Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

8 Spot Diving di Ternate yang Patut Dicoba

Editor

Susandijani

image-gnews
Suasana di dasar Pantai Sulamadaha yang terkenal dengan airnya yang jernih di Ternate, Maluku Utara, 10 Maret 2016. ANTARA/Rosa Panggabean Panggabean
Suasana di dasar Pantai Sulamadaha yang terkenal dengan airnya yang jernih di Ternate, Maluku Utara, 10 Maret 2016. ANTARA/Rosa Panggabean Panggabean
Iklan

3. Pelabuhan Ahmad Yani
Titik penyelaman ini menawarkan atraksi yang sangat unik bila dibandingkan dengan titik penyelaman lainnya. Sensasi penyelaman di bawah pelabuhan diantara tiang-tiang jetty setinggi 10-12 meter yang telah ditutupi oleh coral seperti seafan, sponge, bubble coral, dan lain-lain tentunya menawarkan komposisi visual yang unik khususnya bagi penyuka wide angle photography. Sunburst yang sesekali masuk diantara tiang membuat suasana penyelaman menjadi semakin dramatis. Selain itu, di ujung dermaga kita akan disuguhi sebuah wreck speedboat besi yang cukup besar yang dapat kita masuki.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Mares/Putri Point
Wreck kapal yang lebih besar juga terdapat di titik ini. Kapal besi yang terbalik ini bagian haluannya sudah tertimbun oleh reklamasi. Dengan kedalaman rata-rata penyelaman 14 meter, titik ini didominasi oleh pasir hitam dengan spot coral di beberapa tempat. Atraksi makro di titik ini terutama adalah berbagai jenis flabellina nudibranch, seaslug, flatworm, skeleton shrimp, orangutan crab, juga clown frogfish.

Baca juga :Banyuwangi Penjual Terbaik Pameran Wisata Terbesar di Malaysia

5. Dodoku Ali / Belakang Hyper Point
Entry point titik penyelaman ini juga unik, karena penyelam harus sedikit melipir melalui parkiran motor ke belakang pelataran sebuah pusat perbelanjaan. Usaha ini tentunya akan terbayar dikarenakan atraksi yang ditawarkan oleh titik penyelaman ini seperti bearded goby (hijau, kuning, juga hitam), hairy shrimp, lembeh seadragon, berbagai jenis nudibranch, dan lain-lain. Pada titik ini juga terdapat beberapa batu besar yang telah ditumbuhi coral, sehingga bila penyelaman dilakukan siang hari, para penyuka wide angle akan cukup termanjakan untuk bermain dengan sunburst. Walaupun biasanya para penyelam lokal lebih menyukai penyelaman sore menjelang malam di titik ini untuk mencari objek-objek makro.

6. Swering Point
Titik ini merupakan titik penyelaman paling favorit bagi para penggila super macro photography. Selain aksesnya yang sangat mudah (di pinggir jalan), juga berbagai jenis critters dapat ditemukan di titik ini bila penyelaman dilakukan saat sore maupun malam hari. Dengan kedalaman rata-rata hanya sekitar 2-4 meter, divers dapat menemukan berbagai objek seperti harlequin shrimp, bumblebee shrimp, boxer crab, orangutan crab, hairy shrimp, tiger shrimp, bobtail squid, pigmy squid, bluering octopus, berbagai jenis nudibranch, flatworms, seaslug, cowries, juga sebagai hidangan utamanya yaitu walking shark Hemiscyllium Halmahera.

Baca juga :Destinasi Wisata 10 Bali Baru Dipromosikan Hingga ke Kroasia

7. Blackrock Hiri Point
Blackrock merupakan gugusan batu besar yang terangkat ke permukaan dikarenakan aktivitas tektonik pada jaman dahulu. Lokasinya terletak di sisi utara Pulau Hiri (pulau di utara Ternate) yang berhadapan langsung dengan lautan lepas. Sehingga atraksi utama dari titik ini merupakan schooling fish, kadang juga schooling baracudda, berbagai hiu seperti greyreef, blacktip, juga white tip, serta bumphead parrotfish. Coral yang menempel di dinding gugusan batu ini juga cukup indah untuk dijadikan objek foto. Arus memang cenderung berubah-ubah, sehingga penyelaman baik dilakukan saat pagi hari. Akses penyelaman di titik ini harus menggunakan boat.

8.Tanjung Hol Point
Tanjung ini berada di bagian Pulau Ternate yang berhadapan dengan Pulau Hiri. Tutupan karang di titik ini masih cukup bagus, dengan dominasi soft coral dan beberapa koloni table coral di sana sini. Atraksi utama dari titik ini selain hamparan soft coral warna-warni juga adalah batu-batu besar yang telah ditutupi coral, juga beberapa objek makro seperti pink eyed goby, candy crab, shrimp, orangutan crab, dan lain-lain. Beberapa jenis pelagis juga sering terlihat di titik ini seperti blacktip shark, bumphead parrotfish, juga penyu. Akses penyelaman di titik ini harus menggunakan boat.

BUDHY NURGIANTO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Turis Cina Kembali ke Thailand untuk Berterima Kasih setelah Diselamatkan Lima Tahun Lalu

1 hari lalu

Wang Nan memeluk satu dari empat petugas yang menyelamatkannya lima tahun lalu di Pha Taem National Park Thailand (Dok. Pha Taem National Park Office)
Turis Cina Kembali ke Thailand untuk Berterima Kasih setelah Diselamatkan Lima Tahun Lalu

Turis Cina itu sedang hamil saat didorong suaminya ke tebing di sebuah taman nasional Thailand lima tahun lalu.


5 Keunikan Kawah Ijen yang Membuat Turis Asing Penasaran

3 hari lalu

Pengunjung melihat kawah dari kaldera Gunung Ijen di Banyuwangi, Jawa Timur, Minggu, 4 Juni 2023. TWA Ijen yang telah ditetapkan sebagai anggota UNESCO Global Geopark (UGG) itu ramai dikunjungi wisatawan domestik dan mancanegara saat liburan. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
5 Keunikan Kawah Ijen yang Membuat Turis Asing Penasaran

Tak hanya punya api biru, kawah Ijen punya berbagai keunikan yang membuat turis asing penasaran untuk datang.


Aktivitas Gunung Gamalama Meningkat, BPBD Larang Warga Dekati Kawah

8 hari lalu

Gunung Gamalama. ANTARA/Widodo S. Jusuf
Aktivitas Gunung Gamalama Meningkat, BPBD Larang Warga Dekati Kawah

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Ternate melarang masyarakat untuk mendekati kawah Gunung Gamalama.


Curi Barang Mewah di Bandara Changi Singapura, Seorang Turis Ditahan Dua Bulan Kemudian

9 hari lalu

Jewel di Bandara Changi, Singapura. (foto: Jiachen Lin)
Curi Barang Mewah di Bandara Changi Singapura, Seorang Turis Ditahan Dua Bulan Kemudian

Turis wanita ini mencuri ikat pinggang dan produk kosmetik yang nilainya belasan juta di Bandara Changi Singapura.


Turis Thailand Dikritik karena Tulis Nama dan Ungkapan Cinta di Jembatan Jepang

12 hari lalu

Jalan Nakamise menuju kuil Senso-ji di distrik Asakusa, tempat wisata populer, di tengah pandemi penyakit virus corona (COVID-19), di Tokyo, Jepang, 24 Desember 2021. REUTERS/Issei Kato
Turis Thailand Dikritik karena Tulis Nama dan Ungkapan Cinta di Jembatan Jepang

Perilaku pasangan tersebut yang merusak properti publik di Jepang dianggap mencemarkan nama baik Thailand.


4 Destinasi Wisata di Kepulauan Canary Spanyol Diserbu Turis, Warga Malah Aksi Mogok Makan

13 hari lalu

Kepulauan Canary, Spanyol (Pixabay)
4 Destinasi Wisata di Kepulauan Canary Spanyol Diserbu Turis, Warga Malah Aksi Mogok Makan

Destinasi Wisata di Kepulauan Canary terus diserbu turis, membuat warga lakukan aksi mogok makan. Berikut 4 tujuan wisata unggulan di sana.


Demi Konten, Turis di Cina Mempertaruhkan Nyawanya Bergelantungan di Tebing

28 hari lalu

Paiya Mountain, Cina (dpxq.gov.cn)
Demi Konten, Turis di Cina Mempertaruhkan Nyawanya Bergelantungan di Tebing

Warganet menyayangkan sikap turis di Cina tersebut karena tidak hanya membahayakan diri sendiri tetapi juga pihak lain.


Terkini: Kereta-kereta yang Terdampak Banjir di Stasiun Tawang Semarang, Kata Sandiaga soal Turis Malaysia Beri Rating 0 saat Liburan ke Jakarta

44 hari lalu

Sebuah loko kereta api terjebak banjir di  emplasemen Stasiun Tawang Bank Jateng, Semarang, Kamis, 14 Maret 2024. Banjir melumpuhkan aktifitas di stasiun ini, rute kereta yang melintasi kota Semarang dialihkan ke jalur selatan Jawa Tengah. Foto : Budi Purwanto
Terkini: Kereta-kereta yang Terdampak Banjir di Stasiun Tawang Semarang, Kata Sandiaga soal Turis Malaysia Beri Rating 0 saat Liburan ke Jakarta

Sejumlah perjalanan kereta api terdampak banjir yang mengepung Kota Semarang hingga Kamis, 14 Maret 2024. Banjir juga merendam Stasiun Tawang.


Turis Malaysia Beri Rating 0 saat Liburan ke Jakarta, Sandiaga Sebut Masyarakat Jangan Baper dan..

44 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno, dalam acara The Weekly Brief with Sandi Uno di Gedung Sapta Pesona, Kantor Kemenparekraf, Jakarta, Senin, 12 Februari 2024. TEMPO/Defara Dhanya
Turis Malaysia Beri Rating 0 saat Liburan ke Jakarta, Sandiaga Sebut Masyarakat Jangan Baper dan..

Menparekraf Sandiaga Uno mengatakan warga negara Indonesia tidak perlu baper atas kritik oleh turis asal Malaysia yang baru-baru datang ke Jakarta.


Perkosaan kepada Turis Kembali Terjadi di India, Ini 5 Negara Paling Berbahaya untuk Perempuan

50 hari lalu

Sebuah tanah lapang tempat terjadinya perkosaan terhadap turis asal Inggris yang sedang berlibur ke Goa, India. Sumber: CNN.com
Perkosaan kepada Turis Kembali Terjadi di India, Ini 5 Negara Paling Berbahaya untuk Perempuan

Perkosaan kepada turis perempuan asal Spanyol di India mencoreng pariwisata di negara tersebut