Museum of Ice Cream Mulai Buka, Jadi Hiburan Warga Singapura Saat Pandemi

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 21 Agustus 2021 06:36 WIB

Museum of ice cream di Singapura. Dok.MOIC Sg

TEMPO.CO, Jakarta - The Museum of Ice Cream (MOIC) Amerika telah membuka museum pertamanya di Asia pada Kamis, 19 Agustus 2021. Museum tersebut terletak di Singapura itu dibuka saat pandemi Covid-19 masih berlangsung.

Bagi wisatawan yang ingin berkunjung, harus melakukan reservasi terlebih dulu untuk menghindari kerumunan. Ditambah lagi, pada museum ini terdapat kolam bola yang dihiasi dengan es krim sehingga cocok sebagai tempat anak-anak bermain.

Trudy Sweeney selaku pengurus kesehatan disana mengatakan bahwa para pengunjung sangat menikmati keseruan bermain di Bouncy Castle ini. Meskipun dengan protokol kesehatan, kegiatan ini bisa melepas penat sembari membakar kalori.

“Ini merupakan tempat yang sangat menyenangkan. Apalagi ketika wisatawan berkunjung disini, bisa sekaligus melupakan apa yang tengah terjadi di luar sana,” kata Trudy kepada Times of India.

Kepala MOIC Pirakash juga menjelaskan bahwa dirinya merasa ada kesenangan tersendiri apabila melihat orang lain senang. Tak hanya itu, dengan berkunjung ke MOIC wisatawan bisa mengasah otak kreatifnya.

Advertising
Advertising

Tiket untuk bisa masuk ke museum es krim di Singapura ini dibanderol dengan harga Sing$ 38 (Rp 416 ribu). Selain harus melakukan reservasi, pengunjung harus menunjukkan kartu vaksin atau tes negatif Covid-19.

Museum seluas 60.000 kaki persegi dengan 14 instalasi ini tak hanya di Singapura saja. Rencananya, Museumnof Ice Cream juga akan dibuka di Austin, Texas pada hari Sabtu besok.

LAURENSIA FAYOLA | TIMES OF INDIA

Baca juga: Museum of Ice Cream akan Dibuka di Singapura Tahun Ini

Berita terkait

Selain Istana Versailles 4 Chateau di Paris Ini Tak Kalah Megah dan Menakjubkan

44 menit lalu

Selain Istana Versailles 4 Chateau di Paris Ini Tak Kalah Megah dan Menakjubkan

Kalau sudah pernah ke Istana Versailles dan ingin mencari tempat baru, berikut ini adalah istana terbaik di dekat Paris

Baca Selengkapnya

5 Negara Pendiri ASEAN dan Tokohnya, Indonesia Termasuk

4 jam lalu

5 Negara Pendiri ASEAN dan Tokohnya, Indonesia Termasuk

ASEAN didirikan oleh lima negara di kawasan Asia Tenggara pada 1967. Ini lima negara pendiri ASEAN serta tokohnya yang perlu Anda ketahui.

Baca Selengkapnya

Clarke Quay Hadir dengan Wajah Baru Destinasi Hiburan Siang dan Malam di Singapura

8 jam lalu

Clarke Quay Hadir dengan Wajah Baru Destinasi Hiburan Siang dan Malam di Singapura

Clarke Quay selama ini dikenala sebagai kawasan destinasi hiburan malam di Singapura, kin hadir dengan wajah baru

Baca Selengkapnya

3 Hal yang Paling Banyak Dikeluhkan Wisatawan saat ke Korea Selatan

13 jam lalu

3 Hal yang Paling Banyak Dikeluhkan Wisatawan saat ke Korea Selatan

Korea Tourism Organization mencatat 902 pengaduan dari wisatawan selama tahun 2023

Baca Selengkapnya

Inovasi Desain Jembatan dari Unej Menang di Singapura, Ungguli UGM, ITS, NTU, dan ITB

1 hari lalu

Inovasi Desain Jembatan dari Unej Menang di Singapura, Ungguli UGM, ITS, NTU, dan ITB

Tim mahasiswa Teknik Sipil Universitas Jember (Unej)menangi kompetisi gelaran Nanyang Technological University (NTU) Singapura.

Baca Selengkapnya

Update Harga Tiket dan Jadwal Kapal Feri Batam - Singapura Mei 2024

2 hari lalu

Update Harga Tiket dan Jadwal Kapal Feri Batam - Singapura Mei 2024

Perjalanan dari Batam ke Singapura dengan kapal feri hanya butuh waktu sekitar 1 jam. Simak harga tiketnya.

Baca Selengkapnya

Wisatawan Indonesia Paling Senang Belanja di Singapura

2 hari lalu

Wisatawan Indonesia Paling Senang Belanja di Singapura

Singapura telah menerima lebih dari 664 ribu pengunjung Indonesia. Jumlah ini mengalami peningkatan sebesar 33,8 persen dibandingkan tahun lalu.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

3 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status karena Sepi Kunjungan Wisman, Ini Kata Kemenhub

Lesunya aktivitas kunjungan wisman ke 17 bandara internasional membuat Kemenhub menurunkan status penggunaan bandara menjadi bandara domestik.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

4 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

BPS mencatat hanya 169 wisatawan mancanegara yang menggunakan 17 Bandara yang kini turun status menjadi Bandara domestik.

Baca Selengkapnya

Profil Lawrence Wong, Bakal PM Singapura yang Diperkenalkan Jokowi ke Prabowo

5 hari lalu

Profil Lawrence Wong, Bakal PM Singapura yang Diperkenalkan Jokowi ke Prabowo

Politikus Partai Aksi Rakyat yang segera PM Singapura ini lahir 18 Desember 1972 dibesarkan dari keluarga sederhana di Marine Parade Housing Board.

Baca Selengkapnya