Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

8 Festival Aneh di Dunia, Mandi Lumpur di Korea hingga Perang Anggur di Spanyol

Editor

Mila Novita

image-gnews
Wisatawan saling melempar tomat saat mengikuti festival pertarungan tahunan
Wisatawan saling melempar tomat saat mengikuti festival pertarungan tahunan "La Tomatina" di Bunol, Spanyol 30 Agustus 2023. REUTERS/Eva Manez
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pernah membaca perang tomat atau La Tomatina di Spanyol? Ini bukan sungguhan perang, melainkan festival dengan peserta yang saling melepar tomat. Karena keunikannya, festival ini jadi terkenal di seluruh dunia. 

Bukan hanya La Tomatina, banyak festival aneh dan tidak biasa yang digelar di seluruh dunia. Jika ingin traveling yang sedikit berbeda tahun ini, datangkan ke festival-festival itu dan nikmati kebersamaannya. 

Berikut delapan festival aneh di dunia yang bisa dikunjungi sepanjang 2024. 

1. World Tin Bath Championships, Inggris

Berlangsung dengan latar belakang Castle Rushen di Castletown di Pulau Man atau Isle of Man, Inggris, World Tin Bath Championships adalah perlombaan mengelilingi pelabuhan dengan bak mandi dari timah. Beberapa di antaranya mungkin kurang layak untuk digunakan di laut. Lebih dari 100 peserta mengikuti perlombaan 400 meter setiap tahun termasuk pengunjung dari seluruh dunia.

Festival yang berlangsung 7 September ini diselenggarakan oleh Castletown Real Ale Drinkers Society dan dimulai pada 1971. Semua uang yang terkumpul disumbangkan ke badan amal setempat. 

2. Batalla del Vino, Perang Anggur di Spanyol

Batalla del Vino tahunan di kawasan penghasil anggur legendaris Spanyol menawarkan pengalaman yang tiada duanya. Batalla del Vino, atau Pertempuran Anggur, adalah tradisi eklektik yang diadakan setiap Juni di kota Haro yang indah. Para peserta memperingati panen anggur lokal dengan penuh warna dengan saling menyiram wine yang menyegarkan.

"Meskipun festival yang tidak lazim mungkin membuat orang terkejut, selain nilai kebaruannya, festival ini memperdalam pemahaman dan meningkatkan kebanggaan terhadap tradisi perkebunan anggur La Rioja yang terkenal," kata Lucia Polla, pakar perjalanan yang mengkhususkan diri di Spanyol Selatan dan pendiri Viva La Vita. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Raja Narkoba Paling Kejam Meksiko Ditangkap di AS Saat Baru Mendarat

21 jam lalu

Ismael Zambada. Courtesy of the Procuraduria General de la Republica/Handout via REUTERS
Raja Narkoba Paling Kejam Meksiko Ditangkap di AS Saat Baru Mendarat

AS menangkap raja narkoba Meskiko di Texas. Ia terkenal dengan kebengisannya.


Barcelona Berencana Naikkan Pajak Turis untuk Wisatawan Kapal Pesiar

21 jam lalu

Seorang wanita berteriak kepada wisatawan untuk pulang saat protes terhadap pariwisata massal di Barcelona, Spanyol, 6 Juli 2024. Ibu kota Catalan menerima lebih dari 12 juta wisatawan pada tahun 2023 dan memperkirakan lebih banyak lagi pada tahun 2024. REUTERS/Bruna Casas
Barcelona Berencana Naikkan Pajak Turis untuk Wisatawan Kapal Pesiar

Kenaikan ini merupakan bagian dari upaya berkelanjutannya untuk mengatasi dampak pariwisata massal di Barcelona.


Claudia Sheinbaum Bantah Klaim Trump bahwa Kartel Narkoba Kuasai Meksiko

1 hari lalu

Claudia Sheinbaum Bantah Klaim Trump bahwa Kartel Narkoba Kuasai Meksiko

Presiden terpilih Meksiko Claudia Sheinbaum mengatakan negaranya telah berhasil mengurangi ketidakamanan di dalam negeri.


Inilah 10 Negara dengan Populasi Terbanyak di Dunia 2024

2 hari lalu

Negara terbesar di dunia berdasarkan jumlah populasi, India. Foto: Canva
Inilah 10 Negara dengan Populasi Terbanyak di Dunia 2024

Berikut daftar negara dengan populasi terbanyak di dunia pada 2024 versi World Population by Country.


Meriahkan Festival Musik Spanyol, Tim Muhibah Angklung Bandung Mainkan Besame Mucho

3 hari lalu

Perjalanan Tim Muhibah Angklung Bandung di acara Festival Internacional de Folclore en el Mediterrneo pada 16-19 Juli 2024 di Kota Murcia, Spanyol. (Dok.Tim).
Meriahkan Festival Musik Spanyol, Tim Muhibah Angklung Bandung Mainkan Besame Mucho

Di panggung festival seni dan budaya rakyat yang tertua di Spanyol itu, tim Muhibah Angklung Bandung menjadi peserta perdana dari Indonesia.


Jadwal Bola Olimpiade Paris 2024 Dimulai Rabu 24 Juli, Laga Argentina vs Maroko Jadi Pembuka

4 hari lalu

Logo Olimpiade Paris 2024. Wikipedia
Jadwal Bola Olimpiade Paris 2024 Dimulai Rabu 24 Juli, Laga Argentina vs Maroko Jadi Pembuka

Berikut pembagian grup dan jadwal pertandingan cabang olahraga sepak bola Olimpiade Paris 2024.


Perdana Menteri Pedro Sanchez Dimintai Keterangan oleh Pengadilan Spanyol atas Dugaan Korupsi Istrinya

4 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan istrinya Maria Begona Gomez Fernandez tiba menjelang pertemuan KTT G20 di Osaka, Jepang 27 Juni 2019. [REUTERS / Jorge Silva]
Perdana Menteri Pedro Sanchez Dimintai Keterangan oleh Pengadilan Spanyol atas Dugaan Korupsi Istrinya

Pengadilan Spanyol membenarkan Perdana Menteri Pedro Sanchez sudah dimintai keterangan terkait kasus hukum yang membelit istrinya.


Mercusuar Tertua di Dunia Ada di Spanyol, Didirikan Sejak Abad ke-2 Masehi

5 hari lalu

Menara Hercules, mercusuar tertua di dunia yang masih beroperasi ini berada di Kota A Corua, Spanyol. (Pixabay)
Mercusuar Tertua di Dunia Ada di Spanyol, Didirikan Sejak Abad ke-2 Masehi

Mercusuar ini telah memandu para pelaut dengan selamat ke pantai selama hampir dua milenium.


Spanyol Tahan Tiga Hacker Pelaku Serangan Siber terhadap Negara-negara Pro-Ukraina

6 hari lalu

Pemandangan drone dari Resor Burgenstock tempat KTT Perdamaian di Ukraina akan berlangsung pada 15 dan 16 Juni di Burgenstock dekat Lucerne, Swiss, 28 Mei 2024. Resor Burgenstock adalah sebuah hotel Swiss dan kompleks pariwisata yang terletak 500 meter di atas Danau Lucerne di Canton Nidwalden. REUTERS/Denis Balibouse
Spanyol Tahan Tiga Hacker Pelaku Serangan Siber terhadap Negara-negara Pro-Ukraina

Polisi Spanyol mengatakan menangkap tiga hacker yang dituduh mengambil bagian dalam serangan siber oleh kelompok pro-Rusia ke negara pro-Ukraina


Kota-kota di Spanyol Punya Aturan Berpakaian untuk Turis, Ada Ancaman Denda sampai Rp26,5 Juta

7 hari lalu

Pantai di Benidorm, Alicante, Spanyol (Pixabay)
Kota-kota di Spanyol Punya Aturan Berpakaian untuk Turis, Ada Ancaman Denda sampai Rp26,5 Juta

Selain melarang bikini selain di kolam renang dan pantai, ada rencana melarang pesta bujang di beberapa kota Spanyol.