Xiumin EXO Ikut Wajib Militer, Ada Wisata Apa Saja di Gangwon

Rabu, 8 Mei 2019 14:10 WIB

Xiumin EXO (Koreaboo)

TEMPO.CO, Jakarta - Xiumin EXO, anggota grup K-pop EXO, akan mengikuti wajib militer di Gangwon, Korea Selatan. Xiumin atau yang bernama asli Kim Min-seok adalah anggota EXO pertama yang meninggalkan grup secara temporer untuk memenuhi kewajiban yang berlaku bagi semua pria sehat di Korea Selatan.

Baca: Genap 30 Tahun, Ini Perjalanan Karier Xiumin EXO Sejak Lulus SMA

Lantaran mengikuti wajib militer, jangan bayangkan Gangwon yang menjadi tempat Xiumin bertugas adalah medan perang yang horor. Gangwon adalah nama sebuah provinsi di bagian timur laut Korea Selatan. Di saja juga ada sejumlah tempat wisata yang menarik untuk dijelajahi. Berikut 5 objek wisata populer di Gangwon.

1. Namiseom
Namiseom adalah sebuah pulau yang dikelilingi air Bendungan Cheongpyeong. Di sana ada dua lokasi yang sering digunakan sebagai tempat syuting film, drama, dan iklan. Tempat itu bernama Metasequoia Lane dan Songpa Ginkgo Tree Lane. Kawasan ini juga menarik dijadikan tempat berfoto karena pemandangan yang indah.

2. Gunung Seoraksan
Gunung Seoraksan berada di timur laut Gangwon-do dan termasuk Taman Nasional Seoraksan. Tempat itu terbagi menjadi Seorak Dalam di barat dan Seorak Luar di timur, serta dataran tertinggi bernama Puncak Daecheongbong.

Advertising
Advertising

3. Desa Abai
Desa Abai memiliki sejarah yang menarik karena dulunya adalah tempat para pengungsi Perang Korea. Desa yang berdiri pada 1950 itu kini menjadi destinasi wisata sejarah dan memiliki spot bagus untuk berfoto. Di beberapa bagian desa Abai terdapat mural yang cocok dijadikan latar selfie.

Baca juga: Intip Cara Para Personel EXO Merayakan Hari Jadi Ke-7

4. Naksansa
Naksansa adalah sebuah kuil yang dibangun oleh Uisang pada 625 - 702 SM. Iusang adalah seorang Guru Buddha pada masa Dinasti Silla Bersatu. Dari puncak kuil tersebut, pengunjung bisa menikmati pemandangan laut Gangwon-do. Di dalam kuil itu tersimpan berbagai peninggalan sejarah, termasuk patung Bodhisattva Avalokitesvara dan Kwanseum Bodhisattva di Hongryeonam Hermitage.

5. Chuncheon Romantic Market
Awalnya pasar ini bernama Chuncheon Jungang kemudian diubah menjadi Chuncheon Romantic Market pada 2010. Perubahan nama itu dilakukan lantaran konsep pasar berubah menjadi lebih dari sekadar tempat jual-beli, yakni tujuan wisata. Ada mural di setiap sisi jalan di pasar tersebut dan banyak patung.

VISIT KOREA | GANGWON

Berita terkait

Lakukan Tantangan TikTok di Atas Panggung, Intip Keseruan di Saranghaeyo Indonesia 2024

14 menit lalu

Lakukan Tantangan TikTok di Atas Panggung, Intip Keseruan di Saranghaeyo Indonesia 2024

Kehadiran para musisi di Saranghaeyo Indonesia 2024 itu dilengkapi dengan berbagai penampilan luar biasa yang mengundang sorak sorai penonton.

Baca Selengkapnya

Xiumin Bakar Semangat Exo-L di Saranghaeyo Indonesia

1 hari lalu

Xiumin Bakar Semangat Exo-L di Saranghaeyo Indonesia

Xiumin kemudian menyapa penonton dari balik layar. "Hey, yo! Halo," kata dia. Seketika sorakan penonton kembali menggema dan memenuhi ruangan.

Baca Selengkapnya

Uber Cup 2024: Gregoria Mariska Tunjung, Kemenangan Berarti hingga Terus Melaju

1 hari lalu

Uber Cup 2024: Gregoria Mariska Tunjung, Kemenangan Berarti hingga Terus Melaju

Gregoria Mariska Tunjung terus merebut poin di Uber Cup 2024

Baca Selengkapnya

Parlemen Korea Selatan Loloskan RUU Investigasi Tragedi Hallowen 2022, Selanjutnya?

1 hari lalu

Parlemen Korea Selatan Loloskan RUU Investigasi Tragedi Hallowen 2022, Selanjutnya?

Tragedi Itaewon Hallowen 2022 merupakan tragedi kelam bagi Korea Selatan dan baru-baru ini parlemen meloloskan RUU untuk selidiki kasus tersebut

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Bawa Indonesia Unggul 1-0 atas Korea Selatan

2 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Bawa Indonesia Unggul 1-0 atas Korea Selatan

Anthony Sinisuka Ginting sukses menyudahi perlawanan sengit tunggal putra Korea Selatan Jeon Heyok Jin pada babak perempat final Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Badan Mata-mata Seoul Tuding Korea Utara Rencanakan Serangan terhadap Kedutaan Besar

2 hari lalu

Badan Mata-mata Seoul Tuding Korea Utara Rencanakan Serangan terhadap Kedutaan Besar

Badan mata-mata Korea Selatan menuding Korea Utara sedang merencanakan serangan "teroris" yang menargetkan pejabat dan warga Seoul di luar negeri.

Baca Selengkapnya

Korea Selatan Tingkatkan Peringatan Terorisme di Kantor Diplomatiknya di Lima Negara

3 hari lalu

Korea Selatan Tingkatkan Peringatan Terorisme di Kantor Diplomatiknya di Lima Negara

Kementerian Luar Negeri Korea Selatan meningkatkan level kewaspadaan terorisme di kantor diplomatiknya di lima negara.

Baca Selengkapnya

Sejarah dan Arti Elemen-elemen dalam Bendera Korea Selatan

3 hari lalu

Sejarah dan Arti Elemen-elemen dalam Bendera Korea Selatan

Bendera Korea Selatan memuat arti tanah (latar putih), rakyat (lingkaran merah dan biru), dan pemerintah (empat rangkaian garis atau trigram hitam).

Baca Selengkapnya

Jang Ki Yong Comeback Setelah Wamil, Jadi Ayah dalam The Atypical Family

3 hari lalu

Jang Ki Yong Comeback Setelah Wamil, Jadi Ayah dalam The Atypical Family

Drama terbaru Jang Ki Yong setelah wamil The Atypical Family akan tayang Sabtu-Minggu mulai 4 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Resmi Perpanjang Kontrak di Red Sparks, Berapa Gaji Megawati Hangestri?

3 hari lalu

Resmi Perpanjang Kontrak di Red Sparks, Berapa Gaji Megawati Hangestri?

Dalam kontrak barunya di Red Sparks, Megawati Hangestri bakal mendapat kenaikan gaji menjadi US$ 150 ribu per musim.

Baca Selengkapnya