Wabah Corona, 100 Ribu Burung Flamingo Mampir di Mumbai

Reporter

Bram Setiawan

Editor

Rini Kustiani

Selasa, 5 Mei 2020 15:43 WIB

Flamingo berlindung di tempat penampungan menjelang Badai Irma di kebun binatang di Miami, Florida, AS, 9 September 2017. REUTERS/Adrees Latif

TEMPO.CO, Jakarta - Seluruh penduduk India harus tetap berada di rumah karena pemerintah menerapkan lockdown wabah corona. Saat suasana mulai tenang dan udara bersih, sekitar seratus ribu burung flamingo 'mendarat' di Mumbai beberapa hari lalu.

Bombay Natural History Society atau BNHS memperkirakan sekitar 25 persen lebih banyak burung flamingo yang pindah ke wilayah itu, dibandingkan dengan tahun lalu. Menurut BNHS, penambahan jumlah flamingo sebanyak itu terjadi karena penurunan aktivitas manusia.

"Burung flamingo berpindah ke lahan basah Mumbai dari November hingga Mei," kata Asisten Direktur BNHS, Rhul Khot seperti dikutip dari Time. Pemerintah India memberlakukan lockdown karena wabah corona sejak 25 Maret 2020. Kemudian pada 1 Mei 2020, pemerintah India memutuskan memperpanjang periode karantina hingga 18 Mei 2020.

Direktur BNHS Deepak Apte menjelaskan, lockdown karena wabah corona membuat burung-burung flamingo bisa terbang bebas dan tidak ada kesulitan dalam mendapatkan makanan serta menemukan habitat. "Banyaknya populasi burung flamingo ini juga bisa jadi karena musim kawin pada dua tahun lalu," kata dia.

Pemberlakukan lockdown di India sangat ketat. Layanan transportasi publik, seperti kereta, bus, dan penerbangan berhenti total. Begitu juga dengan operasional pabrik yang turut setop. Kondisi ini membuat suasana di India begitu sunyi, sehingga kualitas udara kian bagus.

Advertising
Advertising

TIME | CNN

Berita terkait

Traveling ke India Coba Aktivitas Seru Mengamati Bintang

18 jam lalu

Traveling ke India Coba Aktivitas Seru Mengamati Bintang

Aktivitas seru yang dikenal dengan istilah stargazing juga bisa didapatkan di India

Baca Selengkapnya

8 Destinasi Slow Travel di Asia Termasuk di Indonesia

20 jam lalu

8 Destinasi Slow Travel di Asia Termasuk di Indonesia

Slow travel memungkinkan wisatawan merasakan budaya lokal dan menjauh dari keramaian

Baca Selengkapnya

Intrik di Rumah Bordil, Sinopsis dan Daftar Pemeran dalam Serial India Heeramandi: The Diamond Bazaar

1 hari lalu

Intrik di Rumah Bordil, Sinopsis dan Daftar Pemeran dalam Serial India Heeramandi: The Diamond Bazaar

Serial India Heeramandi: The Diamond Bazaar yang sudah tayang di Netflix memiliki alur kompleks dan menampilkan aktor serta aktris ternama.

Baca Selengkapnya

Teaser Baru Vivo Y200 Pro Muncul di India, Miliki Desain Ramping dengan Layar Lengkung 3D

1 hari lalu

Teaser Baru Vivo Y200 Pro Muncul di India, Miliki Desain Ramping dengan Layar Lengkung 3D

Teaser menampilkan Vivo Y200 Pro yang memiliki bodi ramping dan layar melengkung.

Baca Selengkapnya

Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

2 hari lalu

Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

Setidaknya 16 tentara bayaran Sri Lanka tewas dalam perang antara Rusia dan Ukraina, kata wakil menteri pertahanan pulau itu pada Rabu.

Baca Selengkapnya

14 Orang Tewas Tertimpa Papan Reklame di Mumbai saat Badai Petir

4 hari lalu

14 Orang Tewas Tertimpa Papan Reklame di Mumbai saat Badai Petir

Papan reklame tersebut roboh menimpa beberapa rumah dan sebuah pompa bensin di Mumbai, India akibat angin kencang dan hujan deras

Baca Selengkapnya

Kisah Royal Enfield Sebelum Memproduksi Motor di India

4 hari lalu

Kisah Royal Enfield Sebelum Memproduksi Motor di India

Sebelum membuat motor, Royal Enfield memproduksi sejumlah produk di bawah tanah

Baca Selengkapnya

Maskapai India Ini Batalkan 85 Penerbangan Gara-gara Awak Kabin Cuti Massal

9 hari lalu

Maskapai India Ini Batalkan 85 Penerbangan Gara-gara Awak Kabin Cuti Massal

Maskapai penerbangan Air India membatalkan sejumlah penerbangan karena awak kabin ramai-ramai sakit.

Baca Selengkapnya

Bisa Produksi Dalam Negeri, Militer India Siap Hentikan Impor Amunisi

9 hari lalu

Bisa Produksi Dalam Negeri, Militer India Siap Hentikan Impor Amunisi

Angkatan Bersenjata India berencana menghentikan impor amunisi pada tahun depan karena industri dalam negeri sudah mampu memenuhi kebutuhan domestik.

Baca Selengkapnya

Ramai-ramai Pramugari Cuti Sakit, Air India Express Batalkan 40 Penerbangan Setiap Hari sampai 13 Mei

9 hari lalu

Ramai-ramai Pramugari Cuti Sakit, Air India Express Batalkan 40 Penerbangan Setiap Hari sampai 13 Mei

Sekitar 13.000 penumpang terkena dampak pembatalan penerbangan Air India Express.

Baca Selengkapnya