Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Traveling ke Paris selama Olimpiade 2024, Siap-siap Harga Tiket Metro Naik Dua Kali Lipat

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Pemandangan menunjukkan Jembatan Pont de Bir-Hakeim yang sepi dan Menara Eiffel selama jam malam nasional, mulai pukul 6 sore hingga 6 pagi, karena pembatasan penyebaran penyakit virus corona (COVID-19), di Paris, Prancis 25 Januari 2021. [REUTERS/Gonzalo Fuentes]
Pemandangan menunjukkan Jembatan Pont de Bir-Hakeim yang sepi dan Menara Eiffel selama jam malam nasional, mulai pukul 6 sore hingga 6 pagi, karena pembatasan penyebaran penyakit virus corona (COVID-19), di Paris, Prancis 25 Januari 2021. [REUTERS/Gonzalo Fuentes]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wisatawan yang berkunjung ke Paris, Prancis, selama Olimpiade 2024 siap-siap akan mengeluarkan budget lebih untuk transportasi. Sebab, harga tiket transportasi umum metro di kota tersebut akan naik hampir dua kali lipat selama penyelenggaraan event olahraga dunia itu.

Otoritas Transportasi Regional mengatakan, kenaikan ini untuk menutupi biaya menjalankan transportasi perkotaan dengan jutaan pengunjung selama pertandingan. Sebagai catatan, Olimpiade 2024 dijadwalkan berlangsung dari 26 Juli hingga 11 Agustus, diikuti oleh Paralimpiade dari 28 Agustus hingga 8 September.

Tiket tunggal akan dijual seharga empat euro (Rp67 ribu)  dibandingkan dengan 2,10 euro (Rp35.500) sekarang, dan paket 10 tiket seharga 32 euro (Rp538 ribu), dibandingkan dengan 16,90 (Rp284 ribu) saat ini. Harga baru berlaku mulai 20 Juli hingga 8 September 2023.

Kepala Otoritas Transportasi Wilayah Paris, Valerie Pecresse, mengatakan dalam sebuah video yang diposting pekan lalu di X, sebelumnya Twitter, bahwa tiket perjalanan tahunan dan bulanan untuk penduduk tidak akan terpengaruh oleh kenaikan harga yang tinggi. Dia menyarankan warga Paris sebaiknya membeli tiket stok sebelum Juli untuk menghindari biaya tambahan. 

Layanan transportasi untuk 10 juta pengunjung

Pengunjung Paris selama Olimpiade dan Paralympic 2024 diperkirakan mencapai 10 juta sehingga membutuhkan layanan transportasi yang lebih banyak.

Pecresse dari wilayah Ile de France semakin menguraikan bahwa selama Olimpiade dan Paralimpiade, wilayah Ile de France akan secara dramatis meningkatkan tawaran transportasi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk mengatasi situasi ini, feed baru, Pass Paris 2024, akan diperkenalkan, memungkinkan pengunjung yang tidak dibatasi perjalanannya ke seluruh wilayah Ile de France. Tiket feed baru ini dijual dengan harga khusus, 16 euro (Rp267 ribu) per hari atau 70 euro (Rp1,12 juta) per minggu selama pertandingan untuk bepergian di sekitar Paris dan wilayahnya, termasuk ke bandara Charles de Gaulle dan Orly.

Wali Kota Paris sebelumnya mengkritik rencana Pecresse, menyatakan keraguan tentang kesiapsiagaan kota dalam hal transportasi. Namun, Menteri Transportasi Clement Beaune menyuarakan dukungan untuk Pecresse, memastikan bahwa Paris akan 'siap' dan menekankan pentingnya memastikan tidak ada gangguan bagi warga Paris selama pertandingan.

FRANCE 24 | TIMES OF INDIA

Pilihan Editor: Tarif Hotel di Paris Sudah Naik Lebih dari 300 Persen Jelang Olimpiade 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas U-23 Indonesia Hadapi Irak di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024, Shin Tae-yong Akui Pemain Lelah Mental dan Fisik

25 menit lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. Foto : PSSI
Timnas U-23 Indonesia Hadapi Irak di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024, Shin Tae-yong Akui Pemain Lelah Mental dan Fisik

Shin Tae-yong yakin para pemain Timnas U-23 Indonesia bisa tampil baik melawan Irak di Piala Asia U-23 2024 dan meraih tiket Olimpiade Paris 2024.


Shin Tae-yong Ogah Salahkan Wasit Usai Timnas U-23 Indonesia Dikalahkan Uzbekistan 0-2

44 menit lalu

Reaksi Shin Tae Yong, pelatih timnas U-23 Indonesia saat tim asuhannya menghadapi Uzbekistan dalam laga semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa di Doha, Qatar, pada 29 April 2024. Nurphoto
Shin Tae-yong Ogah Salahkan Wasit Usai Timnas U-23 Indonesia Dikalahkan Uzbekistan 0-2

Shin Tae-yong menyayangkan beberapa keputusan wasit dalam laga Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan pada semifinal Piala Asia U-23 2024.


Gelar Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024, BIN Sebut Perjalanan Timnas U-23 Indonesia Luar Biasa

59 menit lalu

Badan Intelijen Negara (BIN) menggelar Nonton Bersama  atau Nobar Timnas Indonesia U-23 pada semifinal Piala Asia U-23 2024 di Kantin PROBIN, Kompleks Kesatrian Soekarno Hatta Jakarta,  29 April 2024. Istimewa
Gelar Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024, BIN Sebut Perjalanan Timnas U-23 Indonesia Luar Biasa

Setelah gagal ke final Piala Asia U-23 2024 usai dikalahkan Uzbekistan, timnas U-23 Indonesia kejar posisi ketiga demi tiket Olimpiade Paris 2024.


Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Kamis 2 Mei, Kejar Tiket ke Olimpiade Paris 2024

1 jam lalu

Pemain Timnas U-23 Indonesia Rizky Ridho saat melawan Uzbekistan U-23 pada semifinal Piala Asia U-23. Foto : PSSI
Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Kamis 2 Mei, Kejar Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memotivasi timnas U-23 Indonesia usai kalah di semifinal Piala Asia U-23 2024 untuk kejar tiket Olimpiade Paris 2024.


Usai Nobar dengan Jokowi, Menteri Budi Arie Yakin Timnas U-23 Indonesia Tetap Bisa Lolos ke Olimpiade 2024

4 jam lalu

Suasana nonton bareng laga Piala Asia Timnas U-23 Indonesia lawan Uzbekistan Presiden Joko Widodo bersama Menteri dan Relawan di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin, 29 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Usai Nobar dengan Jokowi, Menteri Budi Arie Yakin Timnas U-23 Indonesia Tetap Bisa Lolos ke Olimpiade 2024

Menkominfo Budi Arie Setiadi optimistis Timnas U-23 Indonesia lolos ke Olimpiade 2024 meskipun kalah 0-2 dari Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23.


Timnas U-23 Indonesia Otomatis Lolos ke Olimpiade Paris 2024 Jika Kalahkan Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

17 jam lalu

Timnas U-23 Indonesia (AFC.com)
Timnas U-23 Indonesia Otomatis Lolos ke Olimpiade Paris 2024 Jika Kalahkan Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas U-23 Indonesia otomatis lolos ke Olimpiade Paris 2024 jika berhasil mengalahkan Uzbekistan pada semifinal Piala Asia U-23 2024, Senin, 29 April


Indonesia vs Uzbekistan, Shin Tae-yong Percaya Diri Bawa Skuad Garuda ke Olimpiade Paris 2024

1 hari lalu

Shin Tae-yong. Foto: Tim Media PSSI
Indonesia vs Uzbekistan, Shin Tae-yong Percaya Diri Bawa Skuad Garuda ke Olimpiade Paris 2024

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan akan tersaji pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024. Shin Tae-yong mengaku tak alami tekanan. Mengapa?


Mengapa Jarak Lari Maraton Sejauh 42 Kilometer?

1 hari lalu

Pelari marathon Indonesia Agus Prayogo melakukan selebrasi usai berhasil memasuki garis finis pada lomba maraton SEA Games 2023 di kawasan situs warisan budaya dunia UNESCO Angkor Wat, Siem Reap, Kamboja, Sabtu 6 Mei 2023. Pelari asal Jawa Barat tersebut berhasil meraih medali emas pertama untuk cabang atletik. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Mengapa Jarak Lari Maraton Sejauh 42 Kilometer?

Jarak lari maraton sejauh 42 kilometer tidak lepas dari sejarah Yunani Kuno, perhelatan Olimpiade pertama, hingga campur tangan Kerajaan Inggris.


7 Fakta Menarik Laga Perempat FInal Piala Asia U-23 2024, Kiprah Timnas Indonesia Jadi Sorotan

2 hari lalu

Suporter Indonesia memberi dukungan saat pertandingan  Timnas U-23 Indonesia melawan Timnas U-23 Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024.. Timnas U-23 Indonesia lolos ke semifinal Piala Asia U-23 setelah mengalahkan Korea Selatan melalui adu pinalti dengan agregat 11-10, setelah sebelumnya bermain imbang dengan skor 2-2. ANTARA FOTO/HO-PSSI
7 Fakta Menarik Laga Perempat FInal Piala Asia U-23 2024, Kiprah Timnas Indonesia Jadi Sorotan

Piala Asia U-23 2024 mulai mendekati laga puncak. Empat tim akan bersaing pada babak semifinal yang akan dimainkan hari Senin, 29 April 2024.


Profil Maulwi Saelan Cs, Tentara Bawa Harum Timnas Indonesia di Olimpiade Melbourne 1956

2 hari lalu

Maulwi Saelan. TEMPO/Arnold Simanjuntak
Profil Maulwi Saelan Cs, Tentara Bawa Harum Timnas Indonesia di Olimpiade Melbourne 1956

Timnas Indonesia pernah berlaga di Olimpiade Melbourne pada 29 November 1956. Maulwi Saelan cs berhasil melaju hingga perempat final.