Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

9 Tempat Perayaan Tahun Baru di Jakarta, dari Bundaran HI hingga Ancol

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Pengunjung menyaksikan pesta kembang api  di Pantai Lagoon, Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta, Rabu, 1 Januari 2020.  ANTARA/Muhammad Adimaja
Pengunjung menyaksikan pesta kembang api di Pantai Lagoon, Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta, Rabu, 1 Januari 2020. ANTARA/Muhammad Adimaja
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menjelang akhir tahun 2023, banyak orang yang mulai menyiapkan perayaan tahun baru bersama teman atau keluarga. Di kota-kota besar, momen pergantian tahun biasanya dirayakan dengan meriah dan penuh harapan. 

Bagi warga Jakarta atau dari luar kota yang sengaja datang ke Ibu Kota untuk perayaan tahun baru, ada beberapa tempat yang bisa dituju. Tempat-tempat ini selalu menjadi pusat perayaan tahun baru dengan ragam kuliner, pertunjukan kembang api, hingga festival musik yang menatukan para penonton. 

Berikut beberapa lokasi di Jakarta yang jadi lokasi perayaan tahun baru 2024. 

1. Bundaran Hotel Indonesia (Bundaran HI)

Bundaran HI dapat menjadi pilihan karena setiap tahunnya menjadi titik perayaan malam tahun baru DKI Jakarta. Setiap tahunnya, ribuan warga Jakarta datang ke tempat ini. Biasanya akan diadakan festival musik  dan beragam hiburan secara gratis. Pada saat mendekati jam 00.00 akan ada acara hitung mundur pergantian tahun dan pertunjukan kembang api yang meriah secara langsung.

2. Monumen Nasional (Monas)

Monumen Nasional (Monas) juga merupakan salah satu tempat favorit warga Jakarta untuk merayakan malam tahun baru. Di Monas, pengunjung bisa menyaksikan pesta kembang api sambil mencicipi jajanan kaki lima khas Jakarta. Selain itu juga ada konser dengan artis ternama yang akan menghibur pada malam tahun baru. 

4. Taman Mini Indonesia Indah (TMII)

Taman Mini Indonesia Indah (TMII) dapat menjadi alternatif untuk menyambut tahun baru dengan menaiki wahana kereta gantung yang ikonik sambil melihat keindahan miniatur pulau-pulau di bawahnya. Saat mendekati malam pergantian tahun, biasanya nanti akan ada pertunjukan seni dan pesta kembang api.

5. Gelora Bung Karno (GBK)

Gelora Bung Karno atau GBK biasanya menjadi tempat incaran warga Jakarta dalam menikmati malam tahun baru. Biasanya akan ada konser atau festival yang menarik yang diadakan saat momen pergantian tahun. Selain festival musik, ada jajanan dan pertunjukan kembang api di sekitar GBK.

6. Kota Tua

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Destinasi selanjutnya yakni Kota Tua yang menjadi incaran wisatawan dan warga lokal untuk menyaksikan malam tahun baru. Biasanya akan ada car free night dimana para pengunjung bisa lebih leluasa berjalan menjelajahi tempat bersejarah ini. Wisatawan dapat mencuci mata dan membeli ragam suvenir dan jajanan kaki lima sambil menantikan momen pergantian tahun. Tak ada kembang api, tapi di sini banyak pertunjukan komunitas yang menghibur pengunjung. 

7. PIK 2

Pantai Indah Kapuk atau PIK 2 menjadi destinasi wisata baru warga Jakarta. Banyak spot wisata yang bisa dikunjung di sini. Selain pantai dengan pasir putih dan panorama laut utara Jakarta yang cantik, banyak kafe atau restoran tepi pantai dan spot foto yang Instagrammble. Wisatawan tak akan bosan menantikan momen pergantian tahun di sini. 

8. Ancol

Ancol selalu menjadi pusat perayaan tahun baru di Jakarta. Selain di pantai, wisatawan memadati tempat wisata yang berada di kawasan ini seperti Dunia Fantasi, Ocean Samudra, Atlantis, dan Sea World. Di sini juga terdapat pertunjukan musik, games ow, dan pernjukan kembang api yang meriah. 

9. Jalan Sudirman - Thamrin

Jalan Sudirman - Thamrin bakal jadi salah satu lokasi untuk perayaan tahun baru di ibu kota. Pada Ahad, 31 Desember 2023, akan diberlakukan car free night atau malam bebas kendaraan bermotor, sedangkan car free day yang biasanya digelar Ahad pagi ditiadakan. 

LAYYIN AQILA 

Pilihan Editor: 5 Spot Terbaik Melihat Matahari Terbit di Gunung Bromo saat Tahun Baru 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Terowongan Silaturahmi Penghubung Masjid Istiqlal dan Gereja Katedral yang Didatangi Paus Fransiskus

2 hari lalu

Suasana Terowongan Silaturahim yang menghubungkan antara Masjid Istiqlal dengan Gereja Katedral, Senin, 25 Oktober 2021. Terowongan yang dibangun dengan panjang tunnel 28,3 meter, tinggi 3 meter, lebar 4,1 meter dengan total luas terowongan area tunnel 136 m2 dengan total luas shelter dan tunnel 226 m2 menelan dana sebesar Rp 37,3 miliar. TEMPO/Syara Putri
Mengenal Terowongan Silaturahmi Penghubung Masjid Istiqlal dan Gereja Katedral yang Didatangi Paus Fransiskus

Terowongan silaturahmi yang dikunjungi Paus Fransiskus bukan sekadar untuk penyeberangan, melainkan juga simbol toleransi antarumat beragama


Selain Gratiskan Tiket, Benteng Vredeburg Yogyakarta Sediakan Layanan Antar Jemput Kelompok Rentan

9 hari lalu

Museum Benteng Vredeburg Yogyakarta. Tempo/Pribadi Wicaksono
Selain Gratiskan Tiket, Benteng Vredeburg Yogyakarta Sediakan Layanan Antar Jemput Kelompok Rentan

Kelompok rentan disabilitas, lanjut usia, juga ibu hamil bisa menikmati layanan antar-jemput Benteng Vredeburg Yogyakarta mulai awal Agustus 2024


Ubah Formasi Batuan Berusia 140 Juta Tahun, Dua Pria Nevada AS Dituntut 10 Tahun Penjara

10 hari lalu

Mead Lake, Nevada-Arizona, Amerika Serikat (visitarizona.com)
Ubah Formasi Batuan Berusia 140 Juta Tahun, Dua Pria Nevada AS Dituntut 10 Tahun Penjara

Kedua pria tersebut mendorong bongkahan formasi batuan kuno ke tepi tebing dekat Redstone Dunes Trail di Area Rekreasi Nasional Danau Mead Nevada.


PDIP Berpeluang Usung Anies Maju di Pilkada Jakarta, Cak Imin: Semoga Lancar

13 hari lalu

Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menghadiri Muktamar PKB di Bali Nusa Dua Convention Center, Badung, Bali pada Sabtu, 24 Agustus 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
PDIP Berpeluang Usung Anies Maju di Pilkada Jakarta, Cak Imin: Semoga Lancar

Cak Imin merespon peluang pencalonan Anies oleh PDIP untuk Pilkada Jakarta.


6 Tempat Wisata yang Menawarkan Kemeriahan HUT Kemerdekaan RI 2024

22 hari lalu

Penyelam mengibarkan bendera Merah Putih saat memperingati HUT Kemerdekaan RI Ke-68 di dalam Aquarium Seaworld di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta, (17/8). Tempo/Aisha Shaidra
6 Tempat Wisata yang Menawarkan Kemeriahan HUT Kemerdekaan RI 2024

Dari lomba sampai dengan pertunjukan, berikut tempat wisata yang bikin acara seru untuk HUT Kemerdekaan RI.


7 Destinasi Wisata yang Tawarkan Promo Meriahkan HUT ke-79 Ri

24 hari lalu

Sejumlah warga berwisata di Dunia Fantasi, Ancol, Jakarta,  Sabtu 1 Januari 2022. Libur tahun baru 2022 banyak dimanfaatkan warga ibukota dengan mendatangi beberapa lokasi wisata bersama keluarga.  ANTARA FOTO/Reno Esnir
7 Destinasi Wisata yang Tawarkan Promo Meriahkan HUT ke-79 Ri

Sejumlah destinasi wisata turut menyemarakkan peringatan HUT ke-79 RI, dari BXSea Bintaro, TMII, Ancol hingga Trans Studio Bandung


Deretan Atraksi di Dufan Ancol pada Bulan Kemerdekaan, Promo Harga Tiket Mulai dari Rp 150.000

26 hari lalu

Pengunjung bermain wahana Ontang-Anting saat mengunjungi Dufan Night di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta, Jumat, 7 Januari 2022. Dufan Night yang diselenggarakan untuk memeriahkan awal tahun 2022. ANTARA/Dhemas Reviyanto
Deretan Atraksi di Dufan Ancol pada Bulan Kemerdekaan, Promo Harga Tiket Mulai dari Rp 150.000

Khusus di bulan Agustus 2024, pengelola Ancol menghadirkan event Merdeka Ceria di Dufan Ancol. Promo harga tiket mulai dari Rp 150.000.


Jadi Sorotan Utama The Sounds Project 7, Neck Deep: Kami akan Kembali Lagi

28 hari lalu

Grup band Neck Deep membawakan sebuah lagu saat tampil pada hari pertama The Sounds Project di Ecovention & Ecopark Ancol, Jakarta, Jumat, 9 Agustus 2024. Band asal Inggris Neck Deep menjadi musisi internasional yang tampil pada hari pertama Festival musik The Sounds Project. TEMPO/M Taufan Rengganis
Jadi Sorotan Utama The Sounds Project 7, Neck Deep: Kami akan Kembali Lagi

Setelah gagal tampil di dua tahun terakhir, Neck Deep berjanji akan kembali lagi setelah panggung pertamanya di The Sounds Project 7


Harga Tiket Masuk Samudra Ancol, Jam Buka, dan Cara Belinya

33 hari lalu

Samudra Ancol. Foto: Ancol.com
Harga Tiket Masuk Samudra Ancol, Jam Buka, dan Cara Belinya

Berikut informasi harga tiket masuk Samudra Ancol, jam buka, hingga cara membelinya. Harga tiket mulai dari Rp105 ribu.


Cabut Seluruh Keterangan di Kasus Vina, Liga Akbar: Banyak Orang Baik Dukung Saya, Dulu Tidak Ada yang Percaya

38 hari lalu

Terpidana kasus pembunuhan Vina Cirebon Saka Tatal menjalani sidang Peninjauan Kembali (PK) di Pengadilan Negeri Kota Cirebon, Jawa Barat, Rabu 24 Juli 2024. Saka Tatal yang telah bebas murni setelah menjalani hukuman 3 tahun 8 bulan itu mengajukan PK untuk memulihkan nama baiknya karena merasa tidak terlibat dalam kasus pembunuhan Vina dan Eky pada tahun 2016. ANTARA FOTO/Dedhez Anggara
Cabut Seluruh Keterangan di Kasus Vina, Liga Akbar: Banyak Orang Baik Dukung Saya, Dulu Tidak Ada yang Percaya

Dalam sidang PK Saka Tatal, Liga Akbar mencabut seluruh BAP yang ia berikan dalam kasus Vina Cirebon. Merasa lebih tenang.