Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Destinasi Wisata Halal Terbaik di Dunia, Indonesia Nomor Satu

image-gnews
Masjid Istiqlal menjadi cita-cita kemerdekaan Indonesia untuk membangun sebuah masjid besar di Jakarta. Letaknya berdampingan dengan Gereja Katedral di Kecamatan Sawah Besar untuk menunjukkan bentuk kerukunan beragama. Masjid Istiqlal memiliki luas bangunan 24.200 meter persegi di atas tanah 9,8 hektare. Kapasitas jamaahnya sendiri mencapai sekitar 200.000 orang. Shutterstock
Masjid Istiqlal menjadi cita-cita kemerdekaan Indonesia untuk membangun sebuah masjid besar di Jakarta. Letaknya berdampingan dengan Gereja Katedral di Kecamatan Sawah Besar untuk menunjukkan bentuk kerukunan beragama. Masjid Istiqlal memiliki luas bangunan 24.200 meter persegi di atas tanah 9,8 hektare. Kapasitas jamaahnya sendiri mencapai sekitar 200.000 orang. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Melansir laman kemenparekraf.go.id, wisata halal di Indonesia meraih penghargaan Top Muslim Friendly Destination of The Year 2023 dalam acara Mastercard Crescentrating Global Muslim Travel Index (GMTI) 2023 yang bertempat di Singapura pada Kamis, 1 Juni 2023. Kabar mengenai penghargaan ini disampaikan langsung Menteri Pariwsata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno.

Berdasarkan sumber yang sama, wisata halal (halal tourism) adalah sebuah konsep atau rangkaian layanan yang ditawarkan untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan wisatawan muslim. Konsep ini dirancang untuk memberikan pengalaman yang sesuai dengan aturan-aturan agama Islam. 

Menurut Alexander Reyaan, Direktur Wisata Minat Khusus di Kemenparekraf, layanan tambahan yang ada dalam halal tourism mencakup kebutuhan dasar, seperti makanan halal dan fasilitas untuk melakukan salat, serta kebutuhan yang lebih diinginkan, seperti toilet yang dirancang secara khusus bagi muslim. Adapun indikator penilaian Halal Tourism berdasarkan Global Muslim Travel Index (GMTI) ada empat yaitu aksesibilitas, komunikasi, lingkungan. dan layanan.

Tahukah Anda negara mana saja yang tergolong memiliki wisata halal di dunia? Berikut ini adalah daftar-daftarnya.

5 Negara Teratas yang Masuk Destinasi Wisata Halal Terbaik Dunia

1. Indonesia dan Malaysia

Indonesia dan Malaysia menduduki peringkat teratas dalam daftar destinasi wisata halal terbaik di seluruh dunia. Kedua negara ini memiliki skor yang sama, yaitu 73 dari skor maksimal 100. Sebelumnya, pada 2019, Indonesia menjadi negara yang menduduki peringkat teratas wisata halal dunia. Sementara itu, Malaysia telah secara konsisten mempertahankan posisi teratas sejak 2015.

2. Arab Saudi

Umat islam memadati ka’bah untuk menjalankan ibadah umrah di Masjidil Haram, Mekah, Arab Saudi, Rabu 7 Juni 2023. Umat islam dari seluruh dunia melakukan umrah wajib dan umrah sunah di Masjidil Haram sebelum mengikuti puncak ibadah haji. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A

Berdasarkan laporan GMTI, Arab Saudi menduduki peringkat 3 dengan skor 72 sebagai destinasi wisata halal dunia. Negara ini juga memiliki layanan internasional, khususnya bagi umat Islam yang akan melangsungkan ibadah haji dan umrah. Pendapatan devisa dari haji dan umrah juga sangat menyumbang pendapatan negara tersebut.

3. UEA

Penasihat senior Gedung Putih AS Ivanka Trump berkeliling Masjid Sheikh Zayed Grand saat mengunjungi Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA), 15 Februari 2020. Ivanka memilih gaun panjang dari brand lokal UEA, Layeur. REUTERS/Christopher Pike

United Arab Emirates (UAE) juga menjadi destinasi wisata halal terbaik 2023 di urutan ke 4 dengan skor 71. Sebelumnya, UEA juga pernah menduduki peringkat pertama dalam GMTI pada 2017. Negara terkaya di dunia ini menawarkan berbagai wisata kuliner terbaik dan lokasi-lokasi yang menarik. Beberapa ikon terkenal yang ada di sana termasuk Burj Khalifa dan Sheikh Zayed Mosque. 

4. Turkiye

Setelah UAE, menyusul juga Turki sebagai destinasi terbaik urutan ke lima dengan GMTI skor 70. Negara ini juga cukup populer menjadi negara tujuan bagi wisatawan muslim. 

Sebagai negara dengan mayoritas penduduknya yang muslim, Turki telah lama menyediakan fasilitas wisata yang berlandaskan syariah. Mereka menawarkan berbagai fasilitas termasuk hotel dengan fasilitas ibadah, hiburan, serta makanan dan minuman yang halal. Selain itu, daya tarik Turki juga terletak pada destinasi wisata alamnya yang menarik minat para pelancong.

5.  Qatar

Wisata halal dunia berikutnya adalah Qatar. Menurut GMTI 2023, Qatar menduduki peringkat ke 6 dengan total indikator penilaiannya sejumlah 69. Mayoritas penduduk di negara ini adalah muslim. Selain itu, kehidupan masyarakatnya juga sangat lekat dengan Islam bahkan menjadi saksi bisu sejarah dunia Islam.

Daftar Destinasi Wisata Halal Terbaik di Dunia

Menurut laporan GMTI 2023, dari 140 negara yang melakukan penilaian destinasi wisata halal 2023, ada 20 negara yang memiliki skor tinggi untuk penilaian tersebut berdasarkan peringkatnya, yaitu:

1. Indonesia

1. Malaysia

3. Arab Saudi

4. UEA

5. Turkiye

6. Qatar

7. Iran

7. Yordania

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

9. Bahrain

9. Mesir

11. Kuwait

11. Singapura

13. Oman

13. Uzbekistan

15. Brunei Darussalam

15. Tunisia

17. Maroko

17. Pakistan

19. Lebanon

20. Kazakhstan

20. Kyrgyzstan

20. Inggris

Dari banyaknya negara tersebut, beberapa di antaranya mendapatkan skor yang sama seperti Indonesia dengan Malaysia, Iran dengan Yordania dan selanjutnya. 

AWALIA RAMADHANI 

Pilihan Editor: Supermarket dan Pusat Kuliner ini Menyediakan Makanan Halal di Jepang

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Menparekraf Keluhkan Pagu Anggaran Sementara Kementerian: Kurang Berkelanjutan

12 jam lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang juga Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno di Kompleks Parlemen, Jakarta, Jumat 6 September 2024. ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi
Menparekraf Keluhkan Pagu Anggaran Sementara Kementerian: Kurang Berkelanjutan

Menparekraf Sandiaga Uno mengeluhkan pagu anggaran sementara 2025 sebesar Rp 1,7 triliun dan meminta penambahan menjadi Rp 3,05 triliun


Pesan Sandiaga Uno kepada Bakal Calon Kepala Daerah di Pilgub Jakarta 2024

13 jam lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang juga Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno di Kompleks Parlemen, Jakarta, Jumat 6 September 2024. ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi
Pesan Sandiaga Uno kepada Bakal Calon Kepala Daerah di Pilgub Jakarta 2024

Sandiaga menyarankan kepada kandidat di Pilgub Jakarta agar memberi penekanan pada penciptaan lapangan kerja.


Fraksi-Fraksi di DPR Setujui Penambahan Anggaran Kemenparekraf jadi Rp 3,05 Triliun agar Dibahas Banggar

1 hari lalu

Ilustrasi rapat di DPR. Dok.TEMPO/Fakhri Hermansyah
Fraksi-Fraksi di DPR Setujui Penambahan Anggaran Kemenparekraf jadi Rp 3,05 Triliun agar Dibahas Banggar

Fraksi-fraksi di Komisi X DPR menyetujui usulan tambahan anggaran untuk pagu indikatif 2025 Kemenparekraf untuk dibahas di Badan Banggar DPR.


Sandiaga Bersiap Tinggal Rumah Dinas Menteri Pariwisata

1 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno menghadiri Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) Partai Perindo di iNews Tower, Jakarta Pusat, Rabu, 31 Juli 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Sandiaga Bersiap Tinggal Rumah Dinas Menteri Pariwisata

Menteri Pariwisata Sandiaga Salahuddin Uno sudah siap-siap untuk meninggalkan rumah dinas menteri bulan ini.


Sandiaga Uno Hadiri Mice to Meet You 2024

2 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, diwawancarai pewarta dalam acara Mice to Meet You 2024 di Black Stone Yacht Club  Marina Bali, Senin 2 September 2024. Dok. MPR
Sandiaga Uno Hadiri Mice to Meet You 2024

Acara tahunan 'Mice to Meet You 2024' yang diadakan oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) berlangsung dengan sukses di Black Stone Yacht Club Bali


Berkelakar soal Sandiaga, Prabowo: Kader yang Saya Susupi ke PPP

7 hari lalu

Sandiaga Uno saat berkunjung ke Kampung Pondokleungir, Desa Cisande, Kecamatan Cicantayan, Sukabumi, Jawa Barat pada Jumat (29/12/2023) sore. ANTARA/HO-PPP
Berkelakar soal Sandiaga, Prabowo: Kader yang Saya Susupi ke PPP

Mulanya, Prabowo menyambut semua tamu undangan yang hadir. Prabowo memulai menyapa Presiden Jokowi, Wakil Presiden, Ma'ruf Amin, dan para menteri.


Tolak Maju Pilkada, Sandiaga Sebut Waktu yang Tersisa Tak Cukup untuk Serap Aspirasi Warga

7 hari lalu

Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno menyampaikan sambutan saat penganugerahan Bali Tourism Awards 2024 di Denpasar, Bali, Selasa 6 Agustus 2024. Bali Tourism Awards ke-9 tahun 2024 diselenggarakan untuk memberikan apresiasi kepada pelaku jasa pariwisata yang mendukung pembangunan dalam rangka memajukan industri dan objek wisata di Bali. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Tolak Maju Pilkada, Sandiaga Sebut Waktu yang Tersisa Tak Cukup untuk Serap Aspirasi Warga

Sandiaga Uno menolak maju dalam kontestasi Pilkada Jawa Barat setelah berkonsultasi dengan keluarga, dan salat istikharah


Sandiaga Minta Tingkatkan Kewaspadaan Mpox di Bandara Ngurah Rai

8 hari lalu

Suasana kepadatan di Terminal Kedatangan Domestik saat arus balik Lebaran di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Badung, Bali, Rabu, 26 April 2023. Posko Idul Fitri 1444 H Bandar Udara I Gusti Ngurah Rai mencatat pada Selasa (25/4) jumlah kedatangan sebanyak 18.646 penumpang dan jumlah keberangkatan 21.165 penumpang. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Sandiaga Minta Tingkatkan Kewaspadaan Mpox di Bandara Ngurah Rai

Menparekraf Sandiaga Uno meminta peningkatan kewaspadaan penularan penyakit Mpox di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai.


Menparekraf Sandiaga Sebut Pengeluaran Wisman Capai US$ 1.500

8 hari lalu

Sejumlah wisatawan asing menikmati sinar matahari untuk berjemur di atas kapal, di Gili Meno, Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, Sabtu, 17 Agustus 2024. Berdasarkan data per Juni - Agustus 2024, jumlah arus kunjungan wisatawan di Kawasan Strategis Pariwisata Nasional di tiga Gili Trawangan, Air dan Meno, mengalami peningkatan (High Season) mencapai 6.620.050 wisatawan mancanegara, sehingga menaikkan jumlah okupansi hotel hingga 95 persen. TEMPO/Imam Sukamto
Menparekraf Sandiaga Sebut Pengeluaran Wisman Capai US$ 1.500

Menparekraf Sandiaga Uno menyebutkan rata-rata pengeluaran wisatawan mancanegara (wisman) selama berwisata di Indonesia pada 2024 mencapai US$ 1.500 .


Bank Dunia: Infrastruktur Saja Tak Cukup, Pariwisata Perlu Investasi SDM

12 hari lalu

Sejumlah wisatawan asing menikmati sinar matahari untuk berjemur di atas kapal, di Gili Meno, Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, Sabtu, 17 Agustus 2024. Berdasarkan data per Juni - Agustus 2024, jumlah arus kunjungan wisatawan di Kawasan Strategis Pariwisata Nasional di tiga Gili Trawangan, Air dan Meno, mengalami peningkatan (High Season) mencapai 6.620.050 wisatawan mancanegara, sehingga menaikkan jumlah okupansi hotel hingga 95 persen. TEMPO/Imam Sukamto
Bank Dunia: Infrastruktur Saja Tak Cukup, Pariwisata Perlu Investasi SDM

Bank Dunia menekankan pentingnya fokus hasil nyata dalam investasi sumber daya manusia (SDM) di sektor pariwisata Indonesia.