9 Hal yang Perlu Diketahui Orang Tua sebelum Melepas Anak Naik Pesawat Sendirian

Reporter

Tempo.co

Editor

Mila Novita

Senin, 15 Juli 2024 13:21 WIB

Ilustrasi penumpang pesawat terbang. Unsplash.com/Mohammad Arrahmanur

TEMPO.CO, Jakarta - Kenji Zizou Bachdim, anak kedua pasangan Jennifer Bachdim dan Irfan Bachdim dipuji warganet setelah membuktikan keberaniannya terbang sendirian dari Belanda ke Indonesia. Ini bukan penerbangan pendek. Waktu tempuh Amsterdam - Bali sekitar 16 - 17 jam dengan singgah terlebih dahulu di Singapura atau Jakarta.

Dalam unggahannya di Instagram, Sabtu, 13 Juli 2024, Jennifer mengunggah video pertemuan pertamanya dengan sang anak setelah turun dari pesawat. Dia menceritakan awal mula Kenji berani menepuh perjalanan sejauh itu sendirian. Menurut dia, Kenji tinggal di Belanda bersama kakak dan adik iparnya karena dia ingin mengejar mimpinya sebagai pemain sepak bola.

"Kami telah berbicara selama beberapa tahun tentang kemungkinan dia pergi ke Eropa untuk bermain sepak bola tetapi saya selalu berpikir dia akan pergi ketika dia berusia 12 tahun...sekarang dia berusia 10 tahun dan dia mengejar mimpinya!!" kata dia.

Karena keinginannya yang kuat, Jennifer dan suami akhirnya melepaskan sang anak. "Kamu adalah seorang anak pemberani, pindah ke negara baru, belajar bahasa dan terbang sendirian dari Belanda ke Bali!!! Kamu luar biasa anakku!!!" tulis dia dengan emoji hati.

Advertising
Advertising

Bagi oang tua pada umumnya, melepaskan anak terbang sendirian masih terasa menakutkan, apalagi lintas benua dengan waktu tempuh hampir sehari penuh. Butuh keberanian dan perencanaan yang matang dari orang tua maupun anak untuk bisa melakukannya.

Dilansir dari CN Traveller, berikut hal yang harus diketahui orang tua sebelum melepaskan anak terbang sendirian dengan aman dan nyaman.

1. Cek kebijakan maskapai penerbangan

Setiap maskapai penerbangan mempunyai peraturan terperinci untuk anak-anak yang terbang sendiri. Beberapa operator menawarkan layanan anak di bawah umur tanpa pendamping, biasanya untuk anak-anak berusia 5 hingga 14 tahun dengan biaya tambahan. Petugas gerbang akan memandu anak-anak melewati bandara dan pramugari akan mengecek anak sepanjang penerbangan.

2. Kenalkan anak dengan prosdur naik pesawat

Ketika bepergian bersama anak naik pesawat, jelaskan bagaimana prosedurnya. Kalau perlu, biarkan anak menangani bagasinya sendiri melalui pemeriksaan bandara agar dia punya pengalaman.

Lingkungan di dalam pesawat juga dapat membingungkan bagi pelancong yang baru pertama kali bepergian sendiri. Yvonne Montoya, yang menjalankan blog perjalanan keluarga MPA Project Travels, mengatakan bahwa penting untuk membiasakan mereka dengan dasar-dasar dalam penerbangan, seperti mengetahui kapan mereka boleh bangun untuk menggunakan kamar kecil dan cara mengatur perangkat mereka dalam mode pesawat.

Berita terkait

Terkini: Sec Bowl Kuningan Tutup Permanen Setelah Viral Cuci Alat Masak di Toilet, Data NPWP yang Bocor Diduga Milik Jokowi, Sri Mulyani, dan Zulhas

1 jam lalu

Terkini: Sec Bowl Kuningan Tutup Permanen Setelah Viral Cuci Alat Masak di Toilet, Data NPWP yang Bocor Diduga Milik Jokowi, Sri Mulyani, dan Zulhas

Sec Bowl cabang Kuningan tutup permanen mulai 18 September 2024 setelah restoran itu viral di media sosial akibat stafnya mencuci alat masak di toilet

Baca Selengkapnya

Ngeri, Penerbangan ke Australia Tiba-tiba Anjlok 20.000 Kaki dalam 6 Menit

3 jam lalu

Ngeri, Penerbangan ke Australia Tiba-tiba Anjlok 20.000 Kaki dalam 6 Menit

Maskapai Qantas tiba-tiba terjun bebas dalam waktu enam menit, menambah daftar horor di dunia penerbangan.

Baca Selengkapnya

Istana Seret Nama Megawati dalam Polemik Pesawat Jet Kaesang

4 jam lalu

Istana Seret Nama Megawati dalam Polemik Pesawat Jet Kaesang

Istana Kepresidenan meminta publik untuk menyorot Megawati, Puan, dan Mahfud yang juga menggunakan jet pribadi.

Baca Selengkapnya

Insiden Mengerikan dalam Penerbangan, Banyak Penumpang Keluar Darah dari Hidung dan Telinga

18 jam lalu

Insiden Mengerikan dalam Penerbangan, Banyak Penumpang Keluar Darah dari Hidung dan Telinga

Insiden tersebut terjadi setelah pesawat mengalami masalah tekanan kabin di tengah penerbangan.

Baca Selengkapnya

4 Alasan Kenapa Jendela Pesawat Harus Dibuka Saat Take Off dan Landing

18 jam lalu

4 Alasan Kenapa Jendela Pesawat Harus Dibuka Saat Take Off dan Landing

Kenapa jendela pesawat harus dibuka saat take off dan landing? Hal ini merupakan standar keselamatan saat menggunakan pesawat.

Baca Selengkapnya

Suana Makan dan Pilihan Makanan, Kunci Atasi Gerakan Tutup Mulut Anak

19 jam lalu

Suana Makan dan Pilihan Makanan, Kunci Atasi Gerakan Tutup Mulut Anak

Orang tua perlu mengenalkan beragam makanan sejak dini kepada anak dan ciptakan suasana makan yang menyenangkan untuh cegah GTM anak.

Baca Selengkapnya

Tips Atasi Anak yang Suka Pilah-Pilih Makanan

19 jam lalu

Tips Atasi Anak yang Suka Pilah-Pilih Makanan

Jika anak tetap dibiarkan hanya suka makan jenis tertentu. Kebiasaan itu menetap sampai usia yang lebih besar

Baca Selengkapnya

Traveler Bagikan Tips Menghindari Penerbangan Delay atau Batal

23 jam lalu

Traveler Bagikan Tips Menghindari Penerbangan Delay atau Batal

Menurut studi, lebih dari 80 persen penerbangan yang berangkat dari pukul 6 pagi hingga 9 pagi tepat waktu.

Baca Selengkapnya

Jubir Tegaskan Kaesang Nebeng Teman, Pemilik Jet Pribadi Ikut Terbang ke Amerika Serikat

1 hari lalu

Jubir Tegaskan Kaesang Nebeng Teman, Pemilik Jet Pribadi Ikut Terbang ke Amerika Serikat

Juru bicara Kaesang Pangarep, Francine Widjojo, menegaskan Kaesang menaiki jet pribadi bersama teman atau pemilik dari pesawat tersebut.

Baca Selengkapnya

Kuasa Hukum Sebut Kaesang Naik Jet Pribadi Berdelapan, Termasuk Teman 'Nebeng'

1 hari lalu

Kuasa Hukum Sebut Kaesang Naik Jet Pribadi Berdelapan, Termasuk Teman 'Nebeng'

Kuasa Hukum Kaesang Pangarep, Nasrullah, menjelaskan bahwa tidak hanya pihak Kaesang yang menaiki jet pribadi, tapi juga ada pihak pemilik pesawat.

Baca Selengkapnya