Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sambut Ramadan Subway Hadirkan 3 Menu Eksklusif

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
3 Menu Ramadan eksklusif Subway. (Dok. Subway)
3 Menu Ramadan eksklusif Subway. (Dok. Subway)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sambut bulan Ramadan, Subway meluncurkan menu Limited Time Only atau LTO. Menu eksklusif ini menghadirkan perpaduan rasa yang lezat dan inovasi.

Ada tiga menu yang akan tersedia di 50 restoran Subway di seluruh Indonesia. Menut tersebut antara lain Beef Pastrami dengan Saus Mustard. Sebagai pelengkapnya adalah Chai Cookies, dan untuk  melengkapi menu eksklusif ini adalah Frosted Mint Tea. 

Wawa Suwanto, General Manager Marketing Subway, menekankan eksklusivitas dari menu Ramadan yang hanya tersedia di 50 restoran di seluruh Indonesia. "Penawaran kami yang terbatas ini dibuat dengan sangat teliti untuk memenuhi selera unik di  bulan Ramadan," katanya dalam keterangan pers yang diterima Tempo.

Pilihan menu yang telah dikurasi tersebut merupakan perpaduan cita rasa yang sesuai dengan semangat bulan Ramadan. Selain itu, Subway tetap berkomitmen terhadap kualitas dan kesegaran menu yang beragam tersebut. 

Sandwich daging sapi dengan saus mustard, Chai Cookies, dan Frosted Mint Tea 
merupakan perpaduan cita rasa yang sesuai untuk disantap saat berbuka puasa nanti. Berikut ini detail menu eksklusif Ramadan di Subway.

1. Beef Pastrami with Mustard Sauce

Beef Pastrami with Mustard Sauce, Menu Ramadan eksklusif Subway. (Dok. Subway)

Nikmati roti Subway yang lembut yang dilengkapi dengan protein, Beef Pastrami yang juicy dan penuh rasa. Kreasi sandwich yang menggugah selera ini sudah dilengkapi dengan sayuran segar yang renyah ditambah saus mustard kuning yang melimpah.

2. Chai Cookies

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Chai Cookies, Menu Ramadan eksklusif Subway. (Dok. Subway)

Setelah menyantap sandwich Beef Pastrami, bisa mencicipi Chai Cookies. Kudapan  ini menawarkan cita rasa teh dan rempah-rempah khas India. Kue kering khas Subway bisa menjadi pelengkap atau untuk mentralisir indra perasa dengan rempah pilihan. 

3. Frosted Mint Tea

Frosted Mint Tea, Menu Ramadan eksklusif Subway. (Dok. Subway)

Berbuka puasa tak lengkap tanpa hidangan untuk menyegarkan dahaga setelah berpuasa sehari penuh. Menu terakhir adalah Frosted Mint Tea minuman beraroma manis markisa, ditambah dengan kesejukan mint yang menyegarkan. Minuman ini dirancang untuk menambahkan sentuhan menyegarkan pada hidangan berbuka puasa Anda.

Pilihan editor: Dua Tahun Hadir di Indonesia Subway Merayakan dengan Menu Baru

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Subway, Yakiniku, hingga Kopi Kenangan Tawarkan Promo selama Libur Panjang

2 hari lalu

Suasana hari kedua gerai restoran Subway pertama di Indonesia beroperasi pada Sabtu siang, 16 Oktober 2021. Subway yang berlokasi di Cilandak Town Square lantai 1, Jakarta Selatan, tersebut membatasi kuota antrean dan jumlah pembelian sandwich di tengah pembukaan. Satu orang hanya diperbolehkan maksimal empat sandwich. (Tempo/Syaharani Putri)
Subway, Yakiniku, hingga Kopi Kenangan Tawarkan Promo selama Libur Panjang

Memasuki masa libur panjang atau long weekend Kenaikan Isa Almasih, sejumlah restoran makanan dan minuman menawarkan berbagai promo menarik untuk pembeli. Promo yang ditawarkan beraneka ragam, mulai dari harga spesial, gratis item, sampai potongan harga.


LPEM UI: Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 5,15 Persen di Kuartal I 2024

7 hari lalu

Foto udara sejumlah kendaraan antre saat melintas di Gerbang Tol (GT) Kalikangkung Semarang-Batang, Semarang, Jawa Tengah, Sabtu 13 April 2024. Pemerintah bersama Korlantas Polri menerapkan skema lalu lintas satu arah (one way) dari Tol Trans Jawa KM 414 GT Kalikangkung Semarang-Batang sampai dengan KM 72 ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Sabtu (13/4) dimulai pukul 15.00 WIB dan untuk tanggal 14-16 April 2024 selama 24 jam guna memperlancar arus balik mudik Lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah. ANTARA FOTO/Makna Zaezar
LPEM UI: Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 5,15 Persen di Kuartal I 2024

Perayaan bulan suci Ramadan dan hari raya Idul Fitri juga dapat memacu pertumbuhan ekonomi domestik lebih lanjut.


Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

8 hari lalu

Ilustrasi Gula Pasir. Tempo/Tony Hartawan
Harga Naik, Toko Ritel Batasi Penjualan Gula Pasir

Sejumlah toko ritel melakukan pembatasan penjualan gula pasir imbas dari naiknya harga gula.


Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

14 hari lalu

BFI Finance. Istimewa
Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

BFI Finance mencatat laba bersih terkumpul pada kuartal I sebesar Rp 361,4 miliar.


Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

16 hari lalu

Ilustrasi GoPay atau GoBills. TEMPO/Nufus Nita Hidayati
Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

Gopay menyalurkan zakat dan donasi dengan total Rp 31 miliar yang terkumpul selama Ramadan.


Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

24 hari lalu

Karyawan menunjukkan uang pecahan 100 dolar Amerika di penukaran mata uang asing di Jakarta, Selasa 16 April 2024, Nilai tukar rupiah tercatat melemah hingga menembus level Rp16.200 per dolar Amerika Serikat (AS) setelah libur Lebaran 2024. Kepala Departemen Pengelolaan Moneter dan Aset Sekuritas Bank Indonesia (BI) Edi Susianto menyampaikan bahwa pelemahan nilai tukar rupiah terjadi seiring dengan adanya sejumlah perkembangan global saat libur Lebaran. TEMPO/Tony Hartawan
Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

Rupiah tergelincir 76 poin atau 0,47 persen menjadi Rp16.252 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.176 per dolar AS.


Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

25 hari lalu

Manajemen Aryaduta Menteng berbuka puasa bersama anak-anak panti asuhan dari Yayasan Nurul Iman Jafariyah
Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

Aryaduta Menteng tidak hanya menjadi sebuah hotel, tetapi juga sebuah tempat yang mampu menyatukan beragam kalangan untuk berbagi kebahagiaan.


Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

27 hari lalu

Penumpang menunggu kedatangan pesawat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa, 9 April 2024. Pada H-1 Hari Raya Idul fitri 1445 H, terminal keberangkatan domestik nampak mulai lengang. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

Besok diprediksi bakal menjadi puncak arus balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta.


Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

27 hari lalu

Ilustrasi pengikut Islam Aboge. Dok TEMPO/Budi Purwanto
Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

Jemaah Islam Aboge di Banyumas baru merayakan lebaran pada Jumat, 12 April 2024, sehari setelah Idul Fitri yang ditetapkan Kemenag. Siapakah mereka?


Keutamaan Puasa Syawal, Pahala 6 Hari Puasa Setara Puasa Setahun

29 hari lalu

Ilustrasi berbuka puasa. Shutterstock
Keutamaan Puasa Syawal, Pahala 6 Hari Puasa Setara Puasa Setahun

Umat muslim yang melaksanakan puasa Syawal selama 6 hari akan mendapatkan pahala setara puasa setahun.