Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pesona Kota York yang Mudah Dijelajahi dengan Berjalan Kaki

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Suasana kota York, Inggris. Unsplash.com/Georg Eiermann
Suasana kota York, Inggris. Unsplash.com/Georg Eiermann
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu kota di Inggris ini bisa menjadi pilihan destinasi perjalanan musim gugur. Berdasarkan penelitian Preply, yang mengamati beberapa destinasi wisata kota terbaik di Inggris, menemukan kota yang paling mudah dijelajahi dengan berjalan kaki.

Menurut penelitian tersebut, York adalah kota ketiga yang paling dapat dilalui dengan berjalan kaki di Inggris. Lima pilihan destinasi wisata teratas ini dapat dicapai dalam waktu 48 menit berjalan kaki.

York merupakan dengan tembok kuno di timur laut Inggris yang didirikan oleh orang Romawi kuno. Posisinya berad di tengah-tengah antara London dan Edinburgh. Hampir setiap bulan sepanjang tahun ada acara menarik dan festival. 

York memiliki kawasan pejalan kaki yang indah untuk dijelajahi. Jadi tidak heran jika menjadi salah satu kota yang untuk dilalui dengan berjalan kaki. Salah satunya, The Shambles, yang penuh dengan pertokoan kecil dengan arsitektur yang menawan. Kawasan ini menjadi inspirasi Diagon Alley dalam film Harry Potter. 

Tur jalan kaki di York

Ada berapa program jalan kaki untuk wisatawan, yang diseuaikan dengan tema tertenu. Misalnya Visit York Chocolate Trail membawa Anda dalam perjalanan melintasi York untuk mengungkap bagaimana kota ini dibangun dari cokelat, dan menyoroti sisi manis dari sejarah York. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pilihan lainnya jalur selfie, yang membawa turis singgah di beberapa tempat paling fotogenik di York dan Instagrammable. Selain itu, bagi yang ingin menguji nyali dapat mengikuti Ghost Walking. Wisatawan akan diaak menjelajahi lorong-lorong sempit dan jalan-jalan gelap sambil menyelidiki kisah-kisah mengerikan tentang hantu. 

Ada 30 museum kelas dunia yang dapat Anda jelajahi. Jadi kalau berkunjung ke York, jangan sampai tidak mengunjungi National Railway Museum yang bersejarah. Atau  Museum York Castle menawarkan sekilas ke masa lalu dengan banyak kegiatan ramah keluarga.

Selain mempelajari sejarah York dengan tur jalan kaki berpemandu, Anda bisa memilih tur bersepeda dengan pemandu. Tapi jika Anda lebih suka duduk santai naiklah On-Hop Off City Sightseeing Bus atau York City Cruise. Jika lebih suka udara pedesaan Anda bisa mengikuti salah satu tur berkendara ke Yorkshire Moors, Dales, dan Coast. 

EXPRESS UK | VISIT YORK

Pilihan editor: 5 Spot Wajib Saat Travelling ke Kota York Inggris

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Sirkuit Silverstone Inggris, Tempat Balap Formula 1 Pertama Diselenggarakan

3 jam lalu

 AMR24 diboyong Aston Martin Aramco F1 Team ke sirkuit Silverstone, 12 Februari 2024. (Foto: Aston Martin)
Profil Sirkuit Silverstone Inggris, Tempat Balap Formula 1 Pertama Diselenggarakan

Silverstone adalah salah satu sirkuit paling ikonik di dunia balap Formula 1.


Kisah Royal Enfield Sebelum Memproduksi Motor di India

19 jam lalu

Royal Enfield Classic 500 Pegasus Limited Edition. (Royal Enfield)
Kisah Royal Enfield Sebelum Memproduksi Motor di India

Sebelum membuat motor, Royal Enfield memproduksi sejumlah produk di bawah tanah


Ditangkap di Australia, Mantan Pilot Marinir AS Akui Bekerja dengan Peretas Cina

1 hari lalu

Mantan pilot Korps Marinir A.S. Daniel Duggan, yang menghadapi ekstradisi ke Amerika Serikat karena diduga melanggar undang-undang pengendalian senjata A.S. setelah ia melatih pilot Tiongkok, berpose untuk difoto dalam gambar selebaran tak bertanggal ini.  Warwick Ponder/Handout melalui REUTERS
Ditangkap di Australia, Mantan Pilot Marinir AS Akui Bekerja dengan Peretas Cina

Mantan pilot Marinir AS yang menentang ekstradisi dari Australia, tanpa sadar bekerja dengan seorang peretas Tiongkok, kata pengacaranya.


Ajang Balap Formula 1 Pertama Diadakan 74 Tahun Lalu, Siapa Juaranya?

1 hari lalu

Mobil Formula 1 Mercedes Benz W196 ini sudah menggunakan mesin fuel-injected, chasis yang sangat ringan, dan rem inboard mounted, yang merupakan inovasi pada tahun 1950-an. wot.motortrend.com
Ajang Balap Formula 1 Pertama Diadakan 74 Tahun Lalu, Siapa Juaranya?

Formula 1 pertama di Sirkuit Silverstone, Inggris dimenangkan oleh Guiseppe Farina, berikut profilnya


Rishi Sunak Minta Universitas di Inggris Lindungi Mahasiswa Yahudi dari Pelecehan

4 hari lalu

PM Inggris Rishi Sunak dan kucing Larry. REUTERS
Rishi Sunak Minta Universitas di Inggris Lindungi Mahasiswa Yahudi dari Pelecehan

Rishi Sunak menyerukan pada universitas di Inggris agar melindungi mahasiswa pemeluk yahudi dari pelecehan menyusul unjuk rasa pro-Palestina


Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

7 hari lalu

Menteri Luar Negeri Hadja Lahbib dan Menteri Luar Negeri Palestina Riyad al-Maliki. FOTO/X/@hadjalahbib
Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Menlu Belgia Hadja Lahbib mengatakan negaranya akan mendukung resolusi yang mengakui Palestina sebagai anggota penuh PBB


Sadiq Khan, Muslim Pertama yang Terpilih Jadi Wali Kota London Tiga Periode

7 hari lalu

Wali Kota London, Sadiq Khan (kiri) menyalakan lampu yang menghiasi pusat kota London untuk menyambut Ramadan, di Inggris, 7 Maret 2024. Ini merupakan tahun kedua kawasan Coventry Street dekat Piccadilly Circus di pusat kota London menjadi semakin terang kala malam hari berkat hiasan lampu-lampu untuk menyambut Ramadan. REUTERS/Maja Smiejkowska
Sadiq Khan, Muslim Pertama yang Terpilih Jadi Wali Kota London Tiga Periode

Sadiq khan terpilih untuk ketiga kalinya sebagai wali kota London.


Jelajah Lokasi Syuting Baby Reindeer dari Edinburgh hingga London

8 hari lalu

Baby Reindeer. Dok. Netflix
Jelajah Lokasi Syuting Baby Reindeer dari Edinburgh hingga London

Baby Reindeer tidak hanya menarik dari sisi cerita, lokasi syutingnya seolah mengajak penonton berkeliling Edinburgh hingga London


RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

10 hari lalu

Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands (kiri) dan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto (kanan) saat bertemu di London, Senin (29/4/2024) (ANTARA/HO-Kemenko Perekonomian)
RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

Pemerintah Indonesia bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands MP untuk membahas sejumlah kerja sama di bidang ekonomi dan perdagangan.


Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

10 hari lalu

Ilustrasi Hacker atau Peretas. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya