Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Keunikan Telaga Merdada di Dataran Tinggi Dieng, Siap Jadi Destinasi Unggulan

Reporter

image-gnews
Telaga Merdada terlihat dari atas ketinggian 2.500 meter, di Dieng, Banjarnegara, (4/10). Penghujung musim kemarau di Dataran Tinggi Dieng menyuguhkan pemandangan yang eksotis. Aris Andrianto/Tempo
Telaga Merdada terlihat dari atas ketinggian 2.500 meter, di Dieng, Banjarnegara, (4/10). Penghujung musim kemarau di Dataran Tinggi Dieng menyuguhkan pemandangan yang eksotis. Aris Andrianto/Tempo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dataran Tinggi Dieng tidak hanya memiliki pesona alam dari ketinggian yang selalu menarik wisatawan. Ada juga objek wisata air yang menarik di sana, yaitu Telaga Merdada.

Telaga itu merupakan telaga terluas di Dataran Tinggi Dieng yang mencapai 25 hektare. Yang unik, air dari telaga ini merupakan tampungan air hujan sehingga akan surut saat musim kemarau tiba dan membuat bagian tengah telaga jadi terlihat.

"Telaga Merdada merupakan danau luas di Kawasan Dataran Tinggi Dieng yang sangat indah serta memiliki keunikan di mana seluruh air yang menggenangi telaga berasal dari hujan," kata Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono melalui keterangannya, Rabu, 28 Juli 2021.

Ia pun mengatakan pihaknya akan mengembangkan Telaga Merdada menjadi salah satu destinasi wisata unggulan untuk meningkatkan angka kunjungan wisatawan. "Kami siapkan untuk mengimbangi objek wisata lain yang ada, jadi saling mendukung," kata Budhi.

Telaga Merdada, kata Budhi, akan disiapkan menjadi destinasi wisata yang ramah lingkungan dan bebas sampah. "Pembenahan dan pembersihan area Telaga Merdada terus dilakukan secara berkala, ini sebagai bentuk komitmen pemerintah kabupaten dalam mendukung sektor pariwisata di Banjarnegara," ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemerintah Banjarnegara akan terus melakukan sosialisasi dan promosi mengenai potensi Telaga Merdada. "Promosi mengenai Telaga Merdada sebagai surga tersembunyi dari Dieng akan terus ditingkatkan," kata Budhi.

Selain itu, Budhi memiliki strategi pengembangan Kawasan Wisata Dataran Tinggi Dieng sebagai salah satu destinasi unggulan di wilayah setempat. Strategi tersebut meliputi pembuatan peta jalan, penyusunan program inovasi dan berkreasi serta menggencarkan kolaborasi dengan berbagai pihak terkait. "Pemkab Banjarnegara memang berkomitmen untuk terus mengembangkan sektor pariwisata," ujarnya.

Baca juga: Destinasi Wisata Dieng, 5 Lokasi Wajib Kunjung ke Negeri di Atas Awan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Indonesia Usulkan Hari Danau Sedunia ke PBB

8 hari lalu

Ilustrasi danau. Youtube
Indonesia Usulkan Hari Danau Sedunia ke PBB

PUPR mengagendakan usulan Hari Danau Sedunia dalam perhelatan Forum Air Dunia (World Water Forum/WWF) ke-10 yang berlangsung di Bali pada Mei 2024.


Peneliti Cina Meriset Antarktika, Mengebor Danau Subglasial Kedalaman 3.600 Meter

16 hari lalu

Cina membangun pusat penelitian Brasil di Antarktika senilai US$ 100 juta. [SOUTH CHINA MORNING POST]
Peneliti Cina Meriset Antarktika, Mengebor Danau Subglasial Kedalaman 3.600 Meter

Kelompok peneliti dari Cina akan mengebor danau subglasial besar di bawah kedalaman es Antarktika


BRIN: Metana di Danau Berkontribusi pada Emisi Gas Rumah Kaca

18 hari lalu

Danau Toba sudah menjadi primadona destinasi pariwisata kebanggaan Indonesia, khususnya bagi masyarakat Sumatera Utara. Fakta uniknya, danau yang di tengahnya terdapat Pulau Samosir ini adalah danau vulkanik terbesar yang ada di dunia.
BRIN: Metana di Danau Berkontribusi pada Emisi Gas Rumah Kaca

Metana dapat terakumulasi di danau melalui proses alami seperti dekomposisi bahan organik di sedimen.


Tempat Wisata Tanzania: Presiden Samia Suluhu Ajak Jokowi Berlibur ke Negara Afrika Timur Itu

52 hari lalu

Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kenegaraan Presiden Republik Persatuan Tanzania Samia Suluhu Hassan di Istana Bogor, Jawa Barat, Kamis 24 Januari 2024. Pertemuan ini membahas kesepakatan kerja sama antar kedua negara yang diakhiri dengan penandatanganan dan pertukaran nota kesepahaman kerja sama kedua negara. TEMPO/Subekti.
Tempat Wisata Tanzania: Presiden Samia Suluhu Ajak Jokowi Berlibur ke Negara Afrika Timur Itu

Presiden Tanzania Samia Suluhu Hassan mengundang Jokowi berwisata ke Tanzania setelah pensiun


Danau Toba Masuk Rekomendasi New York Times sebagai Destinasi Wisata Pilihan 2024

17 Januari 2024

Danau Toba, Sumatera Utara menjadi salah satu dari lima Destinasi Super Prioritas (DSP) yang diusung pemerintah. Untuk menunjang lokasi wisata itu, telah dibangun The Kaldera Toba Nomadic Escape, di atas lahan Zona Otorita Kabupaten Toba Samosir. Pemerintah pun telah menganggarkan biaya Rp2,2 triliun untuk meningkatkan potensi wisata di danau tersebut. TEMPO/Tony Hartawan
Danau Toba Masuk Rekomendasi New York Times sebagai Destinasi Wisata Pilihan 2024

Dari Path of Totality di Amerika, Danau Toba, hingga Maui di Hawaii, banyak alasan untuk mengunjungi daftar destinasi ini pada 2024.


Ganjar Pranowo Kampanye di Purbalingga dan Banjarnegara Hari Ini: Temui Pekerja Pabrik hingga Relawan

15 Januari 2024

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo mengikuti kegiatan lari di acara Penguin SeliweRUN di Senayan, Jakarta, Minggu, 14 Januari 2024. Dalam kegiatan tersebut, Ganjar bersama istri Siti Atikoh hingga Sandiaga Uno lari di sekitaran Senayan dengan menempuh jarak 7,77 kilometer. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Ganjar Pranowo Kampanye di Purbalingga dan Banjarnegara Hari Ini: Temui Pekerja Pabrik hingga Relawan

Ganjar Pranowo akan melanjutkan kampanyenya di Pilpres 2024 hari ini. Dia akan menghabiskan waktu berkampanye di Purbalingga dan Banjarnegara.


Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Danau atau Situ di Jawa Barat, Termasuk Situ Bagendit dan Danau Lido

20 November 2023

Untuk mendatangi tempat ini bisa melalui pintu gerbang Glamping Lakeside Ciwidey atau menaiki perahu dari pintu masuk wisata Situ Patenggang sambil berkeliling  danau menggunakan perahu.  Tempo/Rully Kesuma
Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Danau atau Situ di Jawa Barat, Termasuk Situ Bagendit dan Danau Lido

Destinasi wisata danau atau situ di Jawa Barat begitu banyak, termasuk Situ Bagendit, Situ Patenggang dan Danau Lido.


Kementerian ESDM Bakal Replikasi PLTS Cirata di Lokasi Lain

10 November 2023

Teknisi memeriksa solar panel pada proyek PLTS Terapung di Waduk Cirata, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, Selasa 26 September 2023. PT PLN Nusantara Power akan menguji coba PLTS Terapung Cirata yang merupakan PLTS apung terbesar di Asia Tenggara pada Oktober 2023 sebelum diresmikan oleh Presiden Joko Widodo pada November 2023. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Kementerian ESDM Bakal Replikasi PLTS Cirata di Lokasi Lain

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (Kementerian ESDM) bakal mereplikasi Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terapung Cirata di lokasi lain.


12 Oleh-Oleh Khas Dieng Wonosobo yang Banyak Diburu Wisatawan

9 November 2023

Peserta membentangkan Bendera Merah Putih saat peringatan Hari Kesaktian Pancasila di kompleks Candi Arjuna dataran tinggi Dieng, Batur, Banjarnegara, Jateng, Jumat 1 Oktober 2021. Ratusan peserta dari berbagai elemen masyarakat diantaranya Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT), Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Pendidikan Kebudaayan Riset dan Teknologi, Asosiasi Kerajaan dan Kesultanan Indonesia, serta pelestari adat dan budaya membentangkan bendera merah putih sepanjang 1.000 meter sebagai simbol persatuan dan kesatuan bangsa. ANTARA FOTO/Anis Efizudin
12 Oleh-Oleh Khas Dieng Wonosobo yang Banyak Diburu Wisatawan

Dari makanan hingga kerajinan tangan, nilah 12 oleh oleh khas Dieng Wonosobo yang banyak diburu oleh wisatawan.


15 Wisata Paling Hits di Dieng Beserta Harga Tiket Masuk

9 November 2023

Sejumlah pengunjung menikmati keindahan peninggalan sejarah candi Arjuna bercorak Hindu aliran Syiwa, bangunan keagamaan tertua di Jawa berdasarkan prasasti bertuliskan Jawa Kuno menunjukkan tahun 808 M, di Kompleks Candi pegunungan Dieng, Banjarnegara, Jawa Tengah, Kamis, 22 Desember 2022. Para ahli Arkeologi memperkirakan bahwa Candi Dieng dibangun melalui tahap pertama meliputi Candi Arjuna, Candi Semar, Candi Srikandi, dan Candi Gatotkaca, diperkirakan dilakukan akhir abad 7 hingga abad 8 dan tahap kedua sampai sekitar tahun 780 M terdiri dari 8 bangunan candi, atas perintah Raja-raja Wangsa Sanjaya dari Kerajaan Kalingga (594-782 Masehi). Kompleks Candi Dieng pertama kali ditemukan oleh tentara Inggris yang sedang berwisata di kawasan pegunungan Dieng pada tahun 1814. TEMPO/Imam Sukamto
15 Wisata Paling Hits di Dieng Beserta Harga Tiket Masuk

Dari Telaga Menjer hingga Wisata Alam Patean Tambi, inilah 15 tempat wisata hits di Dieng yang bisa dikunjungi beserta harga tiket masuknya.