Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Taman Pintar Yogyakarta Diusulkan Buka Hingga Malam

Reporter

image-gnews
Pengunjung antri di depan sebuah wahana di Taman Pintar Yogyakarta, (Selasa, 23/06).  Tempo/Arif Wibowo
Pengunjung antri di depan sebuah wahana di Taman Pintar Yogyakarta, (Selasa, 23/06). Tempo/Arif Wibowo
Iklan

TEMPO.CO, Yogyakarta - Tempat wisata dan edukasi Taman Pintar Yogyakarta didorong untuk menambah jam operasional hingga malam. Namun, untuk merealisasikannya membutuhkan persiapan matang.

"Apalagi ini sudah di tengah tahun anggaran. Harapannya, pengelola Taman Pintar bisa melakukan kajian terkait kebutuhan apa saja yang harus dipersiapkan, termasuk harus ada uji coba terlebih dulu," kata Wakil Wali Kota Yogyakarta Heroe Poerwadi di Yogyakarta, Minggu, 29 April 2018.

Baca juga: Ini Beda Es Kepal Milo di Yogyakarta dan Jakarta

Menurut dia, persiapan yang harus dilakukan Taman Pintar untuk menambah jam operasional hingga malam hari cukup banyak. Apalagi tempat wisata tersebut dipenuhi dengan beragam peralatan yang harus dijaga keamanannya setiap saat.

"Mulai dari persiapan fasilitas penerangan yang lebih baik hingga penambahan sumber daya manusia untuk bertugas di malam hari, termasuk menjaga keamanan. Apalagi Taman Pintar berada di kawasan yang cukup ramai," ujar Heroe.

Selain itu, Heroe meminta Taman Pintar melakukan kajian terkait dengan lama waktu penambahan yang akan diberlakukan. Selama ini, Taman Pintar beroperasi hingga pukul 17.00.

"Apakah bisa diperpanjang hingga pukul 19.00 WIB atau hingga 20.00 WIB. Penambahan jam operasional pun perlu kajian. Yang pasti, harus efektif," ucapnya.

Salah satu latar belakang mendorong Taman Pintar beroperasi hingga malam, Heroe melanjutkan, adalah banyak wisatawan yang masuk ke Kota Yogyakarta pada sore atau malam sehingga membutuhkan atraksi wisata yang bisa dikunjungi saat malam.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saat ini, sudah ada Pasar Beringharjo yang buka sampai malam. Jika Taman Pintar bisa buka sampai malam, maka akan menambah atraksi wisata," tuturnya.

Selain itu, kata Heroe, saat pelaksanaan promosi wisata Kota Yogyakarta ke beberapa daerah, diketahui banyak wisatawan yang tertarik berkunjung ke Taman Pintar karena tiketnya tergolong murah.

Sebelumnya, Kepala Bidang Taman Pintar Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta Afia Rosdiana mengatakan masih melakukan kajian terkait dengan efektivitas jika tempat wisata edukasi tersebut menambah jam operasional hingga malam.

Berbagai pertimbangan yang menjadi bahan kajian di antaranya kesiapan sumber daya manusia, keamanan, hingga fasilitas penunjang.

Taman Pintar menjadi ikon wisata di Kota Yogyakarta dengan jumlah kunjungan rata-rata mencapai satu juta wisatawan per tahun. Di tempat wisata tersebut, pengunjung bisa menikmati 54 zona ilmu pengetahuan dan teknologi.

Artikel Lain: Tips Berlibur Seru ke Yogyakarta

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

1 hari lalu

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo. Foto : Dok/Andri
Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.


11 Fakta Unik Isfahan Iran, Kota Terbaik di Timur Tengah yang Dijuluki "Separuh Dunia"

4 hari lalu

Orang-orang berjalan di Lapangan Naqsh-e Jahan, setelah laporan serangan Israel ke Iran, di Provinsi Isfahan, Iran 19 April 2024. Rasoul Shojaie/IRNA/WANA
11 Fakta Unik Isfahan Iran, Kota Terbaik di Timur Tengah yang Dijuluki "Separuh Dunia"

Isfahan merupakan salah satu tujuan wisata utama dan salah satu kota bersejarah terbesar di Iran.


Tips Menghindari Tagihan Telepon Bengkak saat Traveling ke Luar Negeri

4 hari lalu

Ilustrasi gadget dan aplikasi untuk traveling
Tips Menghindari Tagihan Telepon Bengkak saat Traveling ke Luar Negeri

Banyak pelancong yang tidak menyadari bahwa ponsel mereka menggunakan data roaming yang biayanya jauh lebih mahal saat traveling ke luar negeri.


Cerita dari Kampung Arab Kini

5 hari lalu

Cerita dari Kampung Arab Kini

Kampung Arab di Pekojan, Jakarta Pusat, makin redup. Warga keturunan Arab di sana pindah ke wilayah lain, terutama ke Condet, Jakarta Timur.


126 Ribu Wisatawan Berkunjung ke Banyuwangi Selama Libur Lebaran

7 hari lalu

Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Jawa Timur (TEMPO/Lourentius EP)
126 Ribu Wisatawan Berkunjung ke Banyuwangi Selama Libur Lebaran

Destinasi yang paling banyak dikunjungi di Banyuwangi selama libur Lebaran salah satunya Pantai Marina Boom


Cara Mendapatkan SIM Card Bagi Turis Asing di Indonesia

7 hari lalu

Cara mendapatkan SIM Card bagi turis di Indonesia bisa dilakukan dengan menyesuaikan operator seluler yang dipilih. Berikut langkahnya. Foto: Canva
Cara Mendapatkan SIM Card Bagi Turis Asing di Indonesia

Cara mendapatkan SIM Card bagi turis di Indonesia bisa dilakukan dengan menyesuaikan operator seluler yang dipilih. Berikut langkahnya.


Destinasi Wisata dalam Kota di Pengujung Libur Lebaran, Oceanarium BXSea Bintaro

8 hari lalu

Wisata edukasi biota laut pertama di Tangerang Selatan, BXSea, yang berada di Bintaro Jaya XChange Mall 2, Tangerang Selatan. Suasana pada hari pertama soft opening, pada Jumat, 15 Desember 2023. Tempo/Yohanes Maharso Joharsoyo
Destinasi Wisata dalam Kota di Pengujung Libur Lebaran, Oceanarium BXSea Bintaro

Oceanarium BXSea Bintaro menyediakan sedikitnya 37 akuarium, 44 display, dan 10 terrarium yang bisa dikunjungi.


Liburan di Yogyakarta Semakin Menarik dengan Promo dari Traveloka

8 hari lalu

Liburan di Yogyakarta Semakin Menarik dengan Promo dari Traveloka

Yogyakarta adalah destinasi wisata yang memukau dan layak dikunjungi. Kekayaan budaya dan ragam kulinernya yang enak menjadi alasan terbaik untuk berlibur ke kota ini.


Begini Antusiasme Ribuan Warga Ikuti Open House Sultan Hamengku Buwono X

8 hari lalu

Suasana Open House Lebaran yang digelar Gubernur DIY Sri Sultan HB X di Komplek Kepatihan Yogyakarta, Selasa 16 April 2024. TEMPO/Pribadi Wicaksono
Begini Antusiasme Ribuan Warga Ikuti Open House Sultan Hamengku Buwono X

Sekda DIY Beny Suharsono menyatakan open house Syawalan digelar Sultan HB X ini yang pertama kali diselenggarakan setelah 4 tahun absen gegara pandemi


Gejala Post Holiday Blues dan 5 Kiat Mengurangi Risikonya

9 hari lalu

Ilustrasi foto liburan. Freepik.com
Gejala Post Holiday Blues dan 5 Kiat Mengurangi Risikonya

Suasana liburan yang terbawa saat memulai rutinitas bekerja mempengaruhi perasaan atau gangguan emosi. Kondisi itu menandakan post holiday blues