Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

10 Kota Favorit untuk Merayakan Tahun Baru, Kota Ini Jadi Juara Bertahan

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Ilustrasi pesta kembang api Tahun Baru. Dok Tempo/Dian Triyuli H
Ilustrasi pesta kembang api Tahun Baru. Dok Tempo/Dian Triyuli H
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perayaan tahun baru tinggal seminggu lagi. Di mana kira-kira kamu berada pada malam pergantian tahun?

Data agen travel online Agoda menunjukkan satu kota yang menjadi tempat favorit masyarakat dalam merayakan tahun baru. Kota itu adalah Jakarta. Berikut peringkat sepuluh kota favorit untuk merayakan tahun baru berdasarkan data Agoda pada 18 Desember 2020 untuk pemesanan malam tahun baru 2020 dan 1 Desember 2021 untuk pemesanan domestik malam tahun baru 2021.

  1. Jakarta
  2. Bali
  3. Bandung
  4. Yogyakarta
  5. Surabaya
  6. Medan
  7. Semarang
  8. Bogor
  9. Malang
  10. Pulau Batam

Bandingkan dengan sepuluh kota favorit tempat orang merayakan pergantian tahun sebelumnya.

  1. Jakarta
  2. Bali
  3. Bandung
  4. Yogyakarta
  5. Surabaya
  6. Malang
  7. Semarang
  8. Bogor
  9. Makassar
  10. Medan

Jakarta, Bali, Bandung, Yogyakarta, dan Surabaya adalah lima kota besar di Pulau Jawa dan Bali yang masih menjadi destinasi wisata terfavorit untuk merayakan tahun baru. Jakarta tetap menjadi destinasi nomor satu yang menawarkan berbagai hiburan dan aktivitas menarik selama tahun baru, diikuti Bali yang diserbu pengunjung di tengah pelonggaran pembatasan perjalanan.

Medan sebagai kota terbesar dan terpopuler di luar Pulau Jawa berada di peringkat keenam. Batam yang terkenal dengan pantai dan pemandangan bawah laut yang indah berada di peringkat sepuluh pada tahun baru 2021

Vice President Corporate Development Agoda, Timothy Hughes mengatakan, geliat industri pariwisata sudah kembali, meski masih mengandalkan wisatawan domestik. "Data Agoda juga menunjukkan wisatawan di seluruh Asia ingin keluar rumah dan berlibur sejenak dengan tetap aman dan nyaman," kata Timothy Hughes dalam keterangan tertulis, Jumat, 24 Desember 2021.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sejak pandemi, aktivitas liburan staycation menjadi tren. Di saat yang sama, daya tarik pantai-pantai Asia, pemandangan yang menakjubkan, dan kebebasan di ruang terbuka membuat orang-orang terpikat datang ke sana. Wisatawan juga dapat memanfaatkan promosi dari hotel mewah berbintang sampai lima selama periode liburan.

Wisatawan Indonesia, menurut Timothy Hughes, memiliki preferensi yang sama dengan wisatawan Malaysia, Filipina, Korea Selatan, dan Vietnam yang konsisten memilih hotel berbintang 4 atau hotel bintang 5 untuk merayakan tahun baru 2022. "Mereka berburu kemewahan untuk mengakhiri tahun 2021 yang sangat menantang," katanya.

#pakaimasker #jagajarak #cucitanganpakaisabun #hindarikerumunan #vaksinasicovid-19

Baca juga:
Polda Metro Larang Pesta Kembang Api saat Tahun Baru

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

9 jam lalu

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Tempo/Pribadi Wicaksono
AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

Menteri Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyampaikan gambaran kondisi Jakarta setelah IKN beroperasi sebagai ibu kota negara.


8 Hotel Murah Dekat Stasiun Lempuyangan, Harga Mulai 100 Ribuan

10 jam lalu

Jika Anda melancong di Yogyakarta, Anda bisa memilih menginap di hotel dekat Stasiun Lempuyangan yang murah. Ini rekomendasinya.  Foto: Booking.com
8 Hotel Murah Dekat Stasiun Lempuyangan, Harga Mulai 100 Ribuan

Jika Anda melancong di Yogyakarta, Anda bisa memilih menginap di hotel dekat Stasiun Lempuyangan yang murah. Ini rekomendasinya.


IMD Rilis Hasil Survei Smart City Index dan Persoalannya, Tiga Kota di Indonesia Masuk Daftar

12 jam lalu

Warga berolahraga di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Minggu 14 April 2024. Hari bebas kendaraan bermotor atau cara free day (CFD) masih ditiadakan di DKI Jakarta usai Lebaran 2024. Namun, sejumlah warga masih terlihat meramaikan kawasan Bundaran HI. TEMPO/Subekti.
IMD Rilis Hasil Survei Smart City Index dan Persoalannya, Tiga Kota di Indonesia Masuk Daftar

Jakarta, Medan, dan Makassar masuk dalam daftar survei Smart City Index 2024.


Riwayat Jakarta dari Berstatus Ibu Kota Negara DKI Jakarta Kemudian Hanya Daerah Khusus Jakarta

12 jam lalu

Gedung bioskop Menteng di Jakarta, 1984. Dok. TEMPO/Nanang Baso
Riwayat Jakarta dari Berstatus Ibu Kota Negara DKI Jakarta Kemudian Hanya Daerah Khusus Jakarta

Sejak abad ke-16, Kota Jakarta telah mengalami berbagai perubahan dan perkembangan hingga secara resmi berubah menjadi DKI Jakarta, terakhir DKJ.


Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

16 jam lalu

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo. Foto : Dok/Andri
Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.


Sandiaga Uno Optimistis BNI Java Jazz Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

1 hari lalu

Anastasya Poetri tampil di BNI Java Jazz Festival 2023, Minggu, 4 Juni 2023. Dok. Anastasya Poetri
Sandiaga Uno Optimistis BNI Java Jazz Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

Sandiaga Uno yakin BNI Java Jazz akan meningkatkan kunjungan wisatawan.


5 Keunikan Kawah Ijen yang Membuat Turis Asing Penasaran

1 hari lalu

Pengunjung melihat kawah dari kaldera Gunung Ijen di Banyuwangi, Jawa Timur, Minggu, 4 Juni 2023. TWA Ijen yang telah ditetapkan sebagai anggota UNESCO Global Geopark (UGG) itu ramai dikunjungi wisatawan domestik dan mancanegara saat liburan. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
5 Keunikan Kawah Ijen yang Membuat Turis Asing Penasaran

Tak hanya punya api biru, kawah Ijen punya berbagai keunikan yang membuat turis asing penasaran untuk datang.


Traveling ke Macau, Jangan Lewatkan 9 Destinasi Wisata Gratis

2 hari lalu

Macau Tower atau Menara Macau. Unsplash.com/Chris Wu
Traveling ke Macau, Jangan Lewatkan 9 Destinasi Wisata Gratis

Menikmati liburan di Macau tidak harus selalu mengeluarkan biaya mahal


Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

2 hari lalu

Amsterdam, Belanda. Unsplash.com/Mathilda Khoo
Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.


Istana Gyeongbokgung Buka Tur Malam Hari Mulai 8 Mei 2024

2 hari lalu

Istana Gyeongbokgung di Korea Selatan. Unsplash.com/Yeojin Yun
Istana Gyeongbokgung Buka Tur Malam Hari Mulai 8 Mei 2024

Setiap tahun tur malam hari Istana Gyeongbokgung dibuka dua kali, saat musim semi dan musim gugur