Daftar 93 Negara Subjek Visa on Arrival

Reporter

Novita Andrian

Editor

Dwi Arjanto

Minggu, 13 Agustus 2023 12:34 WIB

ilustrasi visa (pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Visa on Arrival atau VOA diberikan kepada warga negara asing untuk tinggal di Wilayah Indonesia. Visa jenis ini diberikan dengan jangka waktu paling lama tiga puluh hari yang dapat diperpanjang paling banyak satu kali perpanjangan.

Di Kantor Imigrasi, perpanjangan ini dapat dilakukan. Dengan catatan kantor tersebut berada dalam wilayah kerja tempat tinggal orang asing tersebut.

Bukan cuma di Indonesia, mengutip imigrasisingaraja.kemenkumham.go.id ada 93 negara yang telah memberlakukan Visa on Arrival.

Daftar 93 Negara Subjek Visa on Arrival

Afrika Selatan,
Albania,
Amerika Serikat,
Andorra,
Arab Saudi,
Argentina,
Australia,
Austria,
Bahrain,
Belanda,
Belarus,
Belgia,
Brazil,
Brunei Darussalam
Bosnia Herzegovina
Bulgaria,
Ceko,
Chile,
Denmark,
Ekuador,
Estonia,
Filipina,
Finlandia,
Guatemala,
Hongkong,
Hungaria,
India,
Inggris,
Irlandia,
Italia,
Islandia,

Selanjutnya: Jepang, Jerman...
<!--more-->

Jepang,
Jerman,
Kamboja,
Kanada,
Kazakhstan,
Kenya,
Kolombia,
Korea Selatan,
Kroasia,
Kuwait,
Laos,
Latvia,
Liechtensien,
Lithuania,
Luksemburg,
Makau,
Maladewa,
Malaysia,
Malta,
Maroko,
Meksiko,
Mesir,
Monako,
Myanmar,
Norwegia,
Oman,
Palestina,
Panama,
Perancis,
Peru,
Polandia,
Portugal,
Qatar,
Rumania,
Rusia,
Rwanda
San Marino,
Selandia Baru,
Serbia,
Seychelles,
Singapura,
Siprus,
Slovakia,
Slovenia,
Spanyol,
Suriname,
Swedia,
Swiss,
Taiwan,
Thailand,
Timor Leste,
Tiongkok,
Tunisia,
Turki,
Uni Emirat Arab,
Uzbekistan,
Ukraina,
Vatikan,
Venezuela,
Vietnam,
Yordania,
Yunani.

Pilihan editor: Syarat Pengajuan Visa On Arrival

Advertising
Advertising

Berita terkait

Asal-usul Api Abadi Mrapen yang Akan Menyala di Rakernas PDIP ke-V di Ancol

9 jam lalu

Asal-usul Api Abadi Mrapen yang Akan Menyala di Rakernas PDIP ke-V di Ancol

DPP PDIP melepas pelari pembawa obor perjuangan yang bersumber dari api abadi Mrapen, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah untuk Rakernas PDIP.

Baca Selengkapnya

VoA 7 Hari Tak Kunjung Ditetapkan Kemenkeu, Target Kunjungan Wisman ke Kepri akan Diturunkan

1 hari lalu

VoA 7 Hari Tak Kunjung Ditetapkan Kemenkeu, Target Kunjungan Wisman ke Kepri akan Diturunkan

Visa on Arrival 7 hari ini sangat penting untuk mengejar target kunjungan turis ke Kepri

Baca Selengkapnya

8 Destinasi Wisata Ikonik yang Bergulat dengan Dampak Buruk Overtourism

1 hari lalu

8 Destinasi Wisata Ikonik yang Bergulat dengan Dampak Buruk Overtourism

Destinasi wisata populer di dunia mengalami overtourism dalam beberapa tahun terakhir.

Baca Selengkapnya

5 Destinasi Wisata Alam Wajib Dikunjungi Saat ke Lumajang: Gua Tetes Hingga Hutan Bambu

4 hari lalu

5 Destinasi Wisata Alam Wajib Dikunjungi Saat ke Lumajang: Gua Tetes Hingga Hutan Bambu

Selain itu, Lumajang juga memiliki berbagai destinasi alam lainnya yang memikat, seperti gua tetes dan hutan bambu yang mirip dengan di Jepang.

Baca Selengkapnya

Destinasi Wisata Jawa Barat yang Punya Kerawanan Bencana Tingkat Tinggi

6 hari lalu

Destinasi Wisata Jawa Barat yang Punya Kerawanan Bencana Tingkat Tinggi

Ada 108 destinasi wisata alam dan buatan di Jawa Barat, umumnya rawan bencana.

Baca Selengkapnya

5 Destinasi Wisata Guinea di Barat Afrika

9 hari lalu

5 Destinasi Wisata Guinea di Barat Afrika

Mungkin masih sedikit yang mengenal Guinea di bagian barat Afrika, dengan kota terbesarnya adalah Conakry. Ini 5 destinasi wisata unggulannya.

Baca Selengkapnya

5 Tips Merencakan Liburan Keluarga

12 hari lalu

5 Tips Merencakan Liburan Keluarga

Pakar perjalanan membagikan beberapa tips liburan keluarga

Baca Selengkapnya

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

16 hari lalu

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

Menariknya tidak hanya ibu kota India yang megah tapi juga beberapa daerah terpencil yang memikat hati wisatawan mancanegara

Baca Selengkapnya

Patung Yesus Bukit Sibea-bea Danau Toba Jadi Tujuan Favorit Turis Lintas Agama, Tertinggi di Dunia

17 hari lalu

Patung Yesus Bukit Sibea-bea Danau Toba Jadi Tujuan Favorit Turis Lintas Agama, Tertinggi di Dunia

Patung Yesus Bukit Sibea-bea menjadi salah satu tempat destinasi favorit di kawasan Danau Toba

Baca Selengkapnya

6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

17 hari lalu

6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

Berikut ini enam tips yang dapat dilakukan sebelum dan saat liburan bersama anak penyandang autisme

Baca Selengkapnya