Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Jenis Penipuan yang Sering Dialami Turis di Piramida Mesir Menurut Travel Vlogger

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Para wisatawan mengunjungi objek wisata Piramida Giza di Giza, Mesir, Senin, 26 April 2021. Xinhua/Sui Xiankai
Para wisatawan mengunjungi objek wisata Piramida Giza di Giza, Mesir, Senin, 26 April 2021. Xinhua/Sui Xiankai
Iklan

3. Naik unta

Sam menyarankan wisatawan untuk berhati-hati terhadap orang yang mendekati mereka dengan unta, karena mereka mungkin bakal diajak naik unta ramai-ramai.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Video tersebut menunjukkan seorang pria di atas unta mencoba mengajak Sam bercakap-cakap, bertanya dari mana asalnya dan berkata. "Kamu terlihat seperti saudara laki-laki Mesir."

Ini terkesan sangat ramah, tapi menurut Sam, yang dilakukan hanyalah membuat pelancong menunggangi untanya. Saat Sam menolak dan berjalan pergi, si penipu memintanya untuk berfoto dengannya, namun vlogger perjalanan itu memperingatkan, jika berfoto dengannya maka pelancong harus membayarnya.

"Dan jika Anda ingin naik unta, pastikan untuk bernegosiasi dan menyetujui harga pulang-pergi. Terkadang mereka dapat membawa pelancong ke padang pasir dan meminta Anda membayar lagi untuk kembali," kata dia.

4. Hadiah gratis

Penipuan yang paling mencolok dari keempat ini adalah hadiah gratis. Sam mengklaim bahwa para penipu ini menggunakan taktik yang berbeda dengan penipu lainnya.

Dalam video yang memperlihatkan aksi penipuan tersebut, seorang pria mendekati Sam, menanyakan dari mana asalnya dan mencoba memaksakan hadiah gratis di tangannya sebagai keberuntungan.

"Bahkan jika mereka memberi tahu Anda bahwa itu adalah hadiah untuk keberuntungan atau apa pun, itu tidak gratis, jadi ingatlah itu. Mereka terkadang mendatangi Anda dan meletakkan sesuatu di bahu Anda lalu pergi begitu saja. Jadi segera kembalikan saja kepada mereka dan pergilah," kata dia.

Terlepas dari pengalamannya menghadapi penipu, Sam mengatakan bahwa menjelajahi piramida di Mesir sangat mengasyikkan. "Ini adalah salah satu dari sedikit keajaiban dunia kuno yang tersisa dan merupakan hasil rancangan yang luar biasa dan merupakan contoh tekad manusia," kata dia.

Dalam videonya, Sam juga menekankan bahwa tidak semua orang penipu dan tidak semua orang mencoba menipu. Beberapa orang benar-benar mencari nafkah.

Penipu juga tidak hanya ada di Mesir, tapi hampir di semua tujuan wisata seperti Roma, Paris, Istanbul, dan lainnya.Jadi, untuk melacong, dia menyarankan menggunakan jasa pemandu wisata lokal yang berlisensi. Mereka akan menjaga dan mengusir penipu.

"Terakhir, saran saya kepada semua pengunjung ke Mesir adalah gunakan akal sehat, jangan takut untuk menegosiasikan harga karena itu adalah bagian dari budaya Mesir," ujar dia.

Pilihan Editor: Tips Menghindari Copet saat Traveling

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Perundingan Gencatan Senjata Gagal, Israel Lancarkan Serangan ke Rafah Timur

2 hari lalu

Asap mengepul setelah serangan Israel ketika pasukan Israel melancarkan operasi darat dan udara di bagian timur Rafah, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza 7 Mei 2024. REUTERS/Hatem Khaled
Perundingan Gencatan Senjata Gagal, Israel Lancarkan Serangan ke Rafah Timur

Israel menyerang Rafah timur ketika perundingan gencatan senjata dengan Hamas tak kunjung mencapai kesepakatan.


Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza Gagal, Hamas: Kendali Kini di Tangan Israel

2 hari lalu

Asap mengepul setelah serangan Israel ketika pasukan Israel melancarkan operasi darat dan udara di bagian timur Rafah, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza 7 Mei 2024. Sejumlah tank Israel juga terlihat mengelilingi kota Rafah. REUTERS/Hatem Khaled
Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza Gagal, Hamas: Kendali Kini di Tangan Israel

Delegasi Hamas telah meninggalkan Kairo setelah perundingan gencatan senjata dengan Israel gagal


Warga Negara Rusia Disarankan Tak Melancong ke Meksiko

2 hari lalu

Ilustrasi ruang tunggu bandara. Unsplash.com/Andrik Langfield
Warga Negara Rusia Disarankan Tak Melancong ke Meksiko

Warga negara Rusia agar mempertimbangkan rencana melancong ke Meksiko setelah otoritas di sana menolak lebih banyak pelancong Rusia


Militer Israel Ambil Kendali Penyeberangan Rafah dari Gaza ke Mesir

5 hari lalu

Kendaraan militer Israel beroperasi di Penyeberangan Rafah sisi Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Jalur Gaza selatan, dalam tangkapan layar yang diambil dari video selebaran yang dirilis pada 7 Mei 2024. Israel Defense Forces/Handout via REUTERS
Militer Israel Ambil Kendali Penyeberangan Rafah dari Gaza ke Mesir

Militer Israel mengambil kendali atas perbatasan Rafah antara Gaza dan Mesir


Pentingnya Mendukung Perempuan Mengejar Kesempatan di Berbagai Bidang

5 hari lalu

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Pariwisata, di antaranya pemandu wisata, perhotelan, influencer, hingga staf kapal pesiar. Foto: Canva
Pentingnya Mendukung Perempuan Mengejar Kesempatan di Berbagai Bidang

Masyarakat perlu mendukung perempuan dalam mengejar kesempatan dan kesuksesan di berbagai bidang, termasuk di menjadi pemandu wisata perempuan.


Israel Usir Ratusan Ribu Warga Palestina dari Rafah, Hamas: Ini Eskalasi Berbahaya!

6 hari lalu

Orang-orang melarikan diri dari bagian timur Rafah setelah militer Israel mulai mengevakuasi warga sipil Palestina menjelang ancaman serangan di kota Gaza selatan, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Rafah, di Jalur Gaza selatan 6 Mei 2024. (Reuters)
Israel Usir Ratusan Ribu Warga Palestina dari Rafah, Hamas: Ini Eskalasi Berbahaya!

Pejabat senior Hamas, kelompok pejuang Palestina yang menguasai Gaza, mengatakan perintah evakuasi Israel bagi warga Rafah adalah "eskalasi berbahaya


Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

8 hari lalu

PM Israel Benyamin Netanyahu dan istrinya, Sara. REUTERS
Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Pejabat senior Hamas mengatakan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu berupaya menggagalkan kesepakatan gencatan senjata di Gaza.


Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

8 hari lalu

Warga Palestina menikmati pantai pada hari yang panas, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 24 April 2024. REUTERS/Mohammed Salem
Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

Israel berencana mengusir warga Palestina keluar dari Kota Rafah di selatan Gaza ke sebidang tanah kecil di sepanjang pantai Gaza


Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

8 hari lalu

Direktur CIA William Burns berbicara selama sidang Komite Intelijen DPR AS tentang ancaman di seluruh dunia, di Washington, D.C., AS, 15 April 2021. [Tasos Katopodis/Pool via REUTERS]
Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

Para pejabat Hamas dan CIA dijadwalkan bertemu dengan mediator Mesir di Kairo untuk merundingkan gencatan senjata di Gaza.


Wamendag ke Mesir Bahas Perjanjian Dagang Bilateral di Tengah Kondisi Ekonomi Global yang Tidak Stabil

10 hari lalu

Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag), Jerry Sambuaga, ketika ditemui dalam acara CNBC Economic Outlook 2024, di The Ritz-Carlton Pacific Place, Jakarta, Kamis, 29 Februari 2024. TEMPO/Defara Dhanya
Wamendag ke Mesir Bahas Perjanjian Dagang Bilateral di Tengah Kondisi Ekonomi Global yang Tidak Stabil

Pemerintah Indonesia terbuka terhadap pemanfaatan transaksi imbal dagang business-to-business (b-to-b).