Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kabupaten Trenggalek Bertekad Menjaga Ekosistem Karst

Reporter

image-gnews
Kawasan wisata bahari pantai Karanggongso, di Trenggalek, Jawa Timur. Pantai ini berjarak kurang lebih 52 km di selatan kota Trenggalek. TEMPO/Aris Novia Hidayat
Kawasan wisata bahari pantai Karanggongso, di Trenggalek, Jawa Timur. Pantai ini berjarak kurang lebih 52 km di selatan kota Trenggalek. TEMPO/Aris Novia Hidayat
Iklan

TEMPO.CO, Treanggalek - Pemerintah Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur, berkomitmen untuk mengelola ekosistem karst secara lestari dan berkelanjutan.
"Kawasan karst merupakan tangki raksasa penyimpan air bawah tanah yang harus terus dijaga agar tetap lestari," kata Bupati Trenggalek Emil Elestianto Dardak saat menerima kunjungan kerja tim dari Ditjen Pengelolaan Ekosistem Karst di Trenggalek, Selasa, 4/12.

Selain itu karst merupakan tempat tinggal berbagai jenis flora dan fauna langka, kawasan mineral tak terbarukan, serta wilayah kunci sistem hidrologi kawasan. "Ekosistem karst ini penting bagi keseimbangan alam serta lingkungan hidup," katanya. Kawasan karst berfungsi sebagai pengendali dan rem agar ekosistem dan lingkungan hidup berjalan harmonis.

Dia mewanti-wanti aktivitas ekonomi masyarakat tidak boleh bersifat merusak lingkungan, termasuk aktivitas penambangan pasir/batu. Penambangan itu, harus dikelola secara tepat dan berimbang. "Komitmen pengelolaan karst secara lestari dan berkelanjutan inilah yang menjadi kontrol," kata Emil.

Kebijakan tersebut mendapat apresiasi positif Direktur Bina Pengelolaan Ekosistem Esensial Kementerian Kehutanan dan Lingkungan Hidup Tandy Tjahjana yang memimpin rombongan tim KKLH. Ia menyambut baik komitmen antara pihaknya dengan Pemerintah Kabupaten Trenggalek terkait karst.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tandy  menyatakan ekosistem karst sangat penting untuk kegiatan ekstraktif pemanfaatan pertambangan dan kehutanan. Juga kegiatan non ekstraktif bentang alam, jasa lingkungan dan jasa biologis maupun sosial.

Jadi potensi ini tidak hanya berasal dari hasil tambang, melainkan bisa juga dari potensi wisata. “Itu  akan dapat meningkatkan pendapatan masyarakat.”

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bupati Trenggalek Menerima Penghargaan The 3th ASEAN Woman Leader' Summit

14 hari lalu

Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin terpilih sebagai wakil Indonesia menerima penghargaan Care Economy Recognition Award 2024 pada  23 Agustus 2024 di Vientiane. Dok. Pemkab Trenggalek
Bupati Trenggalek Menerima Penghargaan The 3th ASEAN Woman Leader' Summit

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Trenggalek meraih penghargaan bergengsi ini berkat tema "Keluarga Sehat yang Beruntung" atau "The Healthy Families, The Lucky Ones" yang diusung dalam seleksi nasional.


Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas Resmikan Mal Pelayanan Publik Kabupaten Trenggalek

18 hari lalu

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Abdullah Azwar Anas didampingi Penjabat Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono, menandatangani prasasti tanda peresmian stan pelayanan publik di Mal Pelayanan Publik (MPP) Trenggalek, Selasa, 20 Agustus 2024. MPP Trenggalek menjadi yang ke-231 di Indonesia dan ke-31 di Jawa Timur.
Dok. Pemkab Trenggalek
Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas Resmikan Mal Pelayanan Publik Kabupaten Trenggalek

Di Provinsi Jawa Timur MPP Trenggalek menjadi MPP ke-31 dan merupakan MPP ke-231 di tingkat nasional. Menteri Azwar Anas berharap keberadaan MPP Kabupaten Trenggalek mampu menjawab kebutuhan masyarakat pada akses layanan publik yang cepat, mudah, dan transparan.


Trenggalek Innovation Fest 2024: Ajang Inovasi OPD untuk Memberikan Pelayanan Terbaik

19 hari lalu

Pembukaan Trenggalek Inovation Festival (TIF) dan Pasar Rakyat diresmikan Bupati Trenggalek Mochammad Nur Arifin bersama jajaran Forkopimda di Alun-alun Trenggalek, Senin, 19 Agustus 2024. TIF Trenggalek merupakan kegiatan rutin tahunan sebagai sarana meningkatkan pelayanan publik serta ajang mempromosikan inovasi-inovasi yang dicetuskan oleh pemerintah daerah. Dok. Pemkab Trenggalek
Trenggalek Innovation Fest 2024: Ajang Inovasi OPD untuk Memberikan Pelayanan Terbaik

TIF yang digelar rutin tahunan mempunyai tujuan agar OPD terus melakukan inovasi dalam hal pelayanan. Tujuannya tentunya mempermudah masyarakat mendapatkan pelayanan pemerintah dengan lebih baik.


Inovasi Desa Bawa Trenggalek Kembali Raih Penghargaan Proklim 2024

29 hari lalu

Bupati Trenggalek, Mochammad Nur Arifin, menerima Piagam Apresiasi Pembinaan Proklim Tahun 2024. di JCC Senayan, Jum`at, 9 Agustus 2024. Dok. Pemkab Trenggalek
Inovasi Desa Bawa Trenggalek Kembali Raih Penghargaan Proklim 2024

Salah satu inovasi yang digagas para petani di Trenggalek yaitu lahan padi hemat air.


Perdana Berpartisipasi, Trenggalek Raih Penghargaan Anugerah UI GreenCityMetric 2024

30 hari lalu

Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin (tengah berpeci) mendapatkan penghargaan Kota Peserta Baru Terbaik dalam Upaya Keberlanjutan dalam acara Anugerah Universitas Indonesia (UI) GreenCityMetric 2024 di Balai Sidang UI, Depok, Kamis, 8 Agustus 2024. TEMPO/Fifi
Perdana Berpartisipasi, Trenggalek Raih Penghargaan Anugerah UI GreenCityMetric 2024

Salah satu indikator kinerja utama saat Gus Ipin mulai memimpin yakni Indeks Kota Hijau. Kabupaten Trenggalek menyelenggarakan Adipura Desa.


Pemkab Trenggalek Gelar Upacara HUT Koperasi ke-77

54 hari lalu

Bupati Trenggalek, Mochammad Nur Arifin memberi sambutan di upacara peringatan Hari Koperasi ke-77 di Pendopo Manggala Praja Nugraha pada hari Jumat, 12 Juli 2024. Dok. Pemkab Trenggaleek
Pemkab Trenggalek Gelar Upacara HUT Koperasi ke-77

Pemerintah Kabupaten Trenggalek menggelar upacara peringatan Hari Koperasi ke-77 di Pendopo Manggala Praja Nugraha pada hari Jumat, 12 Juli 2024.


Dukungan Pemerintah Kabupaten Trenggalek untuk Produk UMKM

56 hari lalu

Kepala Dinas Kominfo Trenggalek, Edif Hayunan Siswanto, memegang tumbler bambu salah satu produk hasil ekonomi kreatif Trenggalek dari Bambu di Apkasi Otonomi Expo 2024, Jumat, 12 Juli 2024. TEMPO/Afrilia
Dukungan Pemerintah Kabupaten Trenggalek untuk Produk UMKM

Bupati Trenggalek Mochammad Nur Arifin telah memerintahkan untuk menanam bambu.


Kabupaten Trenggalek Kaya Wisata Alam

56 hari lalu

Kepala Dinas Kominfo Trenggalek, Edif Hayunan Siswanto, memegang hadiah Juara 1 Lomba Video Kreatif dan tumbler bambu salah satu produk hasil ekonomi kreatif dari Bambu di Apkasi Otonomi Expo 2024, Jumat, 12 Juli 2024. TEMPO/Afrilia
Kabupaten Trenggalek Kaya Wisata Alam

Kepala Dinas Kominfo Trenggalek, Edif Hayunan Siswanto, mengatakan, wisata apapun di Trenggalek ada. Mulai dari laut, hingga pegunungan, bahkan proyek strategis nasional.


Apkasi Otonomi Expo, Stan Kabupaten Trenggalek Raih Penghargaan Inspiratif

56 hari lalu

Bupati Trenggalek Mochammad Nur Arifin (duduk tengah) saat mengunjungi stan Kabupaten Trenggalek di Apkasi Otonomi Expo 2024. Dok.Pemkab Trenggalek
Apkasi Otonomi Expo, Stan Kabupaten Trenggalek Raih Penghargaan Inspiratif

Stan atau booth Kabupaten Trenggalek meraih penghargaan untuk Stan Terbaik Apkasi Otonomi Expo 2024 Kategori Inspiratif.


Trenggalek Juara 1 Video Kreatif di Apkasi Otonomi Expo 2024

56 hari lalu

Caption
Kepala Dinas Kominfo Trenggalek, Edif Hayunan Siswanto, mewakili Bupati Trenggalek Mochammad Nur Arifin menerima hadiah Juara 1 Lomba Video Kreatif di Apkasi Otonomi Expo 2024, Jumat, 12 Juli 2024. TEMPO/Afrilia
Trenggalek Juara 1 Video Kreatif di Apkasi Otonomi Expo 2024

Dalam seremoni penutupan tersebut diumumkan Kabupaten Trenggalek berhasil menjadi juara 1 lomba video kreatif yang digelar oleh Apkasi.