3 Tips Agar Open Trip Jadi Asyik

Senin, 23 September 2019 22:01 WIB

Ilustrasi liburan di musim dingin. Sekelompok wisatawan di Pegunungan Alpen, Swiss. (pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Open trip pada dasarnya merupakan paket wisata bersama dengan wisatawan lain, namun dengan titik-titik kunjungan yang telah ditentukan oleh operator tur. Perjalanan dengan model ini, memungkinkan berkunjung ke destinasi yang lebih beragam dan unik, dengan biaya yang relatif terjangkau. Berikut agar open trip dari JavaMifi agar menjadi perjalanan yang asyik.

1. Jangan Pasif

Esensi dari open trip adalah kebersamaan dengan orang yang baru dikenal, oleh karena itu jangan pasif selama di perjalanan. Untuk memulai keakraban bisa dimulai dengan berbagi camilan di perjalanan. Komunikasi bisa pula dibuka dengan membantu temanmu mengambil foto untuk dibagikan di media sosial. Tentunya dengan bertukar media sosial sebelumnya, hingga bisa saling tag. Tentu ada rasa bangga bila caption foto keren di akunnya, tersebut namamu.

2. Kontrol pengeluaran

Open trip biasanya menawarkan paket yang sudah all-in, jadi bisa berhemat pengeluaran. Beli oleh-oleh secukupnya jangan sampai kalap. Kelebihan mata uang setempat, bisa ditukarkan di Indonesia dengan nilai yang lebih tinggi. Ada baiknya cari juga informasi seberapa mudah menemukan ATM atau menggunakan kartu kredit atau debit. Dengan demikian pengeluaran bisa direncanakan dengan baik.

Advertising
Advertising

3. Berbagi Wi-Fi

Koneksi internet menjadi salah satu bagian terpenting saat bepergian. Hal itu diperlukan agar tetap terhubung dengan email, media sosial, bahkan berkomunikasi dengan keluarga di tanah air.

Seringkali internet justru menjadi salah satu biaya tertinggi di perjalanan. Penghematan bisa dilakukan dengan menggunakan internet portabel, yang bisa digunakan untuk berlima dengan baterai tahan hingga 15 jam.

Andintya Maris, Founder JavaMifi mengatakan setiap orang senang bepergian, “Wisata seperti open trip, menjadi bagian signifikan dari pertumbuhan pelanggan JavaMifi. Apalagi JavaMifi hadir di 160 negara,” ujarnya.

Berita terkait

Wisata Karang Boma Cliff: Harga Tiket, Lokasi, dan Cara Menuju Kesana

2 hari lalu

Wisata Karang Boma Cliff: Harga Tiket, Lokasi, dan Cara Menuju Kesana

Weekend ini bisa agendakan untuk melancong ke Wisata Karang Boma Cliff. Tempat ini cocok bagi para sunset seekers atau pencari matahari terbenam.

Baca Selengkapnya

Solo Great Sale 2024 Targetkan Pengembangan Potensi Investasi Aglomerasi

3 hari lalu

Solo Great Sale 2024 Targetkan Pengembangan Potensi Investasi Aglomerasi

Gelaran Solo Great Sale atau SGS kembali hadir di Kota Solo, Jawa Tengah, menyemarakkan bulan Mei 2024 ini.

Baca Selengkapnya

Iuran Wisata untuk Siapa

6 hari lalu

Iuran Wisata untuk Siapa

Rencana pemerintah memungut iuran wisata lewat tiket pesawat ditolak sejumlah kalangan. Apa masalahnya?

Baca Selengkapnya

7 Tips Ikut Open Trip Naik Gunung Agar Tak Kena Tipu

7 hari lalu

7 Tips Ikut Open Trip Naik Gunung Agar Tak Kena Tipu

Sebelum mendaki, sebaiknya ketahui beberapa tips ikut open trip naik gunung agar tidak kena tipu oknum. Berikut beberapa tipsnya.

Baca Selengkapnya

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

11 hari lalu

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.

Baca Selengkapnya

11 Fakta Unik Isfahan Iran, Kota Terbaik di Timur Tengah yang Dijuluki "Separuh Dunia"

13 hari lalu

11 Fakta Unik Isfahan Iran, Kota Terbaik di Timur Tengah yang Dijuluki "Separuh Dunia"

Isfahan merupakan salah satu tujuan wisata utama dan salah satu kota bersejarah terbesar di Iran.

Baca Selengkapnya

10 Tempat Wisata Paling Populer di Indonesia Versi Tripadvisor

19 hari lalu

10 Tempat Wisata Paling Populer di Indonesia Versi Tripadvisor

Berikut ini Deretan daftar tempat wisata paling populer di Indonesia versi Tripadvisor, didominasi oleh objek wisata di Bali.

Baca Selengkapnya

Deretan Destinasi Wisata Terfavorit di 3 Provinsi Selama Libur Lebaran, Apa Saja?

19 hari lalu

Deretan Destinasi Wisata Terfavorit di 3 Provinsi Selama Libur Lebaran, Apa Saja?

Kemenparekraf mengungkap destinasi wisata favorit selama libur lebaran.

Baca Selengkapnya

Pengguna Commuter Line Tujuan Wisata Mendominasi di H+3 Lebaran, KAI Commuter Imbau Keamanan dan Kenyamanan

23 hari lalu

Pengguna Commuter Line Tujuan Wisata Mendominasi di H+3 Lebaran, KAI Commuter Imbau Keamanan dan Kenyamanan

Corporate Secretary KAI Commuter Anne Purba berujar selama Lebaran volume pengguna commuter line Jabodetabok mendominasi, khususnya pada H+3 Lebaran.

Baca Selengkapnya

Besok Kawasan Wisata Monas Gelar Special Show Lebaran, Hadirkan Musisi Hingga Komedian

23 hari lalu

Besok Kawasan Wisata Monas Gelar Special Show Lebaran, Hadirkan Musisi Hingga Komedian

Selama pekan lebaran khususnya tanggal 13 April 2024, Monas mengadakan special show bagi pengunjung, mulai dari aktor, musisi, dan komedian.

Baca Selengkapnya