Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Cara Berpakaian yang Sebaiknya Dihindari Turis Asing di Indonesia

Reporter

Editor

Laili Ira

image-gnews
Wisatawan menikmati suasana saat berkunjung di Pantai Kuta, Badung, Bali, Senin, 25 September 2023. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Bali Tjok Bagus Pemayun mengatakan untuk retribusi sebesar Rp150 ribu kepada turis asing yang masuk Pulau Dewata diterapkan mulai Februari 2024 dan mekanismenya serta tata cara pungutan uang kepada turis asing hingga saat ini masih disusun dalam Peraturan Gubernur (Pergub) Bali. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Wisatawan menikmati suasana saat berkunjung di Pantai Kuta, Badung, Bali, Senin, 25 September 2023. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Bali Tjok Bagus Pemayun mengatakan untuk retribusi sebesar Rp150 ribu kepada turis asing yang masuk Pulau Dewata diterapkan mulai Februari 2024 dan mekanismenya serta tata cara pungutan uang kepada turis asing hingga saat ini masih disusun dalam Peraturan Gubernur (Pergub) Bali. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Iklan

TEMPO.CO, JakartaSaat berwisata ke Indonesia, ada beberapa hal yang wajib diperhatikan oleh wisatawan asing. Salah satunya adalah dalam hal berpakaian, mengingat Indonesia adalah negara yang menganut budaya timur yang cukup kental. 

Ada beberapa cara berpakaian yang sebaiknya dihindari turis asing di Indonesia, seperti berpakaian terlalu terbuka atau tidak sesuai dengan norma dan budaya lokal setempat. 

Pastikan juga untuk berpakaian sesuai dengan tempatnya. Sebagai turis asing, Anda boleh berpakaian terbuka di pantai atau kolam renang. Namun, saat mengunjungi tempat suci atau di tempat umum, sebaiknya menggunakan pakaian tertutup. 

Artikel ini akan membahas tips mengenai aturan berpakaian bagi turis asing ketika berkunjung ke Indonesia. 

Cara Berpakaian yang Sebaiknya Dihindari Turis Asing di Indonesia

1. Menghindari Pakaian Terlalu Terbuka

Indonesia adalah negara yang kaya akan nilai-nilai keagamaan dan budaya yang konservatif. Oleh karena itu, sebaiknya hindari memakai pakaian terlalu terbuka atau minim yang dapat dianggap tidak pantas oleh masyarakat setempat. 

Hindari pakaian seperti tank top, singlet, atau pakaian yang terlalu pendek, terutama saat mengunjungi tempat ibadah atau area pedesaan.

2. Menyadari Konteks Budaya Lokal

Setiap daerah di Indonesia memiliki budaya dan adat istiadat yang berbeda-beda. Sebelum mengunjungi suatu tempat, penting untuk memahami konteks budaya lokal dan memilih pakaian yang sesuai. 

Misalnya, ketika mengunjungi desa adat atau acara keagamaan, sebaiknya memakai pakaian yang sopan dan menghormati tradisi setempat.

Dengan memahami budaya tersebut, para wisatawan dapat lebih mudah beradaptasi dan menghormati cara hidup masyarakat setempat. 

Selain itu, pengetahuan tentang budaya lokal juga dapat membantu dalam membangun hubungan yang lebih baik dengan penduduk setempat, meningkatkan pengalaman perjalanan dan memberikan penghargaan terhadap keragaman budaya di seluruh dunia.

3. Menghormati Tradisi Agama

Indonesia adalah negara dengan mayoritas penduduk beragama Islam, namun juga memiliki beragam agama lainnya seperti Kristen, Hindu, Buddha, dan lain-lain. 

Ketika mengunjungi tempat-tempat ibadah, seperti masjid, gereja, pura, atau candi, pastikan untuk menghormati tradisi agama dengan memakai pakaian yang sopan dan sesuai dengan ketentuan agama tersebut.

4. Berpakaian Sesuai Tempat yang Sedang Dikunjungi

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelum pergi ke suatu tempat, penting untuk memastikan bahwa pakaian yang dikenakan sesuai aturan dari tempat yang akan dikunjungi.

Hal ini meliputi pemilihan pakaian yang tidak terlalu terbuka atau mencolok, terutama saat mengunjungi tempat-tempat yang dianggap suci atau tempat ibadah. 

Dengan memperhatikan hal ini, kita dapat menghormati tradisi dan nilai-nilai yang dijunjung tinggi oleh masyarakat setempat, serta menciptakan suasana yang nyaman dan harmonis bagi semua pihak yang berada di lingkungan tersebut.

5. Memperhatikan Kehidupan Lokal

Indonesia memiliki berbagai macam iklim, mulai dari tropis hingga pegunungan yang sejuk. Pastikan untuk memperhatikan cuaca dan iklim setempat saat memilih pakaian. 

Selain itu, hindari memakai pakaian yang terlalu mencolok atau mengganggu kehidupan lokal, terutama di daerah pedesaan.

6. Berpakaian Sesuai Waktu dan Kondisi Cuaca

Perlu diingat bahwa pakaian memiliki fungsi utama untuk melindungi tubuh, maka penting bagi turis asing untuk memastikan pakaian yang digunakan sesuai waktu dan kondisi cuaca dari tempat yang akan dikunjungi.

Misalnya, ketika hendak berwisata ke Gunung Bromo pada waktu dini hari, tentu kita harus membawa jaket tebal serta gunakan pakaian yang dapat melindungi dan menghangatkan tubuh dari cuaca dingin.

Nah, itulah beberapa tips berpakaian bagi turis asing selama berkunjung atau berwisata ke Indonesia.

GHEA CANTIKA NOORSYARIFA

Pilihan Editor: Hal yang Harus Dihindari Turis Asing saat Berwisata ke Tempat Suci di Bali

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


AS Kembalikan Barang Antik yang Dicuri dari Indonesia dan Kamboja

2 jam lalu

Departemen Keamanan Dalam Negeri AS mengumumkan pemulangan barang antik yang dicuri ke Kamboja pada tahun 2022. New York adalah pusat perdagangan manusia yang utama, dan beberapa karya telah disita dalam beberapa tahun terakhir dari museum, termasuk Museum Seni Metropolitan yang bergengsi, dan kolektor [File: Andrew Kelly/Reuters]
AS Kembalikan Barang Antik yang Dicuri dari Indonesia dan Kamboja

Jaksa wilayah New York AS menuduh dua pedagang seni terkemuka melakukan perdagangan ilegal barang antik dari Indonesia dan Cina senilai US$3 juta.


Hasil Piala Uber 2024: Begini Komentar Gregoria Mariska Tunjung Sumbang Poin Pertama untuk Indonesia saat Lawan Hong Kong

2 jam lalu

Pemain tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung. Kredit: Tim Humas PBSI
Hasil Piala Uber 2024: Begini Komentar Gregoria Mariska Tunjung Sumbang Poin Pertama untuk Indonesia saat Lawan Hong Kong

Gregoria Mariska Tunjung mengalahkan Yeng Sum Yee dalam 32 menit untuk memastikan satu poin bagi Indonesia lawan Hong Kong di Grup c Piala Uber 2024.


KemenKopUKM Pastikan Kebijakan Pemerintah Berpihak pada Pelaku UMKM

7 jam lalu

Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM Arif Rahman Hakim
KemenKopUKM Pastikan Kebijakan Pemerintah Berpihak pada Pelaku UMKM

KemenkopUKM tidak menemukan aturan yang melarang secara spesifik warung Madura untuk beroperasi sepanjang 24 jam dalam Perda Kabupaten Klungkung


BMTH Harus Beri Manfaat Besar Bagi Masyarakat Bali

23 jam lalu

Anggota Komisi VI DPR RI Siti Mukaromah saat diwawancarai Parlementaria usai mengikuti Kunjungan Kerja Reses Komisi VI DPR RI di Denpasar. Foto: Husen/vel
BMTH Harus Beri Manfaat Besar Bagi Masyarakat Bali

Proyek Bali Maritime Tourism Hub (BMTH) yang sedang dibangun di Pelabuhan Benoa, Bali, harus memberi manfaat yang besar bagi masyarakat Bali.


Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

23 jam lalu

Jet tempur Sukhoi Su-35 melaju di sepanjang lapangan terbang selama forum teknis militer internasional
Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih


BMKG Peringatkan Potensi Gelombang Tinggi Hingga 2,5 Meter di Perairan Sumatera, Jawa dan Bali

2 hari lalu

Gelombang tinggi menghantam pemecah ombak di Pulau Untung Jawa, Kabupaten Kepulauan Seribu, Jakarta, Selasa, 12 Maret 2024. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi dengan ketinggian mencapai 2,5 meter - 4 meter pada Selasa (12/3) dan Rabu (13/3) di wilayah perairan Indonesia serta menghimbau masyarakat yang bermukim dan beraktivitas di pesisir agar selalu waspada. ANTARA FOTO/Bayu Pratama S
BMKG Peringatkan Potensi Gelombang Tinggi Hingga 2,5 Meter di Perairan Sumatera, Jawa dan Bali

BMKG mengeluarkan peringatan dini potensi gelombang tinggi di perairan seperti Sumatera, Jawa dan Bali pada 25-26 April 2024.


Ini Target Indonesian di World Water Forum ke-10

2 hari lalu

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi (ke-3 dari kanan) mengadakan pertemuan dengan Presiden Dewan Air Dunia Loic Fauchon di kantor Kementerian Komunikasi dan Informatika di Jakarta, Senin (25 Maret 2024). Pertemuan tersebut membahas kesiapan pemerintah Indonesia menjadi tuan rumah World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024. (ANTARA/Livia Kristianti)
Ini Target Indonesian di World Water Forum ke-10

World Water Forum ke-10 merupakan kesempatan emas bagi Indonesia untuk mendorong terciptanya solusi konkret untuk mengatasi persoalan air


Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

3 hari lalu

Ilustrasi orang menggunakan smartphone atau handphone. Freepik
Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

Speedtest Global Index Ookla membuat peringkat kecepatan Internet di 142 negara per Maret 2024. Indonesia kalah dari Kamboja.


Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

3 hari lalu

Veronika Novoseltseva charg d'affaires (kiri) dan Maxim Lukyanov (kanan) atase pertahanan di Kedutaan Besar Federasi Rusia untuk Indonesia dalam acara jumpa pers di Jakarta Selatan pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

Moskow siap kerja sama dengan pemerintah baru Indonesia yang ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Rabu, 24 April 2024


Digelar Awal Mei, Festival Yoga BaliSpirit Festival Diharapkan Dongkrak Wellness Tourism Indonesia

3 hari lalu

Ilustrasi wanita melakukan senam yoga. shutterstock.com
Digelar Awal Mei, Festival Yoga BaliSpirit Festival Diharapkan Dongkrak Wellness Tourism Indonesia

BaliSpirit Festival 2024 menghadirkan lebih dari 150 lokakarya dalam bidang yoga, tari, pengembangan pribadi, penyembuhan dan seni bela diri.