Bogor Street Festival Cap Go Meh 2022 Akan Digelar 5 Februari, Pesta Rakyat dalam Perbedaan

Reporter

Antara

Minggu, 15 Januari 2023 10:32 WIB

Seorang pengunjung memberikan angpau kepada Barongsai saat pawai budaya Bogor Street Festival Cap Go Meh 2020 di Jalan Suryakencana, Kota Bogor, Jawa Barat, Sabtu, 8 Februari 2020. Sekitar 40 sanggar memberikan penampilan terbaiknya dalam acara ini. TEMPO/Ahmad Tri Hawaari

TEMPO.CO, Jakarta - Bogor Street Festival Cap Go Meh akan kembali digelar tahun ini Jalan Raya Suryakencana. Acara tahunan yang diselenggarakan berdekatan dengan Imlek dan Cap Go Meh dijadwalkan pada Ahad, 5 Februari mendatang.

Ketua BSF CGM 2023 Arifin Himawan mengatakan panitia sudah melakukan berbagai persiapan, diantaranya adalah kurasi peserta yang akan tampil dalam kegiatan pesta rakyat tersebut bersama Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bogor. "Kita bersama-sama gabung dari berbagai latar belakang, masyarakat dari berbagai elemen akan hadir, kemudian kita juga ada berbagai penampilan seni budaya tradisi, kolosal, komunitas budaya, pelaku UMKM," kata dia, Sabtu, 14 Januari 2023.

BSF CGM telah digelar sejak 2000 dan selalu menarik minat wisatawan. Setiap tahunnya, acara ini juga selalu mengundang kehadiran pejabat dan tokoh nasional, termasuk Presiden Joko Widodo yang pernah hadir pada 2015.

Selain pawai Cap Go Meh yang menjadi acara utama, berbagai rangkaian acara lain digelar, seperti bazar murah dan kegiatan sosial.

Arifin mengatakan acara ini bukanlah kegiatan keagamaan, melainkan pesta rakyat kebersamaan dalam perbedaan. Dalam kegiatan itu, nantinya juga akan diadakan doa bersama oleh para pemuka agama dari masing-masing agama.

Advertising
Advertising

Berkaca dari tahun sebelumnya, menurut Arifin, acara BSF CGM meningkatkan tingkat kunjungan dan tingkat okupansi hotel yang berada di Kota Bogor. Para pedagang kecil dan UMKM pun mengalami ikut kenaikan omzet penjualan.

Antisipasi pengunjung

Wali Kota Bogor Bima Arya mengatakan BSF CGM 2023 ini merupakan kegiatan besar pertama setelah pandemi. Untuk itu, ia mengingatkan soal antisipasi jumlah pengunjung yang diprediksi akan tinggi.

"Jadi semestinya kita tidak usah khawatir terhadap animo, tapi yang kita harus antisipasi adalah lebih pada membludaknya warga atau peserta," kata Bima.

Bima juga meminta kepada panitia agar lebih masif lagi dalam melakukan sosialisasi kepada masyarakat Bogor. Tujuannya afar masyarakat juga bisa mengantisipasi lebih awal tentang adanya kegiatan Bogor Street Festivak Cap Go Meh yang akan mengundang kedatangan wisatawan.

Baca juga: Imlek dan Cap Go Meh di Singkawang: Ribuan Lampion, Panggung Seni dan Pawai Tatung

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu

Berita terkait

Selain Istana Versailles 4 Chateau di Paris Ini Tak Kalah Megah dan Menakjubkan

3 jam lalu

Selain Istana Versailles 4 Chateau di Paris Ini Tak Kalah Megah dan Menakjubkan

Kalau sudah pernah ke Istana Versailles dan ingin mencari tempat baru, berikut ini adalah istana terbaik di dekat Paris

Baca Selengkapnya

3 Hal yang Paling Banyak Dikeluhkan Wisatawan saat ke Korea Selatan

17 jam lalu

3 Hal yang Paling Banyak Dikeluhkan Wisatawan saat ke Korea Selatan

Korea Tourism Organization mencatat 902 pengaduan dari wisatawan selama tahun 2023

Baca Selengkapnya

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

2 hari lalu

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

Keluarga korban sempat mendapat perlakuan tidak enak dari pelaku yang seorang polisi berpangkat Bripda. Polres Bogor disebut telah olah TKP.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

3 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

Lesunya aktivitas kunjungan wisman ke 17 bandara internasional membuat Kemenhub menurunkan status penggunaan bandara menjadi bandara domestik.

Baca Selengkapnya

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

4 hari lalu

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

GBH, kurir tempat produksi ganja sintetis di Sentul, Babakan Madang, Kabupaten Bogor, mengaku dijanjikan oleh pengendali imbalan Rp 80-100 juta.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

4 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

BPS mencatat hanya 169 wisatawan mancanegara yang menggunakan 17 Bandara yang kini turun status menjadi Bandara domestik.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

4 hari lalu

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

Polda Metro Jaya mengungkap laboratorium terselubung narkoba jenis cannabinoid/MDMB-4en-Pinaca atau ganja sintetis di Sentul, Bogor.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Eks Manajer Restoran Hotman Paris yang Bawa Kabur Uang Rp172 Juta

5 hari lalu

Polisi Tangkap Eks Manajer Restoran Hotman Paris yang Bawa Kabur Uang Rp172 Juta

Tersangka berinisial FA diduga membawa kabur uang di restoran Hotmen milik pengacara Hotman Paris

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Gelar Olah TKP Industri Rumahan Narkoba di Sentul Hari Ini

6 hari lalu

Polda Metro Jaya Gelar Olah TKP Industri Rumahan Narkoba di Sentul Hari Ini

Rumah yang menjadi tempat industri narkoba ini terdiri atas dua lantai, dengan cat berwarna kuning keemasan.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Operasi Batu Ginjal Sebesar Kepala di Indonesia, Kasus Langka namun Tak Masuk Rekor Dunia

7 hari lalu

Kilas Balik Operasi Batu Ginjal Sebesar Kepala di Indonesia, Kasus Langka namun Tak Masuk Rekor Dunia

Di Indonesia pernah ditemukan kasus batu ginjal langka. Ukurannya sebesar kepala manusia.

Baca Selengkapnya