Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dusun Gamol, Menyulap Lahan Mangkrak jadi Tujuan Wisata Edukasi

image-gnews
Dusun Gamol, Balecatur, Yogyakarta yang memanfaatkan lahan kosong untuk dikembangkan menjadi arena wisata edukasi. Tempo/Muh. Syaifullah
Dusun Gamol, Balecatur, Yogyakarta yang memanfaatkan lahan kosong untuk dikembangkan menjadi arena wisata edukasi. Tempo/Muh. Syaifullah
Iklan

Dusun ini didukung oleh PT Pertamina dari dana sosial.  Marketing Branch Manager Daerah Istimewa Yogyakarta dan Surakarta Dody Prasetya menyatakan melalui program ini, Pertamina menyalurkan bantuan permodalan serta memberikan pendampingan untuk desa wisata.

“Sejak  2013 hingga 2018  perkembangan kelompok-kelompok tersebut mengalami kemajuan yang pesat. Salah satu wujud dari kemajuan tersebut diantaranya adalah kelompok peduli lingkungan,pengelolaan sampah mandiri,” kata dia.

Di dusun ini, setiap kepala keluarga menyerahkan  sampah secara sukarela, kemudian hasil sedekah sampah untuk kegiatan sosial. Dari 2017 hingga saat ini, bank sampah Gamol telah mengumpulkan 2,4 ton sampah dengan nilai ekonomis mencapai Rp 4.210.725.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kelompok budidaya dan pengelolaan jamur juga telah menghasilkan produk-produk olahan seperti keripik dengan berbagai varian rasa, kerupuk jamur, kaldu jamur non MSG, brownies jamur, lumpia jamur, dan nugget jamur. Dari susu kambing etawa,  warga membuat kerupuk susu, susu bubuk, susu cair, dan permen susu kambing etawa.

“Penyerahan bantuan merupakan wujud kepedulian perusahaan dalam upaya meningkatkan perekonomian masyarakat dan memperkenalkan potensi Dusun Gamol agar dapat memberikan warna di dunia pariwisata,” kata dia.

Menurut Hemas yang merupakan permaisuri Raja Yogyakarta,  bantuan seperti ini mendorong pemberdayaan dan kesiapan masyarakat menghadapi berbagai peluang di masa mendatang. “Termasuk akan adanya bandara baru di Kulon Progo, masyarakat di sekitar harus bisa memanfaatkan peluang itu. Jangan sampai hanya menjadi penonton di daerah sendiri,” kata Hemas.

MUH SYAIFULLAH (Yogyakarta)

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Wahana Edukasi Baru, Ajak Anak Mengenal Dunia Penerbangan

5 hari lalu

Seorang anak mencoba wahana baru Flight Academy, kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta. (dok. Traveloka)
Wahana Edukasi Baru, Ajak Anak Mengenal Dunia Penerbangan

Flight Academy, wahana baru kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta bisa jadi pilihan mengajak anak menjelajahi dunia penerbangan


7 Fakta Pulau Natuna, Alamnya Kaya Destinasi Wisatanya Juara

22 Desember 2023

Seorang pria berdiri melihat indahnya pantai di Natunam Ranai, Riau, 20 Agustus 2016. Memiliki keindahan laut dan banyaknya fauna bawah laut membuat Kepulauan Natuna menjadi salah satu tempat yang banyak dikunjungi oleh nelayan-nelayan ilegal. (Ulet Ifansasti/Getty Images)
7 Fakta Pulau Natuna, Alamnya Kaya Destinasi Wisatanya Juara

Selain dikenal memiliki kekayaan alam yang melimpah, Pulau Natuna juga dikenal sebagai destinasi wisata menarik.


Rekomendasi Aktivitas Liburan Akhir Tahun untuk Menjauhkan Anak dari Gawai

22 Desember 2023

Presiden Direktur PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia Warih Andang Tjahyono dan Wakil Presiden Direktur PT Toyota Astra Motor Henry Tanoto saat pembukaan booth Toyota di Museum Angkut Nasional di Malang, Jawa Timur, Rabu, 20 Desember 2017. TEMPO/Wawan Priyanto
Rekomendasi Aktivitas Liburan Akhir Tahun untuk Menjauhkan Anak dari Gawai

Liburan akhir tahun bisa jadi momentum untuk menjauhkan anak dari gawai.


Libur Nataru, Wisata Edukasi Sumbu Filosofi Hingga Sangiran Jadi Target Badan Otorita Borobudur

18 Desember 2023

Malioboro Yogyakarta menjadi satu area yang dilalui garis imajiner Sumbu Filosofis. (Dok. Pemkot Yogyakarta)
Libur Nataru, Wisata Edukasi Sumbu Filosofi Hingga Sangiran Jadi Target Badan Otorita Borobudur

Libur Nataru destinasi penyangga Borobudur mulai dipromosikan untuk wisata edukasi


Rekomendasi 6 Destinasi Wisata Edukasi di Jakarta untuk Libur Sekolah

4 Desember 2023

Ilustrasi Jakarta Aquarium/Tiket.com
Rekomendasi 6 Destinasi Wisata Edukasi di Jakarta untuk Libur Sekolah

Mengunjungi destinasi wisata edukasi bisa jadi pilihan menarik membawa anak saat libur sekolah.


Menjelajah Wisata Edukasi Kopi Bali Pulina di Gianyar Ubud

24 November 2023

Berbagai jenis kopi Arabica Kintamani yang disajikan di Bali Pulina. Kamis, 23 November 2023. TEMPO/Intan Setiawanty.
Menjelajah Wisata Edukasi Kopi Bali Pulina di Gianyar Ubud

Bali Pulina menjadi destinasi wisata yang wajib dikunjungi bagi para pecinta kopiBal


Melihat Penangkaran Penyu di Kuranji Dalang Lombok, untuk Konservasi dan Wisata Edukasi

29 Juli 2023

Konservasi penyu di Kerabat Penyu Lombok bersama PLN UIW Lombok. Dok. PLN UIW Lombok
Melihat Penangkaran Penyu di Kuranji Dalang Lombok, untuk Konservasi dan Wisata Edukasi

Penyu dinilai berperan penting untuk menjaga keseimbangan ekosistem laut yang harus dijaga bersama.


Riwayat Berdirinya Museum Lontar Sebagai Wisata Edukasi di Karangasem, Bali

10 Juli 2023

Sejumlah Lontar terpajang di Museum Pustaka Lontar Dukuh Penaban di Kabupaten Karangasem, Bali. ANTARA/Ni Komang Desiantari
Riwayat Berdirinya Museum Lontar Sebagai Wisata Edukasi di Karangasem, Bali

Museum Pustaka Lontar Dukuh Penaban di Karangasem, Bali, cocok untuk wisata edukasi. Simak riwayat berdirinya museum sederhana ini.


Serunya Menikmati Alam Sekaligus Belajar Vulkanologi di Ketep Pass Magelang

30 Juni 2023

Wisata alam dan Museum Vulkanologi Ketep Pass. Tempo.co/Arimbihp
Serunya Menikmati Alam Sekaligus Belajar Vulkanologi di Ketep Pass Magelang

Berkunjung ke Ketep Pass, pengunjung bisa melihat pemandangan Gunung Merapi, Merbabu, Sumbing dan Sindoro secara langsung.


Ke Borobudur Tak Hanya Lihat Candi, Bisa Belajar Tentang Madu di Sentra Penangkaran Lebah

29 Juni 2023

Penangkaran lebah madu Ashaf Borobudur. Tempo.co/Arimbihp
Ke Borobudur Tak Hanya Lihat Candi, Bisa Belajar Tentang Madu di Sentra Penangkaran Lebah

Mengunjungi wisata edukasi Madu Ashfa Borobudur, para wisatawan bisa melihat proses mengolah madu mulai dari ternak lebahnya.