Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Belum Setahun, Bayi Ini Sudah Traveling ke 23 Negara

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Atlas Montgomery, bayi 11 bulan yang sudah mengunjungi 23 negara (Insatgram/@boredbabyabroad)
Atlas Montgomery, bayi 11 bulan yang sudah mengunjungi 23 negara (Insatgram/@boredbabyabroad)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Atlas Montgomery telah punya pengalaman ke luar negeri lebih banyak dari impian orang dewasa. Bayi yang baru berusia 11 bulan itu tsudah mengunjungi 23 negara bersama orang tuanya, Becs Lewis, 29 dan Will Montgomery, 31.

Nama Atlas mungkin disengaja karena dia lebih sering bepergian daripada berdiam diri di rumahnya di Inggris.

Keluarga itu mengawali perjalanan dengan mobil kemping ketika Atlas baru berusia enam minggu, ketika kebanyakan orang tua tinggal di rumah bersama bayinya yang baru lahir. Tapi Becs dan Wills memutuskan untuk memanfaatkan cuti melahirkan mereka sebaik-baiknya dan melihat dunia.

Menurut laman Gov.uk, karyawan yang memenuhi syarat dapat mengambil cuti hamil hingga 52 minggu, terdiri dari 26 minggu pertama disebut "Cuti Hamil Biasa", 26 minggu terakhir disebut "Cuti Hamil Tambahan". Adapun para ayah bisa dapat cuti paternity selama dua pekan. 

Mereka mendokumentasikannya di halaman Instagram (@boredbabyabroad) sehingga mereka dapat menunjukkannya kepada Atlas ketika dia sudah besar.

“Sungguh menakjubkan - kamu dapat melihat setiap perkembangannya. Senang rasanya bisa bepergian hanya bertiga," kata Lewis seperti dikutip 
South West News.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Keluarga mereka sedikit gugup dengan petualangan mereka. "Kami  cukup beruntung karena keluarga kami mendukung kami, tetapi mereka skeptis," kata Becks. 

Hal yang mengesankan dalam perjalanan itu adalah Atlas telah mencapai banyak milestone seperti merangkak di Swiss, tumbuh gigi pertamanya di Norwegia, dan mulai mengonsumsi makanan padat di Perancis saat bepergian.

Berawal dari Selandia Baru 

Pasangan ini memulai petualangan dunia di Selandia Baru dengan mengunjungi kerabat Will. Di sana juga Becs melahirkan Atlas. Saat dalam perjalanan kembali ke Inggris untuk menemui orang tua Becs, mereka memutuskan untuk membeli mobil kemping seharga sekitar £11.000 (sekitar Rp212 juta). Mobil itu cukup luas untuk semuanya, bahkan memiliki kamar mandi dengan shower, banyak penyimpanan, dan dua area tempat duduk.

Anggaran mereka sangat terbatas, mereka makan satu kali di restoran per tujuan. Namun, Italia memiliki cerita berbeda di mana mereka menyukai makanannya. Meskipun itu sangat kacau buat orang tua yang punya bayi baru lahir. 

Mereka juga menyukai Pegunungan Alpen Prancis dan Luksemburg. “Luksemburg adalah kejutan karena kami tidak bermaksud pergi ke sana, tetapi saat kami berkendara melewatinya, kami pikir kami akan berhenti dan menghabiskan waktu seminggu di sana," kata Becs. “Kami mencintai Italia karena budaya dan sejarahnya, dan Pegunungan Alpen Prancis sungguh luar biasa”.

EXPRESS.CO.UK | GOV.UK

Pilihan Editor: Bayi Naik Pesawat Seharusnya Tak Duduk di Pangkuan, Ini Penjelasannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia Antara Sisilia dan Daratan Italia Mulai Dibangun

5 jam lalu

Sicilia, Italia. Unsplash.com/Embla Munk Rynkebjerg
Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia Antara Sisilia dan Daratan Italia Mulai Dibangun

Proyek jembatan gantung terpanjang di dunia yang menghubungkan Sisilia dan daratan Italia dijadwalkan dimulai akhir tahun ini, dengan target selesai awal 2030-an, meningkatkan konektivitas dan ekonomi lokal.


Cara Mendaftarkan BPJS Kesehatan Bayi Baru Lahir

12 jam lalu

Petugas melayani peserta BPJS Kesehatan di kantor cabang Proklamasi, Jakarta, Senin, 27 September 2021. Tempo/Tony Hartawan
Cara Mendaftarkan BPJS Kesehatan Bayi Baru Lahir

Bayi yang baru lahir wajib didaftarkan orang tuanya untuk memperoleh akses BPJS Kesehatan.


Danau Terbesar di Italia yang Menarik Dijelajahi Selain Como

13 jam lalu

Lake Garda atau Danau Garda, Italia. Unsplash.com/Thijs Kennis
Danau Terbesar di Italia yang Menarik Dijelajahi Selain Como

Selain Danau Como, masih banyak danau di Italia yang menarik dijelajahu


Jelajahi Genovia di Princess Diaries Melalui 4 Destinasi Ini

1 hari lalu

Film Princess Diaries 2001. Instagram.com/@annehathaway
Jelajahi Genovia di Princess Diaries Melalui 4 Destinasi Ini

Meski alur cerita Princess Diaries 3 belum diungkapkan, mari jelajahi lokasi-lokasi syuting yang menakjubkan dari film-film Princess Diaries


Raja Charles Dicemooh Senator Pribumi Australia saat Berkunjung ke Canberra

2 hari lalu

Senator Australia Lidia Thorpe menggelar aksi protes saat Raja Charles dan Ratu Camilla dari Inggris menghadiri resepsi Parlemen di Canberra, Australia, 21 Oktober 2024. Victoria Jones/Pool via REUTERS
Raja Charles Dicemooh Senator Pribumi Australia saat Berkunjung ke Canberra

Senator independen dan aktivis Pribumi Lidia Thorpe berteriak bahwa dia tidak menerima kedaulatan Raja Charles atas Australia.


Penyebab Bayi Kolik dan Cara Mengatasinya Menurut Bidan

3 hari lalu

Ilustrasi bayi menangis (Pixabay.com)
Penyebab Bayi Kolik dan Cara Mengatasinya Menurut Bidan

Salah satu yang menyebabkan bayi kolik adalah kembung. Kolik adalah kondisi ketika bayi menangis tanpa sebab yang pasti dan bisa berjam-jam.


7 Makanan yang Baik Dikonsumsi Ibu Menyusui

4 hari lalu

Relawan Layanan Kesehatan Cuma-cuma Dompet Dhuafa memeriksa kesehatan ibu menyusui penyintas Covid-19 di RW 07 Kelurahan Tengah, Kramat Jati, Jakarta Timur, Kamis, 5 Agustus 2021. Monitoring dan edukasi kesehatan ini dilakukan dalam rangka Pekan ASI Sedunia. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
7 Makanan yang Baik Dikonsumsi Ibu Menyusui

Berikut beberapa makanan yang sangat baik untuk dikonsumsi oleh ibu menyusui.


Inggris Jajaki Sanksi terhadap Dua Menteri Israel, Ben-Gvir dan Bezalel Smotrich

6 hari lalu

Itamar Ben-Gvir dan Bezalel Smotrich. REUTERS/Ronen Zvulun / REUTERS/Ammar Awad
Inggris Jajaki Sanksi terhadap Dua Menteri Israel, Ben-Gvir dan Bezalel Smotrich

Inggris sedang mempertimbangkan sanksi untuk Ben-Gvir dan Bezalel Smotrich karena komentar mereka tentang warga sipil Gaza dan pemukim Tepi Barat.


Destinasi Hidden Gems di Italia ini Menawarkan Keanekagaraman Hayati hingga Gereja Ikonik

7 hari lalu

Santa Maria dell'Isola Monastery, Calabria, Italia. Unsplash.com/Krzysztof Maksimiuk
Destinasi Hidden Gems di Italia ini Menawarkan Keanekagaraman Hayati hingga Gereja Ikonik

Calabria, yang letaknya di ujung semenanjung Italia, yang dikenal memiliki keanekaragaman bentang alam yang luar biasa


Mengenali Kanker Ovarium: Kondisi dan Jenisnya

9 hari lalu

Ilustrasi kanker ovarium. Istimewa
Mengenali Kanker Ovarium: Kondisi dan Jenisnya

Bayi berusia 19 bulan di Malaysia telah didiagnosis mengalami kanker ovarium. Kabar ini mendapat banyak sorotan