Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daftar Kuliner yang Bisa Dicoba Saat Bepergian ke Hong Kong

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Snake Soup. Shutterstock
Snake Soup. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hong Kong adalah salah satu tujuan yang banyak dikunjungi oleh para wisatawan. Kota ini adalah rumah bagi sebagian besar orang yang gemar mencicipi makanan lezat. Ada banyak pilihan menarik yang bisa ditemukan oleh para pelancong untuk mencicipi lezatnya kuliner di Hong Kong.

Mulai dari kuliner tradisional hingga makanan perpaduan yang tidak bisa dilupakan yang akan membuat Anda ngiler daripada lainnya.

Simak deretan kuliner Hong Kong, mulai dari jajanan hingga kuliner khas yang wajib Anda coba ketika berkunjung ke kota ini.

Bakso Ikan

Dikutip dari editor.cnn.com, masyarakat Hong Kong kerap menyantap jutaan camilan berbahan dasar daging ikan yang dipadatkan. Kios-kios di Hong Kong biasa menjualnya dalam sajian dengan tusuk sate ikan di hampir setiap 7-Eleven di kota tersebut. Jajanan bakso ikan ini ada di mana-mana di Hong Kong dan mudah didapatkan.

Cha Siu Baau

Selanjutnya, cha siu baau. Kuliner daging babi dipanggang yang dimasukkan ke dalam roti. Jajanan cha shiu baau ini disajikan dengan roti putih yang lembut dan isi cha siu baau berupa potong dadu berwarna ungu berkilau. Disantap dengan saus barbekyu tambahan yang tumpah keluar. Ketika menyantapnya akan mencium aroma anggot, kedelai, dan sedikit karamel yang memabukkan yang membuat selera makan jad meningkat.

Dim Sum

Berwisata ke Hong Kong, belum afdal jika melewatkan dim sum untuk dicoba, baik itu yang dikukus maupun yang digoreng. Hidangan ini biasanya menjadi pengganjal perut di antara sarapan dan makan siang. Ada lebih dari 150 varian dim sum, beberapa diantaranya adalah lumpia, pangsit goreng, kue lobak hingga ceker ayam yang lembut.

Dim sum juga ramah disantap bagi pelancong muslim. Ada berbagai restoran-restoran tertentu yang menyajikan dim sum halal, salah satunya di kantin Masjid Ammar dan Osman Ramju Sadick Islamic Centre.

Snake Soup (Sup Ular)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sup ular dikenal mampu menyembuhkan berbagai macam penyakit. Makanan khas Kanton ini sangat cocok disantap ketika suaca dingin. Terbuat dari daging ular, jamur, jahe, dan daging babi yang mampu menambah cita rasa. Tidak heran, sup ular mampu menghangatkan tubuh dibandingkan sup mie ayam. Sup ini biasanya disajika dengan adonan goreng, irisan daun jeruk purut, dan kelopak bunga krisan sebagai aroma. Rasa daging ular dalam sup ini terasa seperti ayam.

Gu Lo Yuk

Babi asam manis atau yang disebut gu lo yuk adalah salah satu hidangan yang disukai oleh warga Hong Kong. Kuliner khas Kanton ini dibuat dengan cuka, plum yang diawetkan dan permen hawthorn untuk warna yang hampir merah tua dan rasa asam manis. Saat ini, makanan ini sebagian besar dibuat dengan saus tomat dan pewarna.

Cha Chaan Teng

Kuliner cha chaan teng adalah hasil perpaduan dari kebudayaan Asia dan Barat. Ada sebuah kedai teh yang menyajika ragam makanan. Para pelancong bisa menyantap sarapan, makan siang, dan makan malam di Cha Chaan Teng. Salah satu restoran yang direkomendasikan adalah Mido Cafe, kafe lawas yang telah berdiri sejak 1950 dan jadi lokasi pengambilan gambar film-film Hong Kong. Apa pun makanan yang diinginkan, jangan lupa pesan juga es kacang merah yang lezat.

Sosis ala Kanton yang Diawetkan

Beberapa sosis Cina mengandung banyak garam dan rempah, tetapi laap cheung Kanton adalah campuran lemak babi dan daging yang sedikit dengan proporsi yang pas. Ditambah dengan air mawar dan anggor beras yang memberi rasa pedas, kecap asin yang berfungsi sebagai penyeimbang rasa manis.

Tahu Busuk

Tahu busuk, makanan tahu yang bau seperti durian adalah salah satu makanan aneh paling ikonik di Asia. Bau busuk dari kuliner ini berasal dari fermentasi tahu dan bau nya begitu menyengat sehingga Anda akan kesulitan menghilangkannya selama berbulan-bulan mendatang. Namun, masyarakat Hong Kong begitu menyukai kuliner satu ini.

ANTARANEWS
Pilihan editor: Deretan Destinasi Wisata Hong Kong: Tak Melulu Laut

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pakar Hukum UI Nilai Polisi akan Sulit Tangkap Cherry Lai Bos Brandoville Studios

10 jam lalu

Kwan Cherry Lai, 43 tahun, warga negara Cina dan Komisaris PT Brandoville Studios. Cherry Lai diduga melakukan penganiayaan  terhadap karyawannya. Foto: Istimewa
Pakar Hukum UI Nilai Polisi akan Sulit Tangkap Cherry Lai Bos Brandoville Studios

Bos perusahaan animasi Brandoville Studios, Cherry Lai, dilaporkan ke Polres Jakarta Pusat atas dugaan melakukan eksploitasi terhadap para pekerjanya.


Siap-siap Berlibur Akhir Tahun, 7 Tips Liburan Murah dan Hemat ke Luar Negeri

2 hari lalu

Teluk Ha Long masih menjadi destinasi utama di Vietnam, usai pelonggaran karantina wilayah. Wisatawan domestik mengunjungi kawasan tersebut, usai karantina dibuka. Foto: @rjoey
Siap-siap Berlibur Akhir Tahun, 7 Tips Liburan Murah dan Hemat ke Luar Negeri

Liburan akhir tahun tinggal menghitung waktu saja, mulai sekarang pilih destinasi wisata berlibur ke luar negeri yang murah dan hemat.


Daftar 15 Negara Termurah di Dunia yang Wajib Dikunjungi Saat Musim Liburan 2025, Laos Nomor 1

2 hari lalu

 Para wisatawan memotret pemandangan kota dari puncak gunung di Luang Prabang, Laos, 22 Januari 2013. Berada di hutan lebat yang mengelilingi kompleks permukiman kerajaan bersejarah, Luang Prabang yang terletak di tepi Sungai Mekong dikenal dengan arsitektur Prancis-Laos dan kuil-kuil Buddha yang megah. Xinhua/Kaikeo Saiyasane
Daftar 15 Negara Termurah di Dunia yang Wajib Dikunjungi Saat Musim Liburan 2025, Laos Nomor 1

Liburan ke luar negeri tanpa merogoh kocek dalam-dalam tentu menjadi harapan bagi para wisatawan. Berikut daftar 15 negara termurah di dunia.


Dukung Wisata Halal, Hong Kong Perbanyak Musala di Tempat Wisata dan Pusat Perbelanjaan

2 hari lalu

Cheung Chau, Hong Kong (Dok. Hong Kong Tourism Board)
Dukung Wisata Halal, Hong Kong Perbanyak Musala di Tempat Wisata dan Pusat Perbelanjaan

Pemerintah Hong Kong akan memperbanyak bangunan musala di tempat tempat wisata dan pusat perbelanjaan sebagai langkah untuk mendukung wisata halal dan ramah muslim.


Destinasi Kuliner dan Belanja di Causeway Bay Hong Kong

3 hari lalu

Causeway Bay, Hong Kong. Unsplash.com/crystal
Destinasi Kuliner dan Belanja di Causeway Bay Hong Kong

Di Causeway Bay, wisatawan dapat menikmati beragam kuliner global dan menyusuri beragam gerai mewah dan lokal.


Rute Indonesia AirAsia Jakarta - Hong Kong Resmi Beroperasi, Dorong Wisatawan Hong Kong ke Indonesia

3 hari lalu

Air Asia. Foto: Air Asia
Rute Indonesia AirAsia Jakarta - Hong Kong Resmi Beroperasi, Dorong Wisatawan Hong Kong ke Indonesia

Indonesia AirAsia merupakan salah satu maskapai low cost yang saat ini meramaikan penerbangan yang menghubungkan langsung Indonesia - Hong Kong


5 Destinasi Menarik di Lembah Punakha Bhutan, dari Kuil hingga Arung Jeram

4 hari lalu

Punakha Dzong, Bhutan. Pixabay.com/ycchen
5 Destinasi Menarik di Lembah Punakha Bhutan, dari Kuil hingga Arung Jeram

Pernah menjadi ibu kota Bhutan, Punakha menyimpan beragam destinasi yang menarik dikunjungi


Menjelajah Sri Lanka, Destinasi Wisata untuk Keluarga, Pecinta Satwa Liar dan Sejarah

7 hari lalu

Galle, Sri Lanka. Unsplash.com/Oliver Frsh
Menjelajah Sri Lanka, Destinasi Wisata untuk Keluarga, Pecinta Satwa Liar dan Sejarah

Sri Lanka yang menerapkan bebas visa muali 1 Oktober 2024, kaya akan warisan budaya, pemandangan menakjubkan, dan satwa liar yang dinamis.


Bali Farm House, Destinasi Wisata di Bali dengan Wahana Bermain Alam Terbuka

7 hari lalu

Bali Farm House. Instagram.com/@balifarmhouseofficial
Bali Farm House, Destinasi Wisata di Bali dengan Wahana Bermain Alam Terbuka

Bali Farm House di Buleleng, Bali, menawarkan wahana bermain alam terbuka dan interaksi dengan hewan, menggabungkan edukasi dengan hiburan. Destinasi ini memadukan pemandangan pegunungan dengan arsitektur bergaya Eropa.


Kotawaringin Barat Rayakan Usia ke-75, Berikut 7 Destinasi Wisata Menarik yang Wajib Dikunjungi

9 hari lalu

Dua orang wisatawan sedang berfoto di beranda rumah adat betang di Pangkalanbun, Kalimantan Tengah, Sabtu, 17 Februari 2018. Tempo/Francisca Christy Rosana
Kotawaringin Barat Rayakan Usia ke-75, Berikut 7 Destinasi Wisata Menarik yang Wajib Dikunjungi

Salah satu destinasi wisata yang telah dikenal di dunia internasional, yaitu Taman Nasional Tanjung Puting (TNTP).