Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tujuh Alasan Piknik ke Tanjung Lesung

image-gnews
Pantai Tanjung Lesung di Banten.
Pantai Tanjung Lesung di Banten.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wabah Covid-19 masih berlangsung, sedangkan keinginan untuk piknik tak terbendung? Anda bisa menjadikan Kepulauan Tanjung Lesung di Banten untuk tujuan wisata. Jika Anda berdomisili di Jawa bagian barat, Anda tak perlu repot naik pesawat, apalagi paspor.

Tanjung Lesung dinyatakan sebagai salah satu kawasan ekonomi khusus  kepariwisataan dari delapan lainnya. Mengutip Wisato.id, wisata pantai ini wajib dikunjungi karena pesonanya yang terlalu memikat mata. 

Berikut beberapa aktivitas yang dapat dilakukan di Tanjung Lesung menurut laman Indonesia.travel.id:

  1. Menikmati Suasana Tropis

Pasir putih yang luas bisa jadi tempat yang nyaman untuk menikmati matahari yang pulang. Hamparan tanaman hijau subur dan air biru jernih akan menenangkan. Anda bisa bermain voli, berfoto, berselancar, naik perahu motor, atau hanya duduk menikmati sunset.

  1. Cicipi Tangkapan Laut

Perairan Lesung kaya berbagai organisme laut. Di bibir pantai banyak ditemukan hasil penjual tangkapan segar. Salah satu yang jadi incaran wisatawan adalah sate bandeng yang dicampur dengan bumbu tradisonal Indonesia. Meskipun berbahan dasar ikan, tapi sate yang disajikan sudah tidak mengandung duri.

Selain makanan laut, Anda juga bisa menjajal Rabeg. Ini kari kambing pedas dengan aroma khas.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gempa Darat Bermagnitudo 5,1 di Sukabumi Hingga Banten dan Bandung

10 jam lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Gempa Darat Bermagnitudo 5,1 di Sukabumi Hingga Banten dan Bandung

Getaran gempa terasa kuat di Kota Sukabumi hingga terasa di daerah lain seperti Banten, Bogor, dan Bandung


10 Tahun Tercemar, Pantai di Rio de Janeiro Brasil kembali Aman untuk Berenang

2 hari lalu

Ilustrasi wanita bersantai di pantai. Freepik.com/Svetlanasokolova
10 Tahun Tercemar, Pantai di Rio de Janeiro Brasil kembali Aman untuk Berenang

Selama bertahun-tahun garis pantai di Rio de Janeiro dipenuhi limbah, sampah, dan polusi industri. Intip cara kota ini menangani limbah.


Pabrik Bola Golf di Taiwan Meledak, Petugas Pemadam Kebakaran Jadi Korban

8 hari lalu

Ilustrasi kebakaran. ANTARA
Pabrik Bola Golf di Taiwan Meledak, Petugas Pemadam Kebakaran Jadi Korban

Kebakaran hebat melanda pabrik bola golf di Taiwan. Enam tewas termasuk petugas pemadam kebakaran.


Phuket di Thailand jadi Destinasi Wisata Terpadat di Dunia, Ini 7 Pantai Paling Indah

9 hari lalu

Seorang pria berjalan di pantai Karon saat Phuket bersiap-siap untuk dibuka untuk turis asing mulai 1 Juli yang mengizinkan orang asing yang divaksinasi penuh untuk mengunjungi pulau resor tanpa karantina, Phuket, Thailand 29 Juni 2021. Berdasarkan keterangan resmi dari Tourism Authority of Thailand (TAT), wisatawan yang diizinkan masuk ke Phuket hanya mereka yang berasal dari negara dan wilayah yang telah disetujui oleh Badan Penanggulangan Covid-19 Thailand (Centre for Covid-19 Situation Administration atau CCSA). REUTERS/Jorge Silva
Phuket di Thailand jadi Destinasi Wisata Terpadat di Dunia, Ini 7 Pantai Paling Indah

Alasan Phuket di Thailand begitu populer di kalangan pengunjung adalah pantainya yang indah dan pulau-pulau menakjubkan.


Asian Games 2023: Kontingen Golf Indonesia Batal Bertanding, Ketua NOC Ungkap Penyebabnya

12 hari lalu

Ketua Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) Raja Sapta Oktohari, Chef de Mission (CdM) Basuki Hadimuljono, dan Menteri Pemuda dan Olahraga RI Dito Ariotedjo resmi mengukuhkan Tim Indonesia untuk Asian Games 2023 di Auditorium Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Selasa, 19 September 2023. (ANTARA/NOC Indonesia)
Asian Games 2023: Kontingen Golf Indonesia Batal Bertanding, Ketua NOC Ungkap Penyebabnya

Ketua NOC Indonesia Raja Sapta Oktohari mengatakan pihaknya sudah berupaya mengikutsertakan kontingen golf Indonesia di Asian Games 2023.


Ada Wisata Air, Gunung hingga Pantai, Ini Daftar Lengkap Wisata di Sukabumi yang Sayang untuk Dilewatkan

12 hari lalu

Suasana mejelang matahari tenggelam di Pantai Kalapa Condong, Ujung Genteng, Sukabumi, Jawa Barat, (3/1). Pantai di pesisir selatan Sukabumi ini ramai dikunjungi wisatawan pada saat libur. TEMPO/Prima Mulia
Ada Wisata Air, Gunung hingga Pantai, Ini Daftar Lengkap Wisata di Sukabumi yang Sayang untuk Dilewatkan

Sukabumi menyajikan tempat wisata yang cukup lengkap, dari mulai wisata alam, pantai, gunung, sampai wisata buatan manusia seperti waterpark.


Pantai Pulau Merah Banyuwangi: Surga Pecinta Selancar di Ujung Pulau Jawa

13 hari lalu

Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Jawa Timur (TEMPO/Lourentius EP)
Pantai Pulau Merah Banyuwangi: Surga Pecinta Selancar di Ujung Pulau Jawa

Pantai Pulau Merah jadi salah satu destinasi wisata yang disukai peselancar karena ombak dan sederet keindahannya.


Turnamen Golf Indonesian Masters 2023 Kembali Bergulir: Jadwal, Jumlah Peserta, dan Total Hadiahnya

18 hari lalu

(Kiri-kanan) COO Asian Tour David Rollo, founder Indonesian Masters Jimmy Masrin, Direktur Utama BNI Royke Tumilaar, dan Presiden Direktur Royale Jakarta Golf Club Hendro Sutandi berfoto bersama setelah konferensi pers Indonesian Masters 2023 di Jakarta, Rabu (13/9/2023). (ANTARA/RAUF ADIPATI)
Turnamen Golf Indonesian Masters 2023 Kembali Bergulir: Jadwal, Jumlah Peserta, dan Total Hadiahnya

Turnamen golf Indonesian Masters 2023 akan berlangsung pada 16-19 November 2023 di Royale Jakarta Golf Club, Halim, Jakarta.


Hari Ini, Jokowi Tinjau Pembangunan Industri Petrokimia

19 hari lalu

Tangkapan layar - Presiden RI Joko Widodo saat berpidato dalam agenda pembukaan Rapat Kerja Nasional XVIII Himpunan Pengusaha Muda Indonesia Tahun 2023 di Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis, 31 Agustus 2023. (ANTARA/Andi Firdaus)
Hari Ini, Jokowi Tinjau Pembangunan Industri Petrokimia

Jokowi dijadwalkan meninjau pembangunan industri sektor petrokimia dan menyerahkan bantuan pangan kepada masyarakat di Cilegon, Banten


BNN Banten Sebut Ada 23 Titik Rawan Peredaran Narkotika di Banten

24 hari lalu

Ilustrasi penjahat narkoba. ANTARA/Galih Pradipta
BNN Banten Sebut Ada 23 Titik Rawan Peredaran Narkotika di Banten

Rohmad mengatakan, BNN terus berupaya menekan angka peredaran narkotika di setiap wilayah melalui sosialisasi dan kerja sama berbagai instansi.