Kala Kereta Shinkansen Disulap Jadi Tempat Kerja Jarak Jauh

Reporter

Bisnis.com

Kamis, 4 Februari 2021 14:57 WIB

Shinkansen N700S atau Supreme, teknologi selangkah lebih canggih dibanding model sebelumnya. Foto: The Verge

TEMPO.CO, Jakarta - Japan Railway East atau JR East, salah satu operator kereta peluru atau shinkansen memulai proyek percontohan mengubah sejumlah gerbong menjadi tempat di bekerja jarak jauh. Proyek yang diluncurkan pada Senin, 1 Februari lalu itu diharapkan dapat meningkatkan permintaan di tengah pandemi Covid-19.

Para penumpang Tohoku Shinkansen dapat berbicara dengan telepon seluler dan melakukan telekonferensi dengan laptop di gerbong khusus, seperti dilansir NHK. Model komunikasi seperti itu biasanya tidak disukai di dalam kereta peluru di Jepang, kecuali dilakukan di area yang ditentukan.

Perusahaan itu menyediakan teknologi peredam suara agar tidak ada percakapan yang bocor. Selain itu, tersedia Wi-Fi gratis.

Sejumlah kereta peluru akan menyediakan satu gerbong khusus bagi penumpang yang bekerja jarak jauh selama hari kerja hingga 26 Februari tanpa biaya tambahan.

Jumlah penumpang kereta shinkansen milik JR East turun 60 persen pada Desember lalu dibandingkan tahun sebelumnya akibat pandemi.

Advertising
Advertising

Sebelum memperkenalkan kereta cepat untuk bekerja jarak jauh, pada 2020 JR East sempat berinovasi lewat angkutan hasil laut untuk bertahan di tengah pandemi Covid-19. Mereka mengangkut produk laut ke ibu kota dari Kota Ishinomaki, Jepang timur laut. Para nelayan mengatakan layanan baru itu sangat lebih cepat dibandingkan truk dan artinya restoran di pusat Tokyo dapat memperoleh produk laut dalam kondisi yang lebih segar.

Kemudian pada akhir Agustus 2020, sebuah kereta peluru Shinkansen Tohoku melaju dari Sendai ke Tokyo dengan sejumlah penumpang yang tak biasa. Hewan laut sea squirts, tiram dan produk laut lainnya memenuhi kursi di gerbong-gerbong yang biasanya dipadati dengan orang-orang yang berlibur di musim panas.

Baca juga: Jumlah Penumpang Shinkansen Tetap Sedikit Meski Ada Diskon Tiket

Berita terkait

Jepang Juara Piala Asia U-23 2024 Usai Kalahkan Uzbekistan 1-0

9 jam lalu

Jepang Juara Piala Asia U-23 2024 Usai Kalahkan Uzbekistan 1-0

Timnas U-23 Jepang keluar sebagai juara Piala Asia U-23 2024 setelah mengalahkan Uzbekistan pada partai final. Rekor sempurna Uzbekistan runtuh.

Baca Selengkapnya

Resmi Pensiun, Kento Momota Nikmati Persaingan dengan Anthony Sinisuka Ginting hingga Viktor Axelsen

18 jam lalu

Resmi Pensiun, Kento Momota Nikmati Persaingan dengan Anthony Sinisuka Ginting hingga Viktor Axelsen

Kento Momota ingin membuat lebih banyak orang mencintai bulu tangkis lebih dari dia mencitainya usai resmi pensiun.

Baca Selengkapnya

Duel Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024, Simak Perjalanan Kedua Tim ke Laga Puncak

19 jam lalu

Duel Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024, Simak Perjalanan Kedua Tim ke Laga Puncak

Duel Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan akan tersaji pada babak final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad. Bagaimana perjalanan kedua tim?

Baca Selengkapnya

Preview Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

19 jam lalu

Preview Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

Duel Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan akan tersaji pada babak final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad pada Jumat, 3 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Arab Saudi Terbitkan Aturan Baru Haji 2024 dan Jepang Kucurkan Bantuan untuk Papua

1 hari lalu

Top 3 Dunia: Arab Saudi Terbitkan Aturan Baru Haji 2024 dan Jepang Kucurkan Bantuan untuk Papua

Top 3 dunia pada 2 Mei 2024, di antaranya pelapor yang menuduh Boeing telah mengabaikan cacat produksi 737 MAX, meninggal.

Baca Selengkapnya

Pemandangan Indah Gunung Fuji di Jepang Kini Ditutup, Apa Sebabnya?

1 hari lalu

Pemandangan Indah Gunung Fuji di Jepang Kini Ditutup, Apa Sebabnya?

Pemasangan dinding diharapkan bisa mencegah orang berkumpul di seberang jalan untuk mengambil foto Gunung Fuji di Jepang dan mengganggu sekitar.

Baca Selengkapnya

Jepang Kucurkan Bantuan untuk Petani Skala Kecil di Papua

1 hari lalu

Jepang Kucurkan Bantuan untuk Petani Skala Kecil di Papua

Bantuan Jepang ini ditujukan untuk meningkatkan kehidupan petani skala kecil dan usaha perikanan di Papua

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Uber 2024: Tim Bulu Tangkis Putri Cina dan Jepang Bakal Duel di Semifinal

1 hari lalu

Hasil Piala Uber 2024: Tim Bulu Tangkis Putri Cina dan Jepang Bakal Duel di Semifinal

Tim bulu tangkis putri Cina dan Jepang melenggang mulus ke semifinal Uber Cup atau Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Kento Momota Ingin Tetap Berkecimpung di Dunia Bulu Tangkis setelah Pensiun, Apa Saja yang Akan Dilakukannya?

1 hari lalu

Kento Momota Ingin Tetap Berkecimpung di Dunia Bulu Tangkis setelah Pensiun, Apa Saja yang Akan Dilakukannya?

Piala Thomas 2024 menjadi turnamen keenam yang diikutinya sepanjang karier Kento Momota sejak debut di ajang ini 2014.

Baca Selengkapnya

Diduga Dibuang di Jalanan Shibuya, Album SEVENTEEN Duduki Puncak Tangga Lagu Jepang

2 hari lalu

Diduga Dibuang di Jalanan Shibuya, Album SEVENTEEN Duduki Puncak Tangga Lagu Jepang

Album SEVENTEEN menduduki peringkat pertama tanggal album utama di Jepang, tapi baru-baru ini viral video album itu dibuang

Baca Selengkapnya