Perhatikan Percakapan Pilot - Awak Kabin untuk Cek Pintu Pesawat

Reporter

Tempo.co

Editor

Rini Kustiani

Sabtu, 23 November 2019 17:44 WIB

Pintu pesawat terbang. Instagram Angkasa Pura

TEMPO.CO, Jakarta - Ketika bepergian dengan pesawat terbang, sebaiknya kita memperhatikan apa saja aba-aba yang disampaikan pilot kepada awak kabin maupun penumpang melalui pengeras suara. Mula-mula, pilot akan menyapa penumpang yang sudah duduk di dalam pesawat.

Pilot kemudian mengenalkan diri, kopilot, dan kepala kru kabin; menjelaskan ke mana pesawat akan terbang untuk memastikan penumpang tak salah naik; perkiraan waktu selama perjalanan dan pukul berapa tiba di tujuan; suhu di luar pesawat; dan informasi lain yang penting untuk disampaikan. Kemudian sesaat sebelum lepas landas, pilot memberikan aba-aba lagi kepada awak kabin.

"Cabin crew arm doors and cross-check," begitu kata pilot melalui pengeras suara. Pernyataan ini berarti awak kabin harus mengecek seluruh pintu pesawat. Saat pintu sudah siap, maka awak kabin akan berkata, "Doors are armed and cross-check complete."

Ilustrasi pesawat Jetstar. jetstar.com

Menutip akun Instagram Angkasa Pura, percakapan antara pilot dengan awak kabin ini adalah prosedur yang harus dilakukan bukan hanya untuk memastikan pintu pesawat tertutup dengan sempurna, namun juga memastikan papan luncur berada dalam posisi hidup. Jika terjadi pendaratan darurat, papan luncur akan mengembang ketika pintu pesawat dibuka. Setelah itu, barulah semua kru dan penumpang duduk di kursi masing-masing sebelum pesawat siap lepas landas.

Advertising
Advertising

Begitu juga sesaat setelah pesawat mendarat. Awak kabin harus memastikan papan luncur telah di-nonaktifkan. "Cabin crew disarm doors and cross check," kata pilot. Dan saat pintu sudah siap untuk dibuka, pilot akan berkata, "Cabin crew doors may be open."

Berita terkait

Pendapatan Garuda Indonesia di Kuartal Pertama 2024 Mencapai USD 711,98 Juta

1 hari lalu

Pendapatan Garuda Indonesia di Kuartal Pertama 2024 Mencapai USD 711,98 Juta

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk mencatatkan pertumbuhan pendapatannya di kuartal pertama 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen.

Baca Selengkapnya

Penumpang Garuda Indonesia Mencapai 5,42 Juta Sepanjang Kuartal Pertama 2024

1 hari lalu

Penumpang Garuda Indonesia Mencapai 5,42 Juta Sepanjang Kuartal Pertama 2024

Jumlah penumpang Garuda Indonesia Group di kuartal pertama 2024 sebanyak 5,42 juta.

Baca Selengkapnya

Gunung Ruang Erupsi Lagi, 18 Penerbangan Dibatalkan

2 hari lalu

Gunung Ruang Erupsi Lagi, 18 Penerbangan Dibatalkan

Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah VIII Manado, Ambar Suryoko mengatakan bahwa setidaknya ada 18 penerbangan yang terdampak erupsi Gunung Ruang.

Baca Selengkapnya

Kompensasi Apa yang Didapat Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Penerbangan Pesawat?

2 hari lalu

Kompensasi Apa yang Didapat Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Penerbangan Pesawat?

Penumpang memiliki hak mendapat kompensasi dari maskapai jika terjadi keterlambatan penerbangan pesawat.

Baca Selengkapnya

Tips Bepergian Naik Pesawat dengan Hewan Peliharaan

3 hari lalu

Tips Bepergian Naik Pesawat dengan Hewan Peliharaan

Tak semua maskapai penerbangan membolehkan penumpang bawa hewan peliharaan, pastikan tahu berikut sebelum beli tiket.

Baca Selengkapnya

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

3 hari lalu

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

Bark Air merupakan layanan perjalanan udara pertama yang memungkinkan anjing menikmati penerbangan kelas satu.

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

6 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

7 hari lalu

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sigit Sosiantomo mengatakan penetapan tarif tiket pesawat harus memperhatikan daya beli masyarakat.

Baca Selengkapnya

Bagaimana Pramugari dan Pilot Tidur saat Penerbangan Jarak Jauh?

7 hari lalu

Bagaimana Pramugari dan Pilot Tidur saat Penerbangan Jarak Jauh?

Penerbangan jarak jauh butuh awak kabin yang lebih banyak karena pramugari dan pilot punya waktu istirahat.

Baca Selengkapnya

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

7 hari lalu

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.

Baca Selengkapnya