Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hindari Kutu Busuk, Pakar Perjalanan Sarankan Menyimpan Koper di Kamar Mandi Hotel

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Ilustrasi kamar mandi hotel. Freepik.com/Wirestock
Ilustrasi kamar mandi hotel. Freepik.com/Wirestock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Fenomena kutu busuk di Paris memicu kehawatiran publik. Penduduk setempat melaporkan makhluk kecil itu terlihat di beberapa fasilitas umum seperti kursi bioskop dan angkutan umum. 

Tidak menutup kemungkinan wisatawan yang berlibur di Paris membawa kutu busuk sampai ke rumah masing-masing. Seorang pakar perjalanan bernama Susan Rigetti menjelaskan bagaimana dia menghindari kutu busuk hinggap di barang bawaannya.

Teknik yang diterapkan Susan mungkin sedikit mengejutkan bagi beberapa wisatawan. “Satu-satunya hal paling efektif yang dapat Anda lakukan adalah simpan barang bawaan Anda di bak mandi. Karena kutu busuk tidak bisa memanjat permukaan yang licin, mereka tidak pernah bisa naik ke bak mandi," katanya. 

Susan mengatakan biasanya dia selalu memasukkan barang bawaannya ke dalam bak mandi kamar hotelnya setiap kali dia bepergian ke luar negeri. “Saya kemudian memeriksa kasur dan semua perabotan lainnya di ruangan itu. Jika saya tidak melihat apa pun, saya mengeluarkan koper dari bak mandi," tambahnya. 

Namun meski sudah memeriksa seluruh kamar hotel, kadang Susan merasa belum 100 yakin dengan keberadaan kutu busuk. Jadi dia akan tetap menyimpan kopernya di dalam kamar mandi. "Sampai saya perlu menggunakan bak mandi, dan kemudian koper akan keluar dari bak mandi tetapi tetap berada di kamar mandi," jelasnya.

Rupaya Susan memiliki alasan tersendiri tetap menyimpan koper di dalam kamar mandi hotel. Meskipun tidak ada bak mandi di kamar hotelnya dia tetap menyimpan kopernya di kamar mandi. Hal ini karena dia berharap lantai kamar mandi cukup licin untuk menghentikan kutu busuk berkeliaran.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Biasanya kutu busuk hanya ditemukan di tempat tidur. Tapi sebenarnya hewan ini dapat berkembang biak di perabotan lembut lainnya. Sebab itu, wisatawan dapat memeriksa bagian lain, dari tirai, karpet, dan perabotan lembut lainnya di kamar mereka sebelum menetap di kamar hotel.

Selain memeriksa kamar mandi, tempat tidur dan perabotan lainnya. Tips lain yang bisa dilakukan adalah mematikan lampu saat masuk kamar hotel. Sebaliknya untuk memeriksa ada tidaknya kutu busuk dapat menggunakan fitur senter di ponsel.

EXPRESS UK

Piliihan editor: Tips Menghindari Serangan Kutu Busuk di Kamar Hotel

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pramugari Bagi 5 Tips Agar Kamar Hotel Tetap Aman

21 Februari 2024

Ilustrasi perempuan sedang berada di kamar hotel. Unsplash.com/Eunice Stahl
Pramugari Bagi 5 Tips Agar Kamar Hotel Tetap Aman

Seorang pramugrari menggunakan berbagai trik khusus untuk mencegah orang yang tidak diinginkan masuk ke kamar hotel


Pramugari Bagi Tips Pentingnya Shower Cap Selama Menginap di Hotel

2 Januari 2024

Pramugrari Esther Sturrus membagikan tips-tips perjalanan melalui akun TikTok-nya. TikTok.com/Esthersturrus
Pramugari Bagi Tips Pentingnya Shower Cap Selama Menginap di Hotel

Ada alasan pihak hotel menyediakan shower cap. Selain untuk menutupi rambut ternyata ada manfaat lainnya


Perlukah Merapikan Kamar saat Check-out dari Hotel?

24 Desember 2023

Ilustrasi kamar hotel. Freepik.com/Jannoon028
Perlukah Merapikan Kamar saat Check-out dari Hotel?

Berikut adalah hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan tamu hotel menurut pakar etiket.


Check Out Terlambat di Hotel Ini yang Harus Dilakukan

18 Desember 2023

Ilustrasi Hotelier. Shutterstock
Check Out Terlambat di Hotel Ini yang Harus Dilakukan

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum meminta check out terlambat kepada pihak hotel


8 Hal yang Sebaiknya Tidak Dilakukan Tamu Hotel

17 Desember 2023

Ilustrasi perempuan sedang berada di kamar hotel. Unsplash.com/Eunice Stahl
8 Hal yang Sebaiknya Tidak Dilakukan Tamu Hotel

Seorang mantan pekerja hotel mengungkap hal-hal yang perlu dihindari tamu saat menginap, nyaman untuk tamu dan pekerja.


Wisatawan yang Mengunjungi Athena Ditakut-takuti Poster Kutu Busuk

7 Desember 2023

Kutu busuk dewasa dengan pembesaran tinggi . livescience.com
Wisatawan yang Mengunjungi Athena Ditakut-takuti Poster Kutu Busuk

Kementrian Kesehatan Yunani mengatakan poster kutu busuk yang ditempel di apartemen di Athena itu palsu


Pramugari Sarankan Menyimpan Sepatu di Brankas Hotel buat Pelancong yang Pelupa

3 Desember 2023

Ilustrasi hotel. booking.com
Pramugari Sarankan Menyimpan Sepatu di Brankas Hotel buat Pelancong yang Pelupa

Seorang pramugari berbagi tips dan trik untuk pelancong pelupa yang menginap di kamar hotel.


Kebiasaan Pramugari Lempar Botol Air Minum ke Kolong Tempat Tidur Hotel, Apa Gunanya?

28 November 2023

Ilustrasi perempuan sedang berada di kamar hotel. Unsplash.com/Eunice Stahl
Kebiasaan Pramugari Lempar Botol Air Minum ke Kolong Tempat Tidur Hotel, Apa Gunanya?

Tips dari pramugari ini bisa sangat berharga, terutama jika pelancong bepergian dan menginap di hotel sendirian.


Ciri Alergi Akibat Gigitan Kutu Busuk

22 November 2023

Kutu busuk terlihat di lapisan tempat tidur sofa, di L'Hay-les-Roses, dekat Paris, Prancis, 29 September 2023. REUTERS/Stephanie Lecocq
Ciri Alergi Akibat Gigitan Kutu Busuk

Meluasnya bentol hingga menyerupai biduran akibat gigitan kutu busuk merupakan tanda alergi sehingga butuh obat minum untuk meredakannya.


Alasan Tak Boleh Pakai Pasta Gigi di Bekas Gigitan Kutu Busuk

21 November 2023

Kutu busuk dewasa dengan pembesaran tinggi
Alasan Tak Boleh Pakai Pasta Gigi di Bekas Gigitan Kutu Busuk

Ketika mengoleskan pasta gigi ke permukaan kulit bekas gigitan kutu busuk, rasa gatal terasa berkurang. Padahal hal tersebut terjadi karena iritasi.