Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hari Kopi Internasional, Inilah Sejarah Minuman Paling Populer di Dunia

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi kopi hitam tanpa gula. Foto: Freepik/8photo
Ilustrasi kopi hitam tanpa gula. Foto: Freepik/8photo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tak banyak yang tahu bahwa kopi adalah komoditas kedua yang paling banyak diperdagangkan di dunia setelah minyak bumi. Secangkir kopi yang menyegarkan, baik panas atau dingin, menjadi bagian dari rutinitas sehari-hari. Tidak heran jika setiap negara punya tradisi kopi sendiri.

Menurut sejarah, kopi ditemukan secara tidak sengaja. Legenda Etiopia menyebut, seorang penggembala kambing setempat bernama Kaldi memperhatikan kawanannya sedang menggigit buah beri merah kecil yang tumbuh di semak-semak di dekatnya. Setelah mengonsumsinya, kawanannya tampak lebih energik. Kaldi membawanya ke biara, para biarawan membuangnya ke dalam api karena dianggap ciptaan setan.

Buah yang dipanggang mengeluarkan aroma nikmat yang mendorong seseorang untuk mencampurkannya ke dalam air dan meminum ramuan tersebut. Mulailah perjalanan kopi sebagai minuman paling populer di dunia. 

Konsumsi kopi pertama

Meskipun tidak ada bukti mengenai kisah ini. Bukti paling awal konsumsi kopi berasal dari abad ke-15 di Yaman. Sebuah pelabuhan di pesisir Laut Merah, Mocha, dianggap sebagai pusat perdagangan kopi pada abad ke-17. Kopi bahkan dikenal sebagai "anggur Arab".

Selain itu, budaya kuno bertemu orang-orang untuk minum kopi di toko atau restoran dapat ditelusuri kembali ke kedai kopi pertama yang dibuka pada tahun 1555 di Istanbul, Tutki. Tak lama kemudian, kopi yang dikenal karena khasiatnya yang dapat merevitalisasi, mencapai pedagang Eropa dan menjadi populer.

Prancis, yang merupakan salah satu konsumen terbesar minuman ini, pertama kali diperkenalkan kopi pada 1669 ketika duta besar Raja Louis XIV, Suleyman Aga, membawa sekantong biji kopi ke istana. Kedai kopi Paris pertama dibuka oleh seorang warga negara Armenia pada 1671.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Estela itu, perjalanan kopi Makin jauh. Kopi mencapai Amerika pada abad ke-17. Pada abad ke-19, kopi telah memikat seluruh dunia, mencapai Asia melalui koloni-koloni Eropa. Sri Lanka dan Jawa adalah beberapa lokasi pilihan untuk menanam biji kopi.

Karena kepopuleran minuman ini, dunia pun merayakannya dengan Hari Kopi Internasional atau International Coffee Day setiap 1 Oktober. Hari Kopi Internasional dirayakan oleh Organisasi Kopi Internasional untuk merayakan keragaman, kualitas, dan semangat sektor kopi bagi semua pecinta kopi. 

TRAVEL LEISURE ASIA | SLURRP

Pilihan Editor: Kopi Hitam Americano, Mengenali Ciri Sajiannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Vietnam Penjarakan Konglomerat Lagi, Pengusaha Minuman Terjerat Penipuan Rp 648 M

3 hari lalu

Seorang warga mengibarkan bendera setelah pemerintah Vietnam membuka karantina setelah meredam pandemi virus corona atau COVID-19 di desa Dong Cuu, Vietnam, 14 Mei 2020. Pemerintah Vietnam secara resmi melaporkan 270 kasus dengan nol kematian. REUTERS/Kham
Vietnam Penjarakan Konglomerat Lagi, Pengusaha Minuman Terjerat Penipuan Rp 648 M

Vietnam kembali melakukan tindakan keras dalam pemberantasan korupsi dengan memenjarakan konglomerat minuman ringan.


Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

7 hari lalu

Warga menggiling biji kopi Robusta  petik merah di Desa Kali Banger, Gemawang, Temanggung, Jawa Tengah, Kamis, 20 Juli 2023. Harga biji kopi Robusta basah saat ini melonjak menjadi Rp11.500 per kilogram dari harga tahun lalu yang hanya Rp7.000 per kilogram, yang menurut pedagang harga tersebut merupakan termahal sepanjang sejarah kopi di Indonesia. ANTARA/Anis Efizudin
Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

Atase Perdagangan Kairo, M Syahran Bhakti berharap eksportir kopi Indonesia dapat memenuhi permintaan dari Mesir pada 2024 ini di atas Rp 1,5 triliun.


Inilah 5 Minuman yang Dapat Memperburuk Asam Lambung

10 hari lalu

Ilustrasi Asam Lambung.(TEMPO/Gunawan Wicaksono)
Inilah 5 Minuman yang Dapat Memperburuk Asam Lambung

Bagi penderita asam lambung penting untuk menghindari beberapa minuman yang dapat memperburuk penyakit ini.


Inilah 5 Minuman yang Dapat Meredakan Asam Lambung

10 hari lalu

Ilustrasi Asam Lambung.(TEMPO/Gunawan Wicaksono)
Inilah 5 Minuman yang Dapat Meredakan Asam Lambung

Jika Anda mengalami asam lambung, tidak perlu khawatir karena terdapat beberapa minuman yang meredakan penyakit ini.


Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

14 hari lalu

Hidangan Lebaran Prilly Latuconsina (Instagram/@prillylatuconsina96)
Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

Makanan dan minuman ini bisa menjadi alternatif pilihan untuk mengurangi kadar kolesterol dalam darah.


Bukan Hanya Kopi, Ini 7 Rekomendasi Minuman untuk Perjalanan Malam saat Arus Balik

15 hari lalu

Iced Matcha Latte. Shutterstock
Bukan Hanya Kopi, Ini 7 Rekomendasi Minuman untuk Perjalanan Malam saat Arus Balik

Perjalanan arus balik Lebaran menjadi momen melelahkan. Saat melakukan perjalanan malam, Begadang mungkin tak terhindarkan.


5 Minuman yang Dapat Mencegah Microsleep

16 hari lalu

Ilustrasi pengemudi mulai mengantuk karena microsleep. Sumber: toyota.astra.id
5 Minuman yang Dapat Mencegah Microsleep

Ada sejumlah minuman yang dapat membantu mencegah microsleep dengan memberikan dorongan energi dan meningkatkan kewaspadaan.


Inilah Alasan Disarankan Tidak Minum Kopi Sebelum Naik Pesawat

28 hari lalu

Ilustrasi pria  minum kopi. fadquip.com
Inilah Alasan Disarankan Tidak Minum Kopi Sebelum Naik Pesawat

Minum kopi sebelum penerbangan tak hanya meningkatkan risiko kembung, tapi juga menyebabkan dehidrasi yang berujung pada rasa mual dan sakit kepala.


Kopi Kenangan Sajikan Blewah Mewah, Menu Segar untuk Berbuka Puasa

35 hari lalu

Kopi Kenangan Sajikan Blewah Mewah, Menu Segar untuk Berbuka Puasa

Menu andalan Blewah Tea dengan taburan Blewah Jelly yang terbuat dari ekstrak buah asli


Alasan Penderita Epilepsi Tak Boleh Banyak Minum Kopi

37 hari lalu

ilustrasi minum kopi (pixabay.com)
Alasan Penderita Epilepsi Tak Boleh Banyak Minum Kopi

Penderita epilepsi diminta tidak minum kopi berlebihan untuk menghindari kejang. Pasalnya, kafein justru dapat meningkatkan frekuensi kejang.