Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pulau Lombok Raih Posisi Kelima Wisata Alam Terbaik di Dunia versi TripAdvisor

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Suasana pendakaian ke Gunung Rinjani.(foto dokumentasi Trip Bareng Tab).
Suasana pendakaian ke Gunung Rinjani.(foto dokumentasi Trip Bareng Tab).
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat, terpilih sebagai destinasi wisata alam peringkat kelima terbaik di dunia Travelers’ Choice Awards Best of the Best dari situs perjalanan TripAdvisor awal 2024 ini. Adapun di posisi pertama adalah Kathmandu di Nepal, Ha Long Bay di Vietnam, Hurghada di Mesir, dan Mauritius. 

TripAdvisor menyebutkan bahwa Pulau Lombok memiliki Baun Pusuk, hutan lindung dengan kera liar yang menarik untuk dijelajahi. Wisatawan juga bisa berenang bersama dengan penyu hijau dan penyu sisik di sekitar Gili Meno. Pulau ini memiliki titik tertinggi yang tidak dapat ditandingi oleh destinasi paling populer di Indonesia, Bali Gunung Rinjani. Gunung berapi aktif ini memiliki danau besar di dalam kalderanya. Pendakian di pagi hari memungkinkan wisatawan menyaksikan matahari terbit di atas laut.

"Jika terletak di tempat lain di dunia, Lombok pasti masuk dalam daftar keinginan semua orang. Namun karena letaknya di sebelah timur Bali, hanya sedikit orang yang pernah mendengar tentang teluk-teluk kecilnya yang terpencil, deretan pantai berwarna krem yang tak ada habisnya, dan air terjun yang menerobos dedaunan yang sangat subur," tulis TripAdvisor. 

Namun, itu justru menjadi kelebihan tempat ini. Di tengah overtourism Bali, Lombok bisa menjadi alternatif bagi wisatawan yang tidak suka keramaian.

Kathmandu wisata alam terbaik 

TripAdvisor menobatkan Kathmandu, ibu kota Nepal, sebagai destinasi wisata alam terbaik di dunia. Kota ini dikelilingi oleh lembah yang penuh dengan situs bersejarah, kuil kuno, tempat suci, dan desa-desa yang menakjubkan. Wisatawan bisa berbaur dengan penduduk lokal dan hewan di tengah monumen Durbar Square, atau bergabung dengan pendaki gunung di Distrik Thamel yang ramai. Jelajahi toko-toko untuk melihat karya indah dari pengrajin lokal.

Di posisi kedua ada Ha Long Bay. Destinasi wisata paling populer di Vietnam ini memenawarkan pemandangan pulau-pulau kapur, formasi batuan, dan gua yang menakjubkan. Terkikis selama berabad-abad oleh angin dan air, tempat ini sungguh menakjubkan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hurghada, yang berada di posisi ketiga, terkenal dengan terumbu karang yang menakjubkan dan perairan biru kehijauan yang sempurna untuk selancar angin. Kawasan di pesisir Laut Merah Mesir menjadi kota resor yang sibuk. Pantai ini relatif mudah untuk dikunjungi bagi orang Eropa, dan beberapa lokasi menyelam dan snorkeling terbaik di dunia terletak di lepas pantai. 

Mauritius bisa dibilang merupakan tujuan wisata paling dicari di Afrika. Ibu kotanya, Port Louis, memiliki pelabuhan yang ramai dengan tepi laut yang telah direvitalisasi dan pasar yang sibuk. Namun sebagian besar pengunjung tertarik pada kawasan resor seperti Mont Choisy, Trou-aux-Biches yang tenang, dan Flic en Flac yang lebih ramai, yang populer di kalangan penyelam scuba. Adapun Rivière Noire sangat ideal bagi mereka yang mencari pengalaman memancing di laut dalam.

Penilaian penghargaan Travelers’ Choice Awards Best of the Best TripAdvisor dilakukan berdasarkan kualitas dan kuantitas ulasan dan penilaian wisatawan. Penilaian berlangsung selama berlangsung selama 12 bulan. 

Pilihan Editor: 10 Makanan Khas Lombok yang Wajib Dicicipi saat Liburan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dua Pulau Indonesia Masuk Daftar Destinasi Terbaik di Asia Versi Conde Nast Traveller, Bali Teratas

3 hari lalu

Sejumlah perempuan Bali menjunjung gebogan atau sesajen berisi buah, kue, bunga dan hiasan janur saat parade mapeed pada pembukaan Tanah Lot Art & Festival 2024 di objek wisata Tanah Lot, Tabanan, Bali, Jumat 23 Agustus 2024. Festival budaya yang digelar pada 23-25 Agustus 2024 tersebut mengusung tema pancaka tirta dengan melibatkan 23 desa adat dalam bentuk parade dan pertunjukan seni guna meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan di objek wisata itu yang ditargetkan mencapai 8.000 orang per hari. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Dua Pulau Indonesia Masuk Daftar Destinasi Terbaik di Asia Versi Conde Nast Traveller, Bali Teratas

Bali menjadi pilihan utama di Asia berkat kombinasi unik antara alam, budaya, dan keramahannya.


Toilet Umum dari Era Victoria jadi Objek Wisata Populer di Pulau Bute Skotlandia

8 hari lalu

Toilet umum era Victoria di Pulau Bute, Rothesay, Skotlandia (tangkapan layar Youtube)
Toilet Umum dari Era Victoria jadi Objek Wisata Populer di Pulau Bute Skotlandia

Toilet yang dibangun pada 1899 di Skotlandia ini dirancang bergaya arsitektur khas Victoria, menggunakan bahan-bahan berkualitas tinggi di masa itu.


Akomodasi MotoGP Mandalika 2024 Dinilai Mahal, Ini Tanggapan Kemenpar dan Asosiasi Hotel

9 hari lalu

Pembalap Indonesian GP menanam terumbu karang di Pantai Kuta Mandalika (TEMPO/Supriyantho Khafid)
Akomodasi MotoGP Mandalika 2024 Dinilai Mahal, Ini Tanggapan Kemenpar dan Asosiasi Hotel

Tingginya permintaan penginapan, terutama di area utama MotoGP Mandalika, menjadi faktor utama yang mendorong naiknya harga.


Perjalanan Karier Jorge Martin Juara MotoGP Mandalika 2024

10 hari lalu

Perjalanan Karier Jorge Martin Juara MotoGP Mandalika 2024

Pembalap Prima Pramac Racing, Jorge Martin juara MotoGP Mandalika 2024. Begini perjalanan kariernya.


Rekomendasi Oleh-oleh Khas Lombok buat Wisatawan yang Nonton MotoGP Mandalika

11 hari lalu

Kain tenun asal Pringgasela, Kabupaten Lombok Timur, NTB. Dok. BPPD Lombok Timur
Rekomendasi Oleh-oleh Khas Lombok buat Wisatawan yang Nonton MotoGP Mandalika

Lombok memiliki banyak macam pilihan oleh-oleh khas yang unik, mulai dari makanan, pakaian, sampai suvenir.


Museum MotoGP Pertama di Dunia Diresmikan di Mandalika, Apa Saja Isinya?

12 hari lalu

Museum MotoGP diresmikan di Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Sabtu, 28 September 2024 (Tangkapan layar video)
Museum MotoGP Pertama di Dunia Diresmikan di Mandalika, Apa Saja Isinya?

Museum MotoGP menjadikan Mandalika sebagai destinasi balap sekaligus pusat edukasi sejarah perkembangan dunia balap motor.


Tingkah Pembalap MotoGP Mandalika: Jumpa Penggemar sampai Naik Motor Es Krim di Pantai

13 hari lalu

Pembalap tim Marc VDS Moto2, Filip Salac, mengendarai motor yang di belakangnya memiliki kotak es krim. instagram.com/filipsalac
Tingkah Pembalap MotoGP Mandalika: Jumpa Penggemar sampai Naik Motor Es Krim di Pantai

Pembalap MotoGP Mandalika di Lombok, NTB melakukan berbagai kegiatan sambil menunggu jadwal balapan utama. Ada yang coba naik motor es krim keliling


Daftar Restoran Terbaik di Dunia Menurut TripAdvisor Ada dari Indonesia

14 hari lalu

Ilustrasi restoran. Freepik.co/
Daftar Restoran Terbaik di Dunia Menurut TripAdvisor Ada dari Indonesia

TripAdvisor merilis daftar Restoran Terbaik dari Travellers' Choice Awards 2024 tahunan yang menampilkan tempat makan terbaik di seluruh negeri.


9 Kuliner Khas Lombok, Bisa Dinikmati saat Nonton MotoGP Mandalika

15 hari lalu

Sajian ayam taliwang komplet di Rumah Makan Ayam Taliwang H. Moerad, Lombok, NTB, yang terhidang untuk Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo pada Minggu, 21 November 2021. Foto: Taufan Rahmadi
9 Kuliner Khas Lombok, Bisa Dinikmati saat Nonton MotoGP Mandalika

Dari cerorot, ayam taliwang, hingga plecing kangkung, jangan lewatkan makanan ini saat berkunjung ke Lombok.


Ekowisata Hutan Mangrove Purba Jerowaru Lombok Timur Kerek Ekonomi Masyarakat

20 hari lalu

Hutan mangrove Jerowaru, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat. Dok. PLN NTB
Ekowisata Hutan Mangrove Purba Jerowaru Lombok Timur Kerek Ekonomi Masyarakat

Kawasan hutan mangrove Jerowaru yang berusia ratusan tahun menjadi salah satu destinasi wisata favorit para pelancong Lombok Timur.