Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Promosi Wisata Indonesia di Berbagai Benua

Reporter

image-gnews
Maestro tari Didik Nini Thowok, tampil memeriahkan acara Indonesian Weekend! yang digelar di Taman Potters field, London. Masyarakat Indonesia di London menggelar Indonesian Weekend! yang merupakan festival budaya Indonesia yang terbesar di Inggris. Sadika Hamid
Maestro tari Didik Nini Thowok, tampil memeriahkan acara Indonesian Weekend! yang digelar di Taman Potters field, London. Masyarakat Indonesia di London menggelar Indonesian Weekend! yang merupakan festival budaya Indonesia yang terbesar di Inggris. Sadika Hamid
Iklan

4. Indonesia Weekend, London

Kementerian Pariwisata Republik Indonesia akan menggelar Indonesian Weekend, yakni ajang promosi wisata Indonesia terbesar di Inggris. Kegiatan ini berlangsung di Potters Fields Park, di samping kantor Mayor of London, pada 8-9 September.

Deputi bidang Pengembangan Pemasaran Kementerian Pariwisata, Nia Niscaya, mengatakan Indonesia Weekend menampilkan suasana Pantai Bali di tepian Sungai Thames. “Dengan latar ikonik Tower Bridge London, hal ini diharapkan memberikan kehangatan dalam promosi wisata dan budaya Indonesia,” kata dia di London, Rabu, 29/8. Kawasan Thames memang dilalui ribuan orang setiap harinya.

Ajang promosi wisata ini berusaha memikat tidak saja orang Inggris, namun juga wisatawan dari negara lain yang sedang mengunjungi London. Berdasarkan data terakhir dari Visits Britain, kunjungan turis ke Inggris diperkirakan melebihi 40 juta untuk pertama kalinya dalam 2018.

Miniatur Pantai Bali di tepi sungai Thames itu akan dibentuk dari 50 ton pasir putih. Lalu ada bar dan tawaran minuman tropis nan eksotis.

Juga akan ada panggung yang menampilkan penari, pesilat termasuk Panglipur dari Garut dan Tapak Suci. Para musisi pun bakal tampil dengan memainkan alat musik tradisional, seperti rebab, saluang dan banji.

Lima menu kuliner juga ditampilkan, yakni rendang, nasi goreng, sate ayam, soto ayam dan gado-gado. Makanan khas ini akan ditampilkan Chef Degan Septoadji dalam demo memasak. Para pengunjung dapat merasakan menu-menu istimewa Indonesia ini di samping warung-warung makanan Indonesia lain yang juga menjajakan makanan khas Nusantara.

Promosi wisata Indonesian Weekend ini diadakan Komunitas Bangga Indonesia pimpinan Dito Nurdanto Widjono. Mereka didukung Kementerian Pariwisata serta serta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Kedutaan Besar Indonesia di London serta Provinsi Jawa Barat.

5. Festival Kuliner Indonesia, SeoulLokan atau remis menjadi bahan makanan khas Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Diolah menjadi gulai atau rendang. Dok.Tempo/Wisnu Agung Prasetyo

Rendang dan Udang Bumbu Bali paling banyak diminati pengunjung Festival Kuliner Indonesia di Seoul, pada 9-15 September. Acara ini ini digelar di La Seine Restaurant, restoran bintang 5 di jantung ibu kota Korea Selatan itu.

Pensosbud KBRI Seoul Purno Widodo, Senin, 17/9, mengatakan festival kuliner itu berhasil menarik lebih 6000 pengunjung selama sepekan. Banquet Manager Lotte Hotel Seoul, Daniel Song tempat La Seine Restaurant berada, mengatakan pengunjung restoran rata- berjumlah 250 orang per hari.

Ahli kuliner William Wongso beserta dua asistennya khusus didatangkan untuk kegiatan yang didukung Kementerian Pariwisata Indonesia dan KBRI Seoul ini. William Wongso dan tim menyiapkan menu-menu Indonesia untuk sarapan dan makan malam selama festival.

Menu yang ditawarkan itu, antara lain, Lontong Cap Go Meh, Soto Ayam, Selada Bangka, Ikan Goreng Dabu-dabu, Rendang, Udang Bumbu Bali dan Nasi Goreng Kampung. Sementara untuk pencuci mulut disediakan Kolak, Cendol dan Carang Gesing. Sajain berbahan dasar tempe seperti sayur lodeh dan tempe goreng juga disajikan. Tempe saat ini bukan lagi barang asing di Korea Selatan.

Masyarakat Korea Selatan menggemari makanan dengan cita rasa pedas. Kuliner Indonesia yang lebih kaya akan bumbu sangat mengena di lidah orang Korea Selatan. Tidaklah heran jika makanan Rendang dan Udang Bumbu Bali menjadi favorit selama festival.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sempat-sempatnya Menteri Pariwisata Israel Promosi Wisata Saat Konflik Palestina-Israel

44 hari lalu

Peringatan wisatawan Israel yang menyeberang ke Mesir. independent.co.uk
Sempat-sempatnya Menteri Pariwisata Israel Promosi Wisata Saat Konflik Palestina-Israel

Konflik Israel-Palestina terjadi sampai kini. Menteri Pariwisata Israel malah promosikan wisata. Destinasi wisata mana saja yang ditawarkan?


Sandiaga Uno : Pemilu Bisa Topang Pergerakan Wisatawan Nusantara

12 November 2023

Menaprekraf Sandiaga Uno. (Tempo/Pribadi Wicaksono)
Sandiaga Uno : Pemilu Bisa Topang Pergerakan Wisatawan Nusantara

Sandiaga Uno mengatakan semua agenda promosi wisata berjalan sesuai rencana dan justru potensi kunjungan bertambah saat momentum pemilu.


Terbukti Gunakan Foto Negara Lain untuk Promosi Wisata, Agensi Filipina Minta Maaf

4 Juli 2023

Iklan Pariwisata Filipina diduga menggunakan video pemandangan Indonesia dan beberapa negara lain (YouTube)
Terbukti Gunakan Foto Negara Lain untuk Promosi Wisata, Agensi Filipina Minta Maaf

Agensi periklanan Filipina pembuat video "Love The Philippines" minta maaf karena telah gunakan foto-foto dari wisata negara lain, termasuk Indonesia.


ITDC Siapkan Beragam Event untuk Promosikan Nusa Dua, Mandalika dan Golo Mori

2 Juni 2023

Sirkuit Mandalika, 1 Maret 2023. TEMPO/Supriyantho Khafid
ITDC Siapkan Beragam Event untuk Promosikan Nusa Dua, Mandalika dan Golo Mori

Sejumlah event menarik skala nasional dan internasional akan digelar ITDC pada pertengahan hingga akhir tahun 2023.


Bukit Lawang Orang Utan Trail 2023, Cara Sumatera Utara Promosikan Wisata

24 Mei 2023

Suasana Bukit Lawang, kota kecil di pintu masuk Taman Nasional Gunung Leuser. Bukit Lawang berada di Kabupaten Langkat, Sumatera Utara. TEMPO/Abdi Purmono
Bukit Lawang Orang Utan Trail 2023, Cara Sumatera Utara Promosikan Wisata

Dalam Bukit Lawang Orang Utan Trail 2023, Bukit Lawang sebagai tempat pelaksanaan turnamen akan menjadi fokus utama untuk dipromosikan.


Saat Sandiaga Uno Ajak 13 Duta Besar Walking Tour dan Naik MRT

23 Mei 2023

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengajak 13 Duta Besar Negara Sahabat melakukan perjalanan wisata dengan berjalan kaki (walking tour) menyusuri berbagai destinasi ikonis sebagai upaya mengenalkan lebih jauh destinasi wisata dan sentra ekonomi kreatif di Kota Jakarta, Ahad, 21 Mei 2023. Dok. Kemenparekraf
Saat Sandiaga Uno Ajak 13 Duta Besar Walking Tour dan Naik MRT

Rombongan duta besar yang melakukan walking tour mengunjungi sejumlah tempat wisata ikonik di ibu kota Jakarta.


Cara Jepang Manfaatkan Anime Populer untuk Menarik Kunjungan Wisatawan Asing

22 Mei 2023

Poster manga The First Slam Dunk. Foto: Wikipedia.
Cara Jepang Manfaatkan Anime Populer untuk Menarik Kunjungan Wisatawan Asing

Jepang sekarang telah mencabut kontrol perbatasan Covid-19 untuk semua kedatangan dan berharap peningkatan kunjungan.


Travel Fair Khusus Destinasi Domestik, Ada Promo Paket Wisata dan Cashback

20 Mei 2023

Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoedibjo dalam pembukaan Di Indonesia Aja Travel Fair (DIATF) 2023 di Grand Atrium, Mall Kota Kasablanka, Jakarta Selatan pada Jumat, 19 Mei 2023. Acara tersebut digelar bersama Association Travel Agent Indonesia atau Astindo dan InJourney. TEMPO/Moh Khory Alfarizi
Travel Fair Khusus Destinasi Domestik, Ada Promo Paket Wisata dan Cashback

Dalam gelaran #DiIndonesiaAja Travel Fair, pengunjung bisa menemukan berbagai macam paket wisata domestik.


Kabupaten Bekasi Kembangkan Konsep Wisata Industri untuk Tingkatkan PAD

19 Mei 2023

Pengunjung menaiki perahu untuk menuju lokasi konservasi lutung jawa dan wisata mangrove di Muaragembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, 23 November 2019. Semakin menyusutnya wilayah kawasan konservasi Muaragembong menjadi ancaman terbesar karena banyaknya pembukaan lahan untuk dijadikan tambak hingga mendekati pinggir pantai. ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah
Kabupaten Bekasi Kembangkan Konsep Wisata Industri untuk Tingkatkan PAD

Sejauh ini koordinasi bersama pihak terkait berjalan baik untuk merealisasikan program wisata industri.


Survei: 87,6 Persen Delegasi KTT ASEAN 2023 akan Kembali Kunjungi ke Labuan Bajo

16 Mei 2023

Perahu terlihat saat matahari terbenam di Labuan Bajo, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia, 11 Mei 2023. REUTERS/Yuddy Cahya Budiman
Survei: 87,6 Persen Delegasi KTT ASEAN 2023 akan Kembali Kunjungi ke Labuan Bajo

KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo memberikan dampak bagi sektor pariwisata dan ekonomi kreatif.