Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mau Wisata Kapal Pesiar? Hindari 3 Perilaku Ini

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Ilustrasi kapal pesiar. Freepik.com/Chandlervid85
Ilustrasi kapal pesiar. Freepik.com/Chandlervid85
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wisata kapal pesiar mungkin hal yang baru bagi beberapa orang. Seperti hotel berjalan, wisatawan tak perlu berpindah-pindah akomodasi. Berbulan-bulan bersama awak kapal dan ratusan ribu penumpang lainnya, yang perlu diingat adalah tetap berperilaku baik.

Lucy Southerton, awak kapal yang telah bekerja di kapal pesiar selama hampir sepuluh tahun mengungkapkan empat hal perliaku penumpang yang dibenci awak kapal. Wanita berusia 28 tahun itu kerap mendokumentasikan pengalamannya dan berbagi informasi serta saran di balik layar di kanal Youtube, Cruising as Crew.

Baru-baru ini dia berbicara dengan beberapa awal kapal untuk mengetahui perilaku menyebabkan yang kerap dilakukan penumpang kapal pesiar. Berikut ini empat hal yang sebaiknya tidak dilakukan jika berwisata dengan kapal pesiar.

1. Kabin berantakan

Dari percakapannya dengan staf rumah tangga dan pramugari, mereka tidak suka jika kabin dibiarkan berantakan. Tugas mereka adalah membersihkan, bukan merapikan. Kamar yang berantakan justru menyulitkan mereka bekerja.

"Bberhati-hatilah ketika Anda berada di kapal pesiar dan tinggal di kabin Anda, tugas pengurus rumah tangga adalah membersihkan dan mensterilkan kabin Anda, bukan membereskan kekacauan Anda, jadi ingatlah hal itu," kata Lucy, seperti dilansir dari laman Daily Mail.

2. Tidak ada sopan santun

Berikutnya adalah sopan santun. Padahal bersikap sopan itu mudah, apalagi saat sedang berlibur. Menurut dia, beberapa anggota kru sering diperlakukan seolah-olah mereka bukan manusia. "Tidak perlu apa pun hanya dengan mengatakan: 'Hai, apa kabar?  Bisakah Anda membantu saya dalam hal ini?" katanya.  

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lucy sering bertemu penumpang yang datang ke toko, restoran atau bar,  langsung menemui anggota kru dan berkata, "Saya membutuhkan ini". Bahkan ada penumpang yang berjalan melewatinya dan berkata, 'Toilet?". 

Padahal dengan menambahkan kata-kata seperti 'Maaf, bisakah Anda memberi tahu saya di mana toiletnya?' atau 'Tolong, bisakah Anda mengarahkan saya ke toilet?' itu akan memberikan perbedaan yang besar.

3. Menyombongkan diri

Terakhir, Luci mengatakan bahwa dia membenci penumpang yang suka menyombongkan diri terutama dalam hal kekayaan. Dia kerap melihat penumpang yang sangat kaya membual tentang mobil atau jam tangan baru mereka yang berharga £50.000 atau berapa pun. Sementara lawan bicaranya berasal dari negara miskin atau hanya bisa bermimpi memiliki barang mewah. 

Pilihan editor: Diduga Tersambar Petir Corong Asap Kapal Pesiar Terbakar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

6 hari lalu

Amsterdam, Belanda. Unsplash.com/Mathilda Khoo
Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.


8 Prospek Kerja Jurusan Pariwisata, Bisa Keliling Dunia

13 hari lalu

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Pariwisata, di antaranya pemandu wisata, perhotelan, influencer, hingga staf kapal pesiar. Foto: Canva
8 Prospek Kerja Jurusan Pariwisata, Bisa Keliling Dunia

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Pariwisata, di antaranya pemandu wisata, perhotelan, influencer, hingga staf kapal pesiar.


Pengalaman Kru Rayakan Lebaran di Kapal Pesiar, Berlabuh di Panama hingga Jepang

17 hari lalu

Kru kapal pesiar milik perusahaan swasta yang berlayar dari Miami, Amerika Serikat sedang merayakan Idulfitri 1 Syawal 1445 H di perairan Tokyo, Jepang pada Rabu, 10 April 2024. Dok. Istimewa
Pengalaman Kru Rayakan Lebaran di Kapal Pesiar, Berlabuh di Panama hingga Jepang

Seorang kru kapal pesiar berbagi pengalamannya menjalani Lebaran di lautan.


Plesir dengan Kapal Pesiar Hindari Bawa 5 Benda Ini

21 hari lalu

Ilustrasi kapal pesiar. Freepik.com/Chandlervid85
Plesir dengan Kapal Pesiar Hindari Bawa 5 Benda Ini

Ada beberapa barang yang sebaiknya tidak dibawa saat wisata kapal pesiar, seperti floaties, mesin kopi hingga drone


Mulai April 2024, Ini Pajak yang Harus Dibayar Turis Berkunjung ke Barcelona

31 hari lalu

Barcelona. Unsplash.com/Dorian D1
Mulai April 2024, Ini Pajak yang Harus Dibayar Turis Berkunjung ke Barcelona

Berapa pajak yang harus dibayar turis yang berkunjung ke Barcelona?


Dampak Runtuhnya Jembatan di Baltimore, Perjalanan Kapal Pesiar Ditangguhkan

32 hari lalu

Pemandangan kapal kargo Dali yang menabrak Jembatan Francis Scott Key yang menyebabkannya runtuh di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Nathan Howard
Dampak Runtuhnya Jembatan di Baltimore, Perjalanan Kapal Pesiar Ditangguhkan

Ada beberapa jalur pelayaran utama yang melewati Baltimore, diperkirakan lusinan kapal melewati jembatan itu


Iran Bebaskan Semua Awak Kapal Tanker Minyak asal Filipina yang Disita di Teluk Oman

33 hari lalu

Teluk Oman telah melihat serangan drone lapis baja sebelumnya - pada tahun 2021 serangan Iran yang diduga menghantam kapal tanker Mercer Street. REUTERS
Iran Bebaskan Semua Awak Kapal Tanker Minyak asal Filipina yang Disita di Teluk Oman

Filipina mengatakan pada Rabu 27 Maret 2024 bahwa Iran telah membebaskan 18 awak kapal tanker minyak warga Filipina yang disita di Teluk Oman


Langkah Penting yang Harus Dilakukan Penumpang saat Kondisi Darurat di Kapal Pesiar

34 hari lalu

Ilustrasi kapal pesiar. Freepik.com/Chandlervid85
Langkah Penting yang Harus Dilakukan Penumpang saat Kondisi Darurat di Kapal Pesiar

Ada beberapa hal yang perlu diketahui penumpanh kapal pesiar saar mengalami kondisi darurat


Diduga Tersambar Petir Corong Asap Kapal Pesiar Terbakar

34 hari lalu

Kapal pesiar Carnival Freedom. Instagram.com/@carnival
Diduga Tersambar Petir Corong Asap Kapal Pesiar Terbakar

Imbas dari terbakarnya corong pembuangan kapal pesiar Carnival Freedom dua pelayaran berikutnya dibatalkan


3 Perilaku Penumpang Kapal Pesiar yang Menjengkelkan Awal Kapal

34 hari lalu

Ilustrasi penumpang kapal pesiar. Unsplash.com/Stephani Kalecki
3 Perilaku Penumpang Kapal Pesiar yang Menjengkelkan Awal Kapal

Seorang awak kapal pesiar mengungkapkan tiga perilaku penumpang yang membuat awak kapal jengkel