Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Kepulauan Widi di Maluku Utara yang Dijuluki Maldives-nya Indonesia

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Pulau Widi, Halmahera Selatan. everysingleplace.com
Pulau Widi, Halmahera Selatan. everysingleplace.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kepulauan Widi merupakan rangkaian gugus pulau di Kecamatan Gane Timur Selatan, Kabupaten Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara. Nama kepulauan ini ramai diperbincangkan di media sosial setelah muncul kabar bahwa Kepulauan Widi akan dilelang di Sotheby's Concierge Auctions, New York, Amerika Serikat.

Namun, kabar tersebut telah ditampik oleh Juru Bicara Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Jodi Mahardi. "Pulau kecil hanya bisa dikelola oleh privat atau individu tertentu dengan batasan area maksimal tertentu,” ujarnya seperti dilansir dari Antara.

Kepulauan Widi Disebut sebagai Maldives-nya Indonesia

Tidak mengherankan apabila Kepulauan Widi diterpa kabar miring akan dilelang di sebuah situs lelang asing. Pasalnya, kepulauan ini memang menawarkan berbagai keindahan biota dan geografis hingga dijuluki sebagai Maldives-nya Indonesia.

Dikutip dari Bisnis, pada 2017, Kepulauan Widi sempat menjadi tuan rumah International Fishing Tournament yang dibuka secara langsung dan resmi oleh Presiden Joko Widodo.

“Widi juga menjadi tempat berlangsungnya International Fishing Tournament yang akan dibuka secara resmi oleh Presiden Joko Widodo pada bulan Oktober mendatang,” ujar Nur Kamarullah, Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Halmahera Selatan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada gelaran tersebut, International Fishing Tournament dikabarkan berhasil menggaet sekitar 100 pemancing dari mancanegara, seperti Singapura, Australia, India, dan Malaysia.

Nur juga menambahkan bahwa Kepulauan Widi memang sedang diproyeksikan sebagai destinasi wisata kelas dunia. Kala itu saja, menurut Nur, Kepulauan Widi telah dikenal oleh ragam wisatawan asing hingga dijuluki sebagai Maldives-nya Indonesia.

ACHMAD HANIF IMADUDDIN

Baca juga: Heboh Dikabarkan Dilelang di Situs Asing, Inilah Profil Kepulauan Widi di Maluku Utara

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bersiap Libur Nataru ke Jawa Timur? Berikut Destinasi Wisata Pantai di Sampang Madura

3 jam lalu

Petugas dari Departemen Agama melihat hilal saat penghitungan rukyat 1 Ramadhan 1431, di Pantai Camplong Pamekasan, Jawa Timur. TEMPO/Fully Syaf
Bersiap Libur Nataru ke Jawa Timur? Berikut Destinasi Wisata Pantai di Sampang Madura

Libur Natura di depan mata. Beberapa destinasi wisata pantai yang cantik di Sampang, Madura wajib Anda kunjungi jika libur Nataru ke Jawa Timur.


Tim Dosen ITB Kenalkan Bahasa Inggris untuk Wisata Bahari di Karimunjawa

7 hari lalu

Suasana alam di lokasi wisata di kepulauan Karimunjawa. (Dok.Tim ITB)
Tim Dosen ITB Kenalkan Bahasa Inggris untuk Wisata Bahari di Karimunjawa

Pelatihan bahasa Inggris itu menggaet siswa kelas 9 SMPN 1 Karimunjawa dan siswa kelas 12 SMKN 1 Karimunjawa, serta warga dan guru sekolah.


Rekomendasi 7 Destinasi Wisata Eksotis di NTB untuk Liburan Akhir Tahun

8 hari lalu

Kampung Suku Sasak
Rekomendasi 7 Destinasi Wisata Eksotis di NTB untuk Liburan Akhir Tahun

Liburan akhir tahun segera tiba, berikut rekomendasi wisata eksotis di NTB untuk dikunjungi


5 Destinasi Wisata Mali, Cagar Alam hingga Suasana Perkotaan

9 hari lalu

Masjid Raya Djenne merupakan bangunan yang terbuat dari lumpur terbesar di dunia dan dianggap oleh banyak arsitek sebagai gaya arsitektur Sudano-Sahelian terbaik. Masjid yang terletak di kota Djenne, Mali ini dibangun di atas tanah seluas 5.625 meter persegi dengan ketebalan dinding antara 41 cm dan 61 cm. Masjid ini terbuat dari bata lumpur yang dijemur di bawah matahari, sedangkan bagian luarnya diplester dengan lumpur yang lembut. wikipedia.org
5 Destinasi Wisata Mali, Cagar Alam hingga Suasana Perkotaan

Mali memiliki beragam lanskap yang memikat


5 Destinasi Wisata di Mali: Kota Timbuktu hingga Taman Nasional Boucle de Baoule

10 hari lalu

Taman Nasional Boucle de Baoule di Mali. Foto: Facebook
5 Destinasi Wisata di Mali: Kota Timbuktu hingga Taman Nasional Boucle de Baoule

Wilayah Mali berada di Gurun Sahara dan Sahel. Mali juga menjadi destinasi wisata yang memikat dengan kekayaan sejarah, alam, dan pesona budaya


Melihat Proses Kopi Luwak yang Jadi Favorit Turis di Bali Pulina

12 hari lalu

Kopi luwak di Bali Pulina. Kamis, 23 November 2023. TEMPO/Intan Setiawanty.
Melihat Proses Kopi Luwak yang Jadi Favorit Turis di Bali Pulina

Destinasi wisata Bali Pulina menghadirkan pengalaman melihat kawanan hewan yang memproduksi kopi luwak untuk disajikan ke pengunjung.


Atasi Kenaikan Permukaan Laut, Maladewa Berencana Bangun Pulau-pulau Benteng

15 hari lalu

Kepulauan Maladewa. Wikipedia
Atasi Kenaikan Permukaan Laut, Maladewa Berencana Bangun Pulau-pulau Benteng

Nasib pulau-pulau pantai yang masih asli, yang merupakan daya tarik bagi wisatawan di Maladewa, masih belum pasti.


7 Pulau Cantik di Thailand yang Masih Sepi Wisatawan, Cocok Buat Pencari Ketenangan

15 hari lalu

Koh Phayam Thailand (Pixabay)
7 Pulau Cantik di Thailand yang Masih Sepi Wisatawan, Cocok Buat Pencari Ketenangan

Dari terumbu karang sampai gua dengan laguna, nikmati ketenangan pulau-pulau ini saat berkunjung ke Thailand.


Kemenparekraf Prediksi Danau Toba hingga Labuan Bajo Ramai Dikunjungi Wisatawan di Libur Natal dan Tahun Baru

15 hari lalu

Warga menyaksikan sesi kualifikasi putaran pertama Kejuaraan Dunia Perahu Motor F1 Powerboat (F1H2O) 2023 di pesisir Danau Toba, Balige, Sumatra Utara, Minggu, 26 Februari 2023. Warga berantusias menyaksikan balap perahu motor super cepat yang pertama kalinya berlangsung di Indonesia dengan diikuti oleh 20 pebalap dari 10 tim F1 Powerboat. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Kemenparekraf Prediksi Danau Toba hingga Labuan Bajo Ramai Dikunjungi Wisatawan di Libur Natal dan Tahun Baru

Danau Toba, Borobudur, Mandalika, Labuan Bajo, dan Likupang menjadi destinasi wisata yang ramai dikunjungi wisatawan ketika libur Natal dan Tahun Baru


Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Pantai Ciamik di Sumbawa Barat

16 hari lalu

Pantai Rantung atau Pantai Yoyo yang banyak diburu para peselancar dari mancanegara di Sumbawa Barat. TEMPO/Rita Nariswari
Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Pantai Ciamik di Sumbawa Barat

Kabupaten Sumbawa Barat adalah satu dari 9 kabupaten/kota, berada di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Barat yang ada di ujung barat Pulau Sumbawa