Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Siapkan Lahan Jogja Planning Gallery di Malioboro, Sultan HB X: Pembongkaran Kios Ilegal Pakai Buldoser

image-gnews
Gubernur DIY Sultan HB X melihat desain salah satu peserta sayembara kawasan Jogja Planning Gallery (JPG) yang akan jadi pusat budaya baru di Malioboro Senin, 11 Juli 2022. Dok. Foto. Istimewa.
Gubernur DIY Sultan HB X melihat desain salah satu peserta sayembara kawasan Jogja Planning Gallery (JPG) yang akan jadi pusat budaya baru di Malioboro Senin, 11 Juli 2022. Dok. Foto. Istimewa.
Iklan

TEMPO.CO, Yogyakarta -Gubernur DI Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono X mengatakan. pemerintah daerah segera mempersiapkan lahan untuk pembangunan spot baru Jogja Planning Gallery (JPG) di kawasan Malioboro. Lahan itu rencananya akan menempati bekas area Gedung DPRD DIY hingga bagian selatan yang tembus Jalan Perwakilan. 

Sultan HB X akan Bongkar Bangunan Ilegal

Pascapengosongan 21 kios ilegal yang menghadap Jalan Perwakilan pekan lalu, Sultan HB X mengatakan langkah selanjutnya tak lain segera meratakan bangunan ilegal itu dengan tanah. "Untuk pembongkaran (bangunan ilegal) bisa cepat, di-buldoser uwis rampung (sudah selesai), karena kondisi kios-kios di situ juga sudah kosong (penghuninya),” kata Sultan Senin 9 Januari 2023.

Meski sebelumnya sempat ada protes kalangan pedagang yang menyewa kios-kios itu, Sultan menuturkan ruang dialog sudah selesai. Sebab aktivitas ekonomi yang memanfaatkan kios-kios di Jalan Perwakilan itu menyalahi aturan karena tidak pernah mendapatkan izin baik dari pemerintah daerah maupun Keraton Yogyakarta selaku pemilik lahan. "Dialog sudah selesai, pedagang juga sudah keluar, jadi akan kami bongkar untuk dibangun JPG," katanya.

Simak: Jogja Planning Galeri di Malioboro: Melihat Yogykarta Dulu, Kini, dan Nanti

Alternatif Relokasi Pedagang di Jalan Perwakilan

Ketua Forum Komunikasi dan Koordinasi Pedagang Jalan Perwakilan Yogyakarta Adi Kusuma Putra Suryawan berharap para pedagang masih diperbolehkan berjualan di area itu setidaknya hingga 2024 atau saat pembangunan JPG dimulai. “Kami pedagang tidak menolak rencana pembangunan JPG itu, hanya butuh solusi, terutama relokasi setelah kios-kios Jalan Perwalikan dikosongkan,” kata dia.

Penjabat Walikota Yogyakarta Sumadi menuturkan, ada opsi alternatif untuk relokasi pedagang Jalan Perwakilan agar tetap bisa terus beraktivitas. “Kami siapkan opsi di Pasar Klithikan Pakuncen atau area lantai atas Pasar Beringharjo,” kata dia. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun soal alternatif relokasi yang ditawarkan Pemerintah Kota Yogyakarta ini belum menemukan titik temu. Para pedagang Jalan Perwakilan meminta dapat direlokasi ke area Teras Malioboro 1 yang notabene kuotanya sudah penuh.

PRIBADI WICAKSONO

Baca: Yogyakarta Segera Mulai Tahapan Pembangunan Jogja Planning Gallery di Malioboro

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jogja Planning Gallery yang Dibangun di Teras Malioboro Bakal Melengkapi Wahana Lain di Yogyakarta

2 hari lalu

Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X menyambangi Wahana Diorama Arsip Jogja untuk menyempurnakan konsep wahana baru Jogja Planning Gallery yang akan dibangun di Malioboro. Dok. Istimewa
Jogja Planning Gallery yang Dibangun di Teras Malioboro Bakal Melengkapi Wahana Lain di Yogyakarta

Jogja Planning Gallery disebut sebut bakal menjadi semacam museum modern, yang merekam jejak Yogyakarta dari masa lalu, masa kini, dan masa depan.


Pelaku Wisata Bertemu Sultan Hamengku Buwono X, Soroti Daya Dukung Pariwisata Yogyakarta

3 hari lalu

Kawasan Jalan Malioboro Yogyakarta Jumat petang (29/12). Dok. Dishub Yogya
Pelaku Wisata Bertemu Sultan Hamengku Buwono X, Soroti Daya Dukung Pariwisata Yogyakarta

Sebagian besar wisatawan itu terkonsentrasi di area Kota Yogyakarta dan Kabupaten Sleman.


Ketua Badan Kehormatan DPRD Kota Depok Tutup Usia

5 hari lalu

Spanduk calon anggota legislatif dari Partai Gerindra Rezky M. Noor bersanding dengan spanduk pijat dan bekam terpampang di depan gang di kawasan Tanah Baru, Kota Depok, Rabu 13 September 2023. Spanduk juga baliho calon legislatif banyak bertebaran di jalanan Kota Depok yang bertujuan untuk menarik calon pemilih dengan berbagai cara unik. TEMPO/ Gunawan Wicaksono
Ketua Badan Kehormatan DPRD Kota Depok Tutup Usia

Ketua Badan Kehormatan DPRD Kota Depok dari Fraksi Gerindra, Rezky M. Noor, dikabarkan meninggal, pada Minggu, 21 Juli 2024.


PKL Malioboro Bakal Direlokasi Lagi, Ini Harapan Terakhir Pedagang

7 hari lalu

Pedagang di Teras Malioboro 2 Yogyakarta menggelar aksi demonstrasi mendesak rencana relokasi ditunda Rabu (17/7). Tempo/Pribadi Wicaksono
PKL Malioboro Bakal Direlokasi Lagi, Ini Harapan Terakhir Pedagang

Saat relokasi pertama dari trotoar ke Teras Malioboro 2, pendapatan pedagang dinilai turun drastis.


Anggota DPR dan DPRD DKI Jakarta Kritik Kebijakan Cleansing Guru Honorer

7 hari lalu

Wakil Ketua Komisi X DPR RI Dede Yusuf Macan Effendi saat RDPU dengan Ikatan Alumni ITB (IA-ITB), Yayasan Alumni Peduli IPB (YAPI), Ikatan Alumni UI (ILUNI-UI), Ikatan Alumni Atma Jaya Jakarta dan Ikatan Alumni Trisakti (IKA USAKTI) di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Rabu 3 Jul 2024? Foto :Dok.DPR. Jaka/Andri
Anggota DPR dan DPRD DKI Jakarta Kritik Kebijakan Cleansing Guru Honorer

Wakil Ketua Komisi X DPR RI Dede Yusuf menilai, kebijakan yang dinamai "cleansing" terhadap para guru honorer di DKI Jakarta tersebut kurang humanis.


Teguh Prakosa Dilantik Jadi Wali Kota Solo Malam Ini, DPRD Tunda Gelar Rapat Paripurna

7 hari lalu

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka (kiri) menyerahkan surat pengunduran dirinya sebagai Wali Kota kepada Ketua DPRD Kota Solo Budi Prasetyo (kanan) saat Rapat Paripurna di Gedung DPRD Solo, Jawa Tengah, Rabu, 17 Juli 2024. Dalam rapat tersebut DPRD Kota Solo memutuskan dan mengusulkan pengunduran diri Gibran Rakabuming Raka sebagai Wali Kota Solo serta mengusulkan Wakil Wali Kota Teguh Prakosa untuk menggantikan Gibran sebagai Wali Kota. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha
Teguh Prakosa Dilantik Jadi Wali Kota Solo Malam Ini, DPRD Tunda Gelar Rapat Paripurna

Wakil Wali Kota Solo, Teguh Prakosa akan dilantik sebagai Wali Kota Solo oleh Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana di Semarang


DPRD Bakal Panggil Disdik DKI Jakarta Imbas Kebijakan Cleansing Guru Honorer

7 hari lalu

Ilustrasi sekolah diliburkan dan pemberlakuan belajar jarak jauh untuk menekan virus corona. ANTARA/Mohammad Ayudha
DPRD Bakal Panggil Disdik DKI Jakarta Imbas Kebijakan Cleansing Guru Honorer

P2G mengatakan sampai saat ini sudah ada 107 laporan yang masuk soal pemecatan guru honorer. Laporan itu berasal dari guru jenjang SD, SMP hingga SMA.


Wacana Pulau Sampah bak Semakau Landfill, Jakarta Diingatkan Jangan Hanya Pindahkan Masalah

8 hari lalu

Pulau Semakau. gofishing.sg
Wacana Pulau Sampah bak Semakau Landfill, Jakarta Diingatkan Jangan Hanya Pindahkan Masalah

Bukan hanya KLHK, DPRD juga belum mendapat informasi secara langsung tentang wacana pulau sampah di Kepulauan Seribu.


DPRD Gelar Rapat Paripurna Pengesahan Pengunduran Diri Gibran sebagai Wali Kota Solo Hari Ini

9 hari lalu

Wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka disambut ratusan relawan dan warga saat hendak hadir dalam rapat paripurna persetujuan pengunduran diri Walo Kota Solo dan pengusulan Wali Kota Solo di Kantor DPRD Kota Solo, Jawa Tengah, Rabu, 17 Juli 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
DPRD Gelar Rapat Paripurna Pengesahan Pengunduran Diri Gibran sebagai Wali Kota Solo Hari Ini

Relawan Gibran mendatangi Gedung DPRD Kota Solo hari ini. Mereka ingin melepas Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka yang mengundurkan diri.


Gibran Mundur dari Jabatan Wali Kota Solo, Ini Ketentuan Pengunduran Diri Wali Kota

9 hari lalu

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengemasi barang miliknya di meja kerja Balai Kota Solo usai mengajukan surat pengunduran diri ke DPRD Kota Solo, Jawa Tengah, Selasa, 16 Juli 2024. Gibran mengajukan surat pengunduran diri dari jabatan Wali Kota Solo setelah dirinya ditetapkan KPU sebagai Wakil Presiden terpilih pada Pemilu 2024 dan akan dilantik pada 20 Oktober 2024. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha
Gibran Mundur dari Jabatan Wali Kota Solo, Ini Ketentuan Pengunduran Diri Wali Kota

Anak Jokowi, Gibran Rakabuming mengundurkan diri sebagai Wali Kota Solo. Ini ketentuan pengunduran diri pejabat daerah setingkat wali kota.