Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Destinasi Wisata Hidden Gem di London, Tanpa Antre dan Gratis

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Konservatorium Barbican, London, Inggris. Unsplash.com/Taylor Xu
Konservatorium Barbican, London, Inggris. Unsplash.com/Taylor Xu
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - London salah satu destinasi favorit wisatawan dari berbagai negara. Biasanya wisawatan mengincar atraksi atau landmark bersejarah untuk dijelajahi. Seperti Istana Buckingham yang penuh sesak wisatawan. 

Padahal ada banyak destinasi wisata terseembunyi dan gratis. Wisatawan pun dapat lebih nyaman menjelajahi dan menikmati suasananya. Dari taman rahasia hingga reruntuhan Romawi. Tapi meski gratis, wisatawan dapat menghemat dengan memesan tiket secara online untuk hari-hari tertentu.

Berikut ini tiga destinasi wisata tersembunyi di London

1. Amfiteater Romawi London

Amfiteater Romawi London, terletak di bawah Galeri Seni Guildhall. Banyak warga London yang tidak mengetahuinya. Bangunan ini digunakan untuk pertarungan binatang liar, pertarungan gladiator, dan eksekusi publik, amfiteater adalah pusat kehidupan Romawi di Londinium.

 Meskipun saat ini tidak sepenuhnya utuh, wisatawan dapat melihat reruntuhan dan mempelajari lebih lanjut tentang sejarah Romawi kota ini. Menurut ulasan di TripAdvisor, saat mengunjungi bangunan ini  dimulai dari halaman luar untuk melihat ubin di lantai yang menggambarkan seberapa besar tempat itu awalnya. Lalu jelajahi bagian dalam dan lihat sisa-sisa yang terpelihara dengan baik.  

2. Konservatorium Barbican

Konservatorium Barbica juga destinasi populer bagi warga London, tapi tetap terpencil bagi banyak wisatawan. Konservatorium ini yang terbesar kedua di London. Di dalamnya terdapat sekitar sekitar 1.500 spesies tanaman dan pohon dan bahkan terdapat terrapin di dalam air.

Tidak seperti yang ada di Kew Gardens, wisatawan tidak perlu membayar untuk berkunjung. Konservatori ini buka pada Jumat malam dan Minggu Sore.

3. Wallace Collection

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

London adalah salah satu ibu kota budaya utama Eropa. Ada banyak galeri seni gratis untuk dikunjungi, mulai dari Tate Modern hingga National Gallery. Jika antrean di National Gallery tidak terlalu panjang, dapat mengunjungi Wallace Collection.

Wallace Collection galeri gratis dengan salah satu koleksi seni abad ke-18 terbaik di dunia. Bangunannya juga spektakuler dan kafenya adalah salah satu yang terindah di London.

EXPRESS UK

Pilihan editor: Mencicipi Fish and Chips Khas Inggris di Sudut Kota London

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


NTB Berhasil Mengelola Sampah Hingga 64 persen

4 jam lalu

NTB Berhasil Mengelola Sampah Hingga 64 persen

Sebagai tujuan wisata nasional berkomitmen menjaga destinasi tetap bersih dan nyaman.


Iuran Wisata untuk Siapa

5 jam lalu

Iuran Wisata untuk Siapa

Rencana pemerintah memungut iuran wisata lewat tiket pesawat ditolak sejumlah kalangan. Apa masalahnya?


Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

9 jam lalu

Gunung Fuji Jepang (Pixabay)
Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

Jepang memasang tembok pembatas yang menghalangi turis berfoto dengan latar belakang Gunung Fuji.


Gempa Garut, Wisatawan Panik Pantai Selatan Jabar Sempat Sepi

1 hari lalu

Wisatawan memadati pantai Pangandaran di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, Selasa 16 April 2024. Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Pangandaran mencatat jumlah kunjungan ke destinasi wisata di Pangandaran selama hari libur lebaran mencapai 159.125 orang. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Gempa Garut, Wisatawan Panik Pantai Selatan Jabar Sempat Sepi

Dinas Pariwisata Kabupaten Pangandaran mengatakan pantai Pangandaran pasca terjadinya gempa Garut dalam situasi aman.


Alasan Jepang Bangun Penghalang di Tempat Foto Gunung Fuji

1 hari lalu

Gunung Fuji Jepang (Pixabay)
Alasan Jepang Bangun Penghalang di Tempat Foto Gunung Fuji

Foto Gunung Fuji yang berdiri megah di delakang toko Lawson itu menarik bagi wisatawan asing


Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

1 hari lalu

Kowloon Motor Bus Hong Kong. Unsplash.com/Wanghao Shang
Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

Mulai Sabtu, 27 Juli 2024, salah satu operator bus di Hong Kong menerapkan tiket satu hari tanpa batas untuk wisatawan


Kincir Angin Ikonik Moulin Rouge Paris Roboh, Pertunjukan Tetap Lanjut

2 hari lalu

Moulin Rogue Paris. Instagram.com/@moulinrougeofficiel
Kincir Angin Ikonik Moulin Rouge Paris Roboh, Pertunjukan Tetap Lanjut

Kincir angin Moulin Rouge telah berputar selama 135 tahun, dan yang pertama menyala saat pembukaan pada 1889


Bamsoet Apresiasi Gelaran Art Jakarta Gardens 2024

2 hari lalu

Bamsoet Apresiasi Gelaran Art Jakarta Gardens 2024

Bambang Soesatyo mengapresiasi terselenggaranya Art Jakarta Gardens 2024 di Hutan Kota, Plataran mulai 23-28 April 2028.


Timnas Tajikistan Lolos 8 Besar Piala Asia U-23 2024, Berikut 8 Rekomendasi Destinasi wisata di Negara Asia Tengah Itu

3 hari lalu

Suasana benteng Hisor yang berada di komplek kota tua Hisor (Hissar), Tajikistan, Selasa 10 September 2019. Menurut Kepala Museum Hisor, Akmal Hamido, Hisor  dulunya merupakan ibu kota Tajikistan sekaligus pusat pemerintahan dan perekonomian. Penjelajah dunia Marcopolo serta penakluk dunia Alexander Agung dan Jenghis Khan pernah singgah di kota ini. ANTARA FOTO/Prasetyo Utomo
Timnas Tajikistan Lolos 8 Besar Piala Asia U-23 2024, Berikut 8 Rekomendasi Destinasi wisata di Negara Asia Tengah Itu

Timnas Tajikistan berhasil lolos 8 besar Piala Asia U-23 2024. Di manakah letak negara ini, destinasi wisata apa saja yang ditawarkannya?


Wahana Edukasi Baru, Ajak Anak Mengenal Dunia Penerbangan

4 hari lalu

Seorang anak mencoba wahana baru Flight Academy, kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta. (dok. Traveloka)
Wahana Edukasi Baru, Ajak Anak Mengenal Dunia Penerbangan

Flight Academy, wahana baru kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta bisa jadi pilihan mengajak anak menjelajahi dunia penerbangan