagian dari para jajanan pinggir jalan yang terkenal akan rasanya yang enak. Meskipun dari segi resep terasa sederhana, nyatanya resep pisang goreng ala Thailand ini sangat disukai.

Camilan satu ini cocok dipadukan dengan es krim kelapa maupun vanila. Kluay Tod mudah ditemukan di setiap deretan pedagang kaki lima yang ada.

Roti Pisang

Masih soal buah pisang, camilan dan makanan penutup populer ini berisi gabungan antara jenis isian yang berbeda-beda. Makanan ini bisa ditemukan dengan mudah di mana saja termasuk di gerobak jalanan yang akan membunyikan klaksonnya.

Kalau langsung mengunjungi ke pasar yang lebih besar, Anda bisa menemukan berbagai isian yang lebih banyak seperti Nutella, hingga saus coklat. Setelah memilih isian, penjual akan menggorengnya dengan teknik tersendiri yang bisa dilihat langsung.

Som Tam

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hidangan paling terkenal di Timur Laut Thailand adalah Som Tam atau Salad Pepaya. Harganya yang murah dan mengandung nutrisi yang sehat membuat makanan satu ini banyak dicari.

Som Tam terbuat dari cabai, tomat, pepaya dan beberapa bahan lainnya yang ditumbuk menggunakan lesung ataupun alu. Meski telah digabung dengan berbagai bumbu, rasa dari salad pepaya ini tetap terasa sangat pedas.

Untuk yang tidak suka pedas jangan khawatir. Sebab, pembeki bisa meminta kepada penjual untuk membuatnya tanpa cabai atau dengan satu cabai saja. Walaupun terdengar hanya satu cabai, nyatanya ketika dihaluskan, rasa pedasnya tetap terasa cukup kuat.

Khao Niao Mamuang

Makanan yang paling terkenal satu ini adalah nama lain dari Mango Sticky Rice. Makanan penutup ringan yang terbuat dari buah mangga ini menjadi pilihan utama bagi sebagian turis ketika berkunjung ke Thailand. Wajar saja, sebab kepopulerannya sudah merambat ke kancah internasional.

Isinya sederhana, yaitu santan, mangga, ketan dan gula. Di Thailand sendiri, memang mudah menemukan buah mangga yang manis.

Es Krim Kelapa Thailand

Makanan penutup lainnya yang dapat dicoba di Thailand adalah es krim kelapa. Perpaduan es krim dan sorbet mampu menciptakan rasa yang lebih ringan dan lembut ketika sampai di mulut. Karena terbuat dari kelapa, bisa jadi hidangan satu ini lebih sehat jika dibandingkan dengan kebanyakan es krim lainnya.

Kalau mau membuatnya di rumah, campurkan telur, gula, heavy whipping cream, santan lemak, kelapa parut dan perasa vanilla ataupun kelapa. Agar semakin lengkap, tambahkan beberapa mangga atau buah lainnya sebagai topping.

Kai Jiao

Makanan murah, enak dan mengenyangkan asal negara ini apalagi kalau bukan Omelet Thailand. Dalam hidangan satu ini, ada pula disajikan saus ikan untuk memberikan sensasi rasa bagi kebanyakan orang Thailand yang sangat menyukainya.

LAURENSIA FAYOLA l THAIGER

Baca jugaBangkok Bisa Segera Dikunjungi, Turis Wajib Vaksin dan Punya Asuransi Perjalanan

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Makanan Bergizi yang Tak Menggugah Selera Padahal Luar Biasa buat Tubuh

19 jam lalu

Cacing bambu, ulat sutera dan jangkrik goreng disajikan di restoran Insect di Bangkok, Thailand. Tujuan menggunakan serangga dalam kuliner ini untuk merevolusi pandangan terhadap makhluk yang paling tidak dicintai manusia. AP/Sakchai Lalit
Makanan Bergizi yang Tak Menggugah Selera Padahal Luar Biasa buat Tubuh

Makanan yang bisa bikin Anda bergidik seperti serangga justru diklaim sehat dan bergizi tinggi. Berikut makanan bergizi yang disarankan ahli diet.


Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Ajak Turis Wisata Pagi dan Sore

1 hari lalu

Wisatawan mengunjungi Grand Palace, salah satu tempat wisata utama karena Thailand mengharapkan kedatangan wisatawan Tiongkok setelah Tiongkok membuka kembali perbatasannya di tengah pandemi virus corona (COVID-19), di Bangkok, Thailand, 7 Januari 2023. REUTERS/Athit Perawongmetha
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Ajak Turis Wisata Pagi dan Sore

Cuaca yang terik membuat warga Thailand, terutama warga lanjut usia, enggan bepergian.


Suhu Panas di Thailand, Petani Pakai Boneka Doraemon untuk Berdoa agar Turun Hujan

1 hari lalu

Petani Thailand melakukan ritual minta hujan menggunakan boneka Doraemon. Thailand dan negara Asia Tenggara mengalami suhu panas ekstrem April 2024. (tangkapan layar Youtube)
Suhu Panas di Thailand, Petani Pakai Boneka Doraemon untuk Berdoa agar Turun Hujan

Sejumlah negara Asia Tenggara, termasuk Thailand, mengalami panas ekstrem beberapa pekan ini. Suhu 40 derajat Celcius terasa 52 derajat Celcius.


Gelombang Panas Serbu India sampai Filipina: Luasan, Penyebab, dan Durasi

3 hari lalu

Ilustrasi gelombang panas ekstrem.[Khaleej Times/REUTERS]
Gelombang Panas Serbu India sampai Filipina: Luasan, Penyebab, dan Durasi

Daratan Asia berpeluh deras. Gelombang panas menyemai rekor suhu panas yang luas di wilayah ini, dari India sampai Filipina.


5 Negara Ini Sedang Alami Cuaca Panas Ekstrem, Waspada Saat Mengunjunginya

3 hari lalu

Pengemudi taksi Iran memercikkan air ke tubuh mereka untuk mendinginkan diri selama gelombang panas di Teheran, Iran 2 Agustus 2023. Pemerintah Iran mengumumkan libur selama dua hari, usai panas ekstrem yang melanda negara di Timur Tengah itu selama beberapa waktu terakhir. Majid Asgaripour/WANA (Kantor Berita Asia Barat) via REUTERS
5 Negara Ini Sedang Alami Cuaca Panas Ekstrem, Waspada Saat Mengunjunginya

Sejumlah negara sedang mengalami cuaca panas ekstrem. Mana saja yang sebaiknya tak dikunjungi?


Ikan Arsik dan Mie Gomak Khas Danau Toba Jadi Incaran Wisatawan

4 hari lalu

Mie gomak. Instagram
Ikan Arsik dan Mie Gomak Khas Danau Toba Jadi Incaran Wisatawan

Ada dua masakan khas masyarakat sekitar Danau Toba yang menjadi incaran pelancong dari berbagai penjuru


Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

4 hari lalu

Penampilan Ibu Negara Korea Selatan, Kim Keon-hee tengah menjadi perbincangan saat mendampingi sang suami dalam KTT G20 di Bali. Parasnya banyak menuai pujian netizen lantaran terlihat awet muda di usianya yang kini mencapai 50 tahun. YouTube Sekretariat Presiden
Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

Menjaga kulit agar tetap awet muda bisa dimulai dengan olahraga teratur dan makan makanan sehat.


Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

5 hari lalu

Ilustrasi gelombang panas ekstrem.[Khaleej Times/REUTERS]
Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

Asia alamai dampak krisis perubahan iklim. Beberapa negara dilanda cuaca panas ekstrem. Ada yang mencapai 48,2 derajat celcius.


5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

6 hari lalu

Seorang siswa menjawab modul pembelajarannya setelah penangguhan kelas tatap muka, di toko kosong milik keluarganya, di Manila, Filipina, 26 April 2024. REUTERS/Lisa Marie David
5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

Negara-negara Asia Tenggara tengah berjuang melawan gelombang panas yang mematikan tahun ini.


Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

6 hari lalu

Penumpang Kereta Api Menoreh dari Semarang saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.