10 Destinasi Wisata Paling Padat di Dunia, Nomor 1 Ada di Asia

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Kamis, 14 September 2023 14:03 WIB

Para turis mengunjungi kota tua Phuket, Thailand, 13 September 2020. Phuket, pulau terbesar di Thailand, terletak di pantai barat negara tersebut di Laut Andaman. Pulau ini menjadi salah satu destinasi wisata pantai terbaik di dunia, dengan pasir putih yang halus, pohon palem yang melambai, air laut yang berkilau, dan kota yang dinamis. Xinhua/Zhang Keren

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah pandemi, banyak wisatawan di seluruh dunia yang mulai berburu destinas untuk berlibur. Tak heran jika beberapa destinasi wisata populer di dunia sangat ramai dikunjungi.

Padahal salah satu esensi liburan adalah menikmati suasana, landmark atau kuliner sebuah tempat. Hal ini tentu menjadi kurang menyenangkan jika ada ratusan wisatawan yang ada di sana juga. Contohnya, di Inggris, destinasi wisata paling ramai adalah Kastil Edinburgh dan atraksi kerajaan.

Destinasi paling ramai

Studi baru dari MoneyTransfers.com mengungkapkan destinasi wisata paling ramai di dunia. Menurut penelitian tim, Phuket di Thailand merupakan tujuan wisata paling ramai di dunia. Destinasi populer di Thailand ini memiliki 118 wisatawan untuk setiap penduduk lokal.

Phuket adalah salah satu tujuan wisata pantai terkemuka di Thailand dan merupakan rumah bagi beberapa pantai terbaik dunia termasuk Kata dan Karon. Namun, wisatawan mungkin mendapati pantai ini penuh sesak, terutama saat musim puncak.

Thailand adalah tujuan tersibuk dengan dua kota lainnya yaitu, Pattaya dan Krabi juga masuk 10 besar. Destinasi lainnya adalah Heraklion. Salah satu destinasi wisata Yunani ini juga masuk dalam daftar yang penuh sesak dengan 22 wisatawan untuk setiap penduduk lokal.

Advertising
Advertising

Di peringkat 10 besar lainnya termasuk Venesia. Hotspot Italia ini memiliki 21 wisatawan untuk setiap penduduknya. Jadi tak heran jika pemerintah kota ini berencana memberlakukan biaya bagi wisatawan dalam upaya memerangi keramaian.

Tak hanya Herkalion, Rhodes di Yunani juga masuk dalam daftar paling ramai dengan lebih dari 20 wisatawan untuk setiap penduduknya. Sementara Miami, Amerika Serikat berada di urutan terakhir dalam daftar dengan 18 wisatawan untuk setiap penduduk lokal.

Destinasi paling padat di dunia
1. Phuket, Thailand
2. Pattaya, Thailand
3. Krabi, Thailand
4. Mugla, Turki
5. Hurghada, Turki
6. Makau, Tiongkok
7. Heraklion, Yunani
8.Venesia, Italia
9. Rhodes, Yunani
10. Miami, AmerikaSerikat

EXPRESS UK

Pilihan editor: 5 Destinasi Wisata Unggulan di Turkmenistan, Ada Gurun Karakum Pintu Neraka

Berita terkait

Destinasi Wisata Jawa Barat yang Punya Kerawanan Bencana Tingkat Tinggi

3 jam lalu

Destinasi Wisata Jawa Barat yang Punya Kerawanan Bencana Tingkat Tinggi

Ada 108 destinasi wisata alam dan buatan di Jawa Barat, umumnya rawan bencana.

Baca Selengkapnya

5 Destinasi Wisata Guinea di Barat Afrika

3 hari lalu

5 Destinasi Wisata Guinea di Barat Afrika

Mungkin masih sedikit yang mengenal Guinea di bagian barat Afrika, dengan kota terbesarnya adalah Conakry. Ini 5 destinasi wisata unggulannya.

Baca Selengkapnya

5 Tips Merencakan Liburan Keluarga

6 hari lalu

5 Tips Merencakan Liburan Keluarga

Pakar perjalanan membagikan beberapa tips liburan keluarga

Baca Selengkapnya

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

10 hari lalu

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

Menariknya tidak hanya ibu kota India yang megah tapi juga beberapa daerah terpencil yang memikat hati wisatawan mancanegara

Baca Selengkapnya

Patung Yesus Bukit Sibea-bea Danau Toba Jadi Tujuan Favorit Turis Lintas Agama, Tertinggi di Dunia

10 hari lalu

Patung Yesus Bukit Sibea-bea Danau Toba Jadi Tujuan Favorit Turis Lintas Agama, Tertinggi di Dunia

Patung Yesus Bukit Sibea-bea menjadi salah satu tempat destinasi favorit di kawasan Danau Toba

Baca Selengkapnya

6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

10 hari lalu

6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

Berikut ini enam tips yang dapat dilakukan sebelum dan saat liburan bersama anak penyandang autisme

Baca Selengkapnya

Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

12 hari lalu

Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

Garut alami gempa bumi belum lama ini. Daerah ini memiliki beragam destinasi wisata unggulan, antara lain Candi Cangkuang hingga Pantai Cijeruk.

Baca Selengkapnya

NTB Berhasil Mengelola Sampah Hingga 64 persen

12 hari lalu

NTB Berhasil Mengelola Sampah Hingga 64 persen

Sebagai tujuan wisata nasional berkomitmen menjaga destinasi tetap bersih dan nyaman.

Baca Selengkapnya

Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

14 hari lalu

Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

Mulai Sabtu, 27 Juli 2024, salah satu operator bus di Hong Kong menerapkan tiket satu hari tanpa batas untuk wisatawan

Baca Selengkapnya

Kincir Angin Ikonik Moulin Rouge Paris Roboh, Pertunjukan Tetap Lanjut

15 hari lalu

Kincir Angin Ikonik Moulin Rouge Paris Roboh, Pertunjukan Tetap Lanjut

Kincir angin Moulin Rouge telah berputar selama 135 tahun, dan yang pertama menyala saat pembukaan pada 1889

Baca Selengkapnya