Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tasikmalaya akan Bangun Geopark di Gunung Galunggung, Begini Konsepnya

Reporter

image-gnews
Suasana Kawah Galunggung di Gunung Galunggung, Tasikmalaya, Jawa Barat, 17 Mei 2015. TEMPO/Aditya Herlambang Putra
Suasana Kawah Galunggung di Gunung Galunggung, Tasikmalaya, Jawa Barat, 17 Mei 2015. TEMPO/Aditya Herlambang Putra
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kabupaten Tasikmalaya akan segera memiliki destinasi wisata terintegrasi di Gunung Galunggung. Pemerintah setempat tengah melakukan kajian rencana pembangunan geopark yang terintegrasi tersebut.

"Ini (geopark) masih dalam tahap kajian-kajian," kata Pelaksana tugas Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Tasikmalaya, Nana Heryana, Jumat, 30 Oktober 2020.

Rencana pembangunan geopark untuk menjadi destinasi wisata menarik di Kabupaten Tasikmalaya itu, kata Nana, sudah lama direncanakan. Target pembangunannya diperkirakan dua sampai tiga tahun ke depan selesai dan diharapkan bisa mendongkrak kunjungan wisatawan ke Tasikmalaya.

Menurut Nana, pembangunan geopark di Gunung Galunggung itu akan mengembangkan berbagai potensi alam yang bekerja sama dengan Perhutani. Potensi yang akan dikembangkan antara lain tebing bebatuan, kawah bekas letusan gunung, pemandian air panas alami dan air terjun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Jadi nanti akan dikembangkan seluruh potensinya, seperti wahana-wahana yang ada yaitu air terjun, air panas, kawah, itu yang menjadi daya tariknya," kata Nana.

Kawasan geopark itu akan terintegrasi dan mendorong sektor wisata lainnya yang ada di Kabupaten Tasikmalaya di antaranya agrowisata. Selain itu, bakal dikembangkan potensi usaha peternakan, maupun industri lainnya yang memiliki nilai jual dan memberi keuntungan bagi masyarakat.

"Kita mempunyai Galunggung yang memiliki ikon yang nanti akan dikembangkan wisata pertanian, peternakan dan industrinya, termasuk dengan pesantrennya itu satu paket," kata Nana.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gara-gara Knalpot Brong, Siswa SMP di Tasikmalaya Tewas Dianiaya Tetangga

17 hari lalu

Ilustrasi pembunuhan. FOX2now.com
Gara-gara Knalpot Brong, Siswa SMP di Tasikmalaya Tewas Dianiaya Tetangga

Siswa SMP di Tasikmalaya dianiaya tetangga hingga tewas gara-gara korban memasang knalpot brong di sepeda motornya.


Diduga jadi Korban Tawuran, Pelajar SMP di Tasikmalaya Tewas di Pinggir Jalan

21 hari lalu

Ilustrasi tawuran / perkelahian / kerusuhan. Shutterstock
Diduga jadi Korban Tawuran, Pelajar SMP di Tasikmalaya Tewas di Pinggir Jalan

Korban meninggal berinisial GG yang merupakan siswa kelas 8 di salah satu Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Tasikmalaya.


Tersangka Pembunuhan Istri di Bandung Tertangkap, Melarikan Diri ke Tasikmalaya, Sumedang hingga Garut

25 hari lalu

Ilustrasi pembunuhan. FOX2now.com
Tersangka Pembunuhan Istri di Bandung Tertangkap, Melarikan Diri ke Tasikmalaya, Sumedang hingga Garut

Tersangka pembunuhan istri di Buahbatu Bandung itu ditangkap di Pantai Cibangkong, Desa Sancang, Kabupaten Garut pada Senin pagi.


TWA Kawah Ijen Kembali Dibuka untuk Wisatawan Mulai 8 September 2024

35 hari lalu

Pengunjung melihat kawah dari kaldera Gunung Ijen di Banyuwangi, Jawa Timur, Minggu, 4 Juni 2023. TWA Ijen yang telah ditetapkan sebagai anggota UNESCO Global Geopark (UGG) itu ramai dikunjungi wisatawan domestik dan mancanegara saat liburan. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
TWA Kawah Ijen Kembali Dibuka untuk Wisatawan Mulai 8 September 2024

Kawah Ijen ditutup total bagi pengunjung karena terjadi peningkatan aktivitas vulkanik sejak pertengahan Juli lalu.


Seputar Bendungan Leuwikeris yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

45 hari lalu

Presiden Jokowi saat meresmikan Bendungan Leuwikeris di Kabupatan Tasikmalaya, Jawa Barat, pada Kamis, 29 Agustus 2024. Foto Sekretariat Presiden
Seputar Bendungan Leuwikeris yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

Presiden Jokowi meresmikan Bendungan Leuwikeris di Tasikmalaya, Jawa Barat. Berikut seputar bendungan yang disebut Jokowi termahal itu.


Jokowi Resmikan Jembatan hingga Bendungan Baru di Tasikmalaya Hari Ini

46 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi didampingi Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X meresmikan revitalisasi Pasar Godean yang terletak di Godean, Sleman, Yogyakarta, Rabu, 28 Agustus 2024. Dok.istimewa
Jokowi Resmikan Jembatan hingga Bendungan Baru di Tasikmalaya Hari Ini

Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja pada menuju Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, hari ini.


Sejarah Situs Gunung Gamping di Sleman yang Diusulkan sebagai Geopark Nasional

24 Juli 2024

Situs Gunung Gamping di Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Dok. Istimewa
Sejarah Situs Gunung Gamping di Sleman yang Diusulkan sebagai Geopark Nasional

Hamengku Buwono I pernah bertakhta sementara di Pesanggrahan Ambarketawang yang terletak di barat Gunung Gamping.


Mengenal Gumuk Pasir Parangtritis, Geopark Yogyakarta yang Akan Naik Kelas

14 Juli 2024

Gumuk Pasir di Parangtritis (geoparkjogja.jogjaprov.go.id)
Mengenal Gumuk Pasir Parangtritis, Geopark Yogyakarta yang Akan Naik Kelas

Gumuk Pasir di Pantai Parangtritis, Bantul, DIY, bakal dinilai oleh tim untuk ditingkatkan statusnya dari Geopark Yogyakarta menjadi nasional.


Tidak Hanya Makepung di Bali, 4 Daerah Ini Memiliki Tradisi Pacuan Kerbau

25 Juni 2024

Joki memacu kerbau saat acara Makepung di Jembrana, Bali, Minggu, 16 September 2018. Tradisi balap kerbau yang dulu dilakukan petani di area persawahan setelah panen tersebut kini digelar secara profesional di sirkuit dan diikuti berbagai kalangan sebagai atraksi untuk menarik wisatawan. ANTARA
Tidak Hanya Makepung di Bali, 4 Daerah Ini Memiliki Tradisi Pacuan Kerbau

Makepung atau pacuan kerbau populer di Bali. Di beberapa daerah lain punya tradisi ini seperti Balap Munding di Tasikmalaya dan Pacu Jawi di Sumbar.


Imigrasi Deportasi Pria India Overstay 466 Hari, Sudah Menikahi Perempuan Indonesia di Pangandaran

26 Mei 2024

Kantor Imigrasi Kelas I Tasikmalaya deportasi seorang warga negara India berinisial MS lewat Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Sabtu 25 Mei 2024. (ANTARA/HO-Kantor Imigrasi Kelas I Tasikmalaya)
Imigrasi Deportasi Pria India Overstay 466 Hari, Sudah Menikahi Perempuan Indonesia di Pangandaran

Sebelum dideportasi, pria asing tersebut didetensi selama hampir sebulan di ruang detensi Kantor Imigrasi Tasikmalaya.