Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tertinggal Kapal Pesiar saat Berlabuh Ini yang Harus Dilakukan Wisatawan

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Ilustrasi penumpang kapal pesiar. Unsplash.com/Stephani Kalecki
Ilustrasi penumpang kapal pesiar. Unsplash.com/Stephani Kalecki
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wisatawan yang traveling dengan kapal pesiar juga memiliki kebebasan untuk menjelajahi berbagai tujuan. Mereka diberi kesempatan untuk keluar dari kapal saat berlabuh dan menjelajahi tempat baru. Namun ada saja wisatawan yang terlambat kembali ke kapal. 

Baru-baru ini, beberapa wisatawan dilaporkan terlambat kembali ke kapal. Salah satunya, sepasang suami istri yang berlayar di Mediterania terambat kembali ke kapal Norwegia Cruise karena hujan. Mereka memanfaatkan waktu mengunjungi Motril, Spanyol, saat kapal berlabuh.

Hal yang perlu diingat kapal pesiar memiliki jadwal yang ketat. Biasanya memberikan waktu penumpang sekitar tujuh atau delapan jam bahkan kurang dari itu, saat berlabuh di sebuah kota. Kalau terlambat kru kapal pesiar tetap akan menunggu.

Rob Hempstead, kapten Royal Caribbean mengatakan bagian yang paling menegangkan dalam pelayaran bagi awak kapal adalah keluar dari pelabuhan tepat waktu. Ada yang terlambat akibatnya tertinggal. Tapi tidak menutup kemungkinan awal kapal akan menunggu penumpang yang terlambat. 

Ada beberapa hal yang perlu diketahui kalau penumpang terlambat kembali ke kapal saat berlabuh. Kalau terlambat dari perjalanan wisata yang diorganisir kapal pesiar, kapal akan menunggu penumpang yang terlambat. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sedangkan kalau terlambat setelah menghabiskan waktu sendirian atau bersama perusahaan tur swasta, ada beberapa hal yang dapat dilakukan. Kapten Rob mengatakan, hubungi agen kapal untuk memperingatkan kapal pesiar bahwa Anda terlambat. Di Royal Caribbean biasanya dapat ditemukan di seleberan harian, Cruise Compass, yang diterima semua penumpang.

Kapal dapat menunggu wisatawan yang terlambat akan bergantung pada seberapa terlambat wisatawan itu. "Jika saya tahu Anda berjarak 10 menit, saya dapat membuat keputusan cerdas apakah kita bisa menunggu atau tidak. Kami akan menunggu jika kamis bisa,” kata Hampstead, kepada Insider.

Sebaiknya, wisatawan tetap merencanakan perjalanan selama mengikuti kapal pesiar. Dengan begitu, wisatawan dapat memiliki banyak waktu untuk kembali ke pelabuhan. Pilihan lainnya termasuk mengikuti perjalanan yang disediakan oleh kapal pesiar. 

Pilihan editor: Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Wisata Kapal Pesiar ke Kepulauan Karibia Hindari Bawa Tabir Surya Berbahan Kimia

8 jam lalu

Ilustrasi kapal pesiar. (Istimewa)
Wisata Kapal Pesiar ke Kepulauan Karibia Hindari Bawa Tabir Surya Berbahan Kimia

Perusahaan pelayaran kini menyediakan pilihan tabir surya alternatif yang aman bagi terumbu karang yang dibeli di atas kapal pesiar


Bukchon Hanok Village Akan Menerapkan Jam Malam untuk Wisatawan

1 hari lalu

Bukchon Hanok Village. Unsplash.com/Federica Bisso
Bukchon Hanok Village Akan Menerapkan Jam Malam untuk Wisatawan

Bukchon Hanok Village salah satu destinasi populer di Korea Selatan


Prancis akan Menaikkan Tiket Masuk Situs Ikonik untuk Turis dari Luar Uni Eropa

2 hari lalu

Pengunjung melintasi Piramida Louvre yang diarsiteki I M Pei di Museum Louvre, Paris, Prancis, Jumat 2 Agustus 2024. Museum Louvre pernah dinobatkan dengan predikat
Prancis akan Menaikkan Tiket Masuk Situs Ikonik untuk Turis dari Luar Uni Eropa

Prancis akan menaikkan tarif masuk bagi wisatawan non-Uni Eropa ke situs bersejarah, termasuk Louvre dan Notre-Dame, guna memberikan restorasi warisan budaya dan situs keagamaan.


6 Alasan Memilih Bhutan untuk Destinasi Liburan Akhir Tahun

4 hari lalu

Paro Taktsang atau Tiger's Nest di Bhutan (Pixabay)
6 Alasan Memilih Bhutan untuk Destinasi Liburan Akhir Tahun

Bhutan menawarkan banyak hal bagi wisatawan yang mengunjunginya


Sri Lanka Tangkap Tiga Orang, Diduga Berencana Serang Turis Israel

6 hari lalu

Nelayan memancing di Teluk Arugam, Sri Lanka. REUTERS/Andrew Caballero-Reynolds
Sri Lanka Tangkap Tiga Orang, Diduga Berencana Serang Turis Israel

Polisi Sri Lanka menangkap tiga orang sehubungan dengan peringatan akan adanya rencana serangan terhadap wisatawan Israel


Cara Mencari Tiket Pesawat Melalui Google Flights

6 hari lalu

ilustrasi tiket pesawat (pixabay.com)
Cara Mencari Tiket Pesawat Melalui Google Flights

Kalau ingin menghemat biaya penerbangan, ada beberapa hal yang harus diingat saat menggunakan menggunakan Google Flights


6 Destinasi Unik di Eropa Ini Bebas Keramaian Wisatawan

7 hari lalu

Cuenca, Spanyol. Unsplash.com/Gabriel Martin
6 Destinasi Unik di Eropa Ini Bebas Keramaian Wisatawan

Bagi yang pertama kali ke Eropa dan ingin mendapatkan pengalaman terbaik di sana, ada beberapa destinasi tersembunyi yang menarik untuk dijelajahi


Tips Supaya Suhu Kamar Hotel Tetap Sejuk

7 hari lalu

Ilustrasi kamar hotel. Freepik.com/Jannoon028
Tips Supaya Suhu Kamar Hotel Tetap Sejuk

Trik ini memastikan kamar hotel yang ditempati selalu berada pada suhu ideal.


Mengunjungi Taman Nasional Yosemite Tak Perlu Lagi Reservasi

8 hari lalu

Taman Nasional Yosemite, California, Amerika Serikat. telegraph.co.uk
Mengunjungi Taman Nasional Yosemite Tak Perlu Lagi Reservasi

Wisatawan dapat langsung mengunjungi Taman Nasional Yosemite tanpa harus reservasi dulu


Singapura Sebagai Ibu Kota Kuliner Ajak Wisatawan Merasakan Petualangan Gastronomi

8 hari lalu

Candlenut, restoran peranakan berbintang Michelin pertama di dunia. (dok. Singapore Tourism Board)
Singapura Sebagai Ibu Kota Kuliner Ajak Wisatawan Merasakan Petualangan Gastronomi

STB meluncurkan kampanye terbaru sebagai bagian dari kampanye global Made in Singapore, yang menampilkan kuliner Singapura yang beragam