Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kasino di Makau Ditutup 2 Pekan Akibat Virus Corona

Reporter

Editor

Ludhy Cahyana

image-gnews
Sales promotion girl berdiri di depan sebuah stan yang menjual mesin judi di Global Gaming Expo Asia di Makau, Cina, 19 Mei 2015. Kota judi dunia, Macau mencatatkan penurunan pendapatan sepanjang 2014, menyusul langkah pemerintah China yang getol memerangi korupsi. REUTERS/Bobby Yip
Sales promotion girl berdiri di depan sebuah stan yang menjual mesin judi di Global Gaming Expo Asia di Makau, Cina, 19 Mei 2015. Kota judi dunia, Macau mencatatkan penurunan pendapatan sepanjang 2014, menyusul langkah pemerintah China yang getol memerangi korupsi. REUTERS/Bobby Yip
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMakau dikenal sebagai pusat perjudian terbesar dunia, harus menutup kasinonya akibat merebaknya virus corona. Penutupan itu direncanakan selama dua pekan, setelah diketahui terdapat seorang pekerja Hotel Galaxy Macau terinfeksi virus corona, seperti dilaporkan South China Morning Post, pada 4 Februari 2020.

Penularan virus corona pada pegawai hotel itu sekitar Tahun Baru Imlek, "Itu adalah keputusan yang sulit, tetapi kami harus berbuat untuk kesehatan penduduk Makau," ujar Kepala Eksekutif Makau Ho Iat-seng, dikutip dari South China Morning Post. "Makau masih bisa menahan kerugian ekonomi."

Tak cuma kasino, 18 jenis tempat lain juga ditutup sementara, di antaranya bar, bioskop, panti pijat, gedung teater, arena permainan, pusat kebugaran, kafe internet, pusat bowling, salon kecantikan, tempat karaoke dan disko.

Ho Iat-seng menambahkan, keputusan menutup kegiatan perjudian selama dua pekan, karena pegawai hotel Galaxy Macau telah berbagi bus antar-jemput dan fasilitas kantin dengan karyawan kasino lainnya.

Ho mengatakan, bahwa pemerintah sedang menyelesaikan dokumen hukum ihwal penutupan kasino. Para pejabat bertemu dengan perwakilan dari industri kasino. "Jika situasinya stabil setelah setengah bulan, kami dapat segera melanjutkan (kegiatan perjudian)," kata Ho Iat-seng. Ia juga mengimbau penduduk Makau untuk mengurangi aktivitas bepergian di luar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun penutupan di penyeberangan perbatasan, menurut Ho cenderung memiliki dampak yang luas. Karena, kata dia, cara itu akan mempengaruhi pasokan barang-barang penting ke Makau. Pun banyak pula pekerja yang tinggal di Zhuhai, kota terdekat di Cina daratan dengan Makau.

Seorang pengunjung mencoba mesin judi di Global Gaming Expo Asia di Makau, Cina, 19 Mei 2015. REUTERS/Bobby Yip

Menurut laporan Fortune, sebelum menutup kasino, Makau telah membatasi perjalanan serta membatalkan berbagai acara publik sejak akhir Januari. Kasino di Makau merupakan pusat kekuatan ekonomi daerah administratif khusus. Makau memiliki 41 kasino yang menyumbang lebih dari 50 persen dari produk domestik bruto.

SOUTH CHINA MORNING POST | FORTUNE

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Demi Capai 40 Juta Wisatawan Asing, Thailand Berencana Legalkan Kasino

27 hari lalu

Wisatawan mengunjungi Grand Palace, salah satu tempat wisata utama karena Thailand mengharapkan kedatangan wisatawan Tiongkok setelah Tiongkok membuka kembali perbatasannya di tengah pandemi virus corona (COVID-19), di Bangkok, Thailand, 7 Januari 2023. REUTERS/Athit Perawongmetha
Demi Capai 40 Juta Wisatawan Asing, Thailand Berencana Legalkan Kasino

Legalisasi perjudian pernah dibahas di Thailand di masa lalu, namun belum bisa dilaksanakan karena penolakan publik.


Thailand Berencana Legalisasi Kasino untuk Tingkatkan Pemasukan dan Lapangan Kerja

28 hari lalu

Ilustrasi Kasino. AFP
Thailand Berencana Legalisasi Kasino untuk Tingkatkan Pemasukan dan Lapangan Kerja

Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin mengatakan jika disahkan oleh parlemen, undang-undang kasino akan menghasilkan lebih banyak lapangan kerja


Cina Larang Warganya Berjudi di Singapura, Apa Sebabnya?

37 hari lalu

Kasino Marina Bay Sands, Singapura. marinabaysands.com
Cina Larang Warganya Berjudi di Singapura, Apa Sebabnya?

Cina melarang warganya main judi di Singapura, yang memiliki dua kasino mewah.


4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

44 hari lalu

Petugas pemakaman beristirahat usai memakamkan sejumlah jenazah dengan protokol COVID-19 di TPU Rorotan, Cilincing, Jakarta, Minggu, 4 Juli 2021. Jumlah kematian akibat COVID-19 per hari Minggu 4 Juli 2021 mencapai 555 kasus, yang menjadi rekor tertinggi sejak kasus pertama COVID-19 di Indonesia diumumkan Presiden Joko Widodo pada awal Maret 2020.  ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

Di Jakarta, setidaknya ada dua TPU yang jadi tempat permakaman korban saat pandemi Covid-19, yakni TPU Tegal Alur dan Pondok Ranggon.


Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

45 hari lalu

Ilustrasi virus corona atau Covid-19. REUTERS
Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

WHO tetapkan 11 Maret 2020 sebagai hari pertama pandemi global akibat wabah Covid-19. Kini, 4 tahun berlalu, masihkan patuhi protokol kesehatan?


Pria Ini Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 217 Kali, Apa Dampaknya?

50 hari lalu

Tenaga kesehatan menyiapkan vaksin Inavac atau yang dikenal sebagai Vaksin Merah Putih merupakan vaksin COVID-19 di RSUD Tarakan, Jakarta, Rabu 20 Desember 2023. Dinas Kesehatan DKI Jakarta memprediksi kenaikan kasus Covid-19 bakal terjadi sampai dua pekan ke depan atau bertepatan dengan libur Natal dan Tahun Baru. Sebagai langkah antisipasi, Dinas Kesehatan DKI akan terus memantau perkembangan kasus hariannya. Pemerintah fokus mengimbau dan menyediakan vaksinasi dan pemeriksaan PCR gratis. Utamanya, untuk segera melengkapi vaksinasi booster ke-4 dan deteksi dini Covid-19 bagi kelompok rentan. TEMPO/Subekti.
Pria Ini Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 217 Kali, Apa Dampaknya?

Seorang pria di Jerman mendapat suntikan Vaksin Covid-19 sebanyak 217 kali dalam waktu 29 bulan.


PPLN Hong Kong Terima 54 Ribu Surat Suara Tercoblos dari Pemilih Pemilu 2024

23 Januari 2024

Gedung Konsulat Jenderal RI (KJRI) Hong Kong (ANTARA/HO-KJRI Hong Kong)
PPLN Hong Kong Terima 54 Ribu Surat Suara Tercoblos dari Pemilih Pemilu 2024

PPLN Hong Kong dan Makau hingga Selasa 23 Januari 2024 telah menerima lebih dari 54 ribu surat suara yang telah tercoblos dari pemilih pemilu 2024.


Kasus Covid-19 Melonjak 200 Persen, Wali Kota Depok Terbitkan Surat Edaran Berisi 8 Imbauan

6 Januari 2024

Wali Kota Depok Mohammad Idris menjelaskan tentang program pemberian makanan tambahan usai rapat paripurna persetujuan DPRD terhadap raperda APBD Kota Depok Tahun 2024 di Gedung DPRD Kota Depok, Rabu 22 November 2023. TEMPO/Ricky Juliansyah
Kasus Covid-19 Melonjak 200 Persen, Wali Kota Depok Terbitkan Surat Edaran Berisi 8 Imbauan

Wali Kota Depok menerbitkan surat edaran berisi delapan poin imbauan. Hal yang mendasari SE ini karena kasus Covid-19 di Depok melonjak.


Ragam Istilah Ketika Pandemi Covid-19, Masih Ingat dengan Social Distancing?

6 Januari 2024

Para penumpang bus duduk disebelah tanda silang guna menerapkan social distancing saat hari pertama pelonggaran lockdown di Manila, Filipinw, 1 Juni 2020. REUTERS/Eloisa Lopez
Ragam Istilah Ketika Pandemi Covid-19, Masih Ingat dengan Social Distancing?

Kendati Covid-19 tidak lagi berstatus pandemi jadi endemi Covid-19, tapi masyarakat diimbau agar tetap waspada. Ini istilah saat Covid-19 mewabah.


Kasus Covid-19 Naik Lagi 75 Persen, Singapura Minta Warganya Kembali Pakai Masker

16 Desember 2023

Orang-orang yang memakai masker berpergian sebelum pemberlakuan lockdown di Singapura, 14 Mei 2021. Singapura kembali menerapkan lockdown setelah ditemukan 24 kasus Covid-19 penularan lokal untuk hari kedua berturut-turut, jumlah harian tertinggi sejak September tahun lalu. REUTERS/Caroline Chia
Kasus Covid-19 Naik Lagi 75 Persen, Singapura Minta Warganya Kembali Pakai Masker

Kementerian Kesehatan Singapura meminta warganya kembali menggunakan masker di tempat-tempat ramai seiring meningkatnya kasus COVID-19.