5 Destinasi Wisata Unik dari Ketinggian dan Bawah Permukaan Bumi

Sabtu, 23 Februari 2019 06:58 WIB

Les Houches. Wikipedia/Florival fr

TEMPO.CO, Jakarta - Destinasi wisata menawarkan banyak nuansa pemandangan. Ada pemandangan yang nyaman dinikmati dari ketinggian. Bahkan ada juga yang asyik dinikmati dari bawah permukaan bumi. Di mana saja itu? Cek 5 di antaranya:

Baca juga: Saadullah Khan Suka Laut? Cek 4 Postingan Maldives di IG-nya

1. Les Houches
Sebuah kawasan di pegunungan Alpen, Prancis, ini merupakan tempat idaman para penghobi ski. Permainan ski bisa dilakukan dari lokasi tertingginya, yaitu 1900 meter di atas permukaan laut. Les Houches pun sering menjadi tuan rumah acara internasional untuk permainan ski.

2. Menara Zifeng
Pemandangan ketinggian juga bisa dinikmati dari Menara Zifeng di Nanjing, Cina. Bangunan ini dikabarkan memiliki tinggi 1476 kaki, atau 449 meter. Puncak menara ini pun menjadi sasaran untuk para penggemar swafoto yang ingin mengambil gambar suasana perkotaan dari ketinggian.

3. Slate Cavern
Di kawasan Inggris Raya ada Slate Caverns. Yaitu sebuah tempat bekas tambang batu yang telah alih fungsi menjadi taman trampolin, atau dikenal juga Bounce Below. Bahkan aktivitas bersepeda juga bisa dilakukan di tempat ini. Ada juga taman bermain zipline. Bekas goa Slate Llechwedd, 500 kaki di bawah tanah kali pertama dibuat untuk mobil kereta dan produksi batu tulis.

4. Coober Pedy
Di Coober Pedy, Australia ada penginapan Underground Motel yang menawarkan konsep bawah tanah, atau dikenal Desert Cave Hotel. Lokasi penginapan ini kawasan pedalaman Coober Pedy memiliki suhu panas mencapai 125 derajat fahrenheit. Karena suhu di kawasan ini panas, maka penduduk setempat membuat hunian di bawah tanah supaya terasa sejuk, termasuk hotel.

Baca juga: Menteri Pariwisata Bermimpi Bangka Belitung seperti Maldives

5. Ithaa Undersea Restaurant
Di restoran ini pengunjung bisa menikmati hidangan makanan sambil menikmati wisata bawah laut. Restoran yang berada di perairan Conrad Maldives Rangali Island di Alif Dhaal Atoll, Maladewa ini hanya memiliki daya tampung 14 pengunjung. Maka bila pengunjung ingin makan di restoran ini perlu memesan saat jauh hari. Harga yang ditawarkan untuk tamu $ 120 USD atau sekitar RP 1,7 Juta per orang.

THE TRAVEL | TELEGRAPH

Berita terkait

Marak WNI Jadi Korban Penipuan Berkedok Pengantin di Cina, KBRI Ungkap Modusnya

6 jam lalu

Marak WNI Jadi Korban Penipuan Berkedok Pengantin di Cina, KBRI Ungkap Modusnya

Banyak WNI yang diiming-imingi menjadi pengantin di Cina dengan mas kawin puluhan juta. Tak semuanya beruntung.

Baca Selengkapnya

Iuran Wisata untuk Siapa

1 hari lalu

Iuran Wisata untuk Siapa

Rencana pemerintah memungut iuran wisata lewat tiket pesawat ditolak sejumlah kalangan. Apa masalahnya?

Baca Selengkapnya

Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

1 hari lalu

Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

Negara yang 100 persen penduduknya muslim ternyata bukan di Arab. Lokasinya ada sebelah selatan-barat daya India. Ini ulasannya.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal, Promo Gajian hingga Sindiran Komikus Jepang

1 hari lalu

Terpopuler Bisnis: Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal, Promo Gajian hingga Sindiran Komikus Jepang

Zulkifli Hasan mengungkap asal mula ditemukannya baja ilegal produksi pabrik milik Cina.

Baca Selengkapnya

Kisah Besi Beton 'Banci' Produksi Investor Asal Cina yang Disidak Zulhas

2 hari lalu

Kisah Besi Beton 'Banci' Produksi Investor Asal Cina yang Disidak Zulhas

Mendag Zulkifli Hasan menginspeksi mendadak sebuah pabrik baja milik investor Cina yang meproduksi baja ilegal tidak sesuai SNI.

Baca Selengkapnya

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

2 hari lalu

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

Seorang perempuan Cina merebut hati Pangeran Charles dan Belgia. Kisah percintaan mereka seperti dalam dongeng.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

2 hari lalu

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 27 April 2024 diawali oleh berita soal lima sumber kekayaan negara Iran, yang sedang menghadapi ketegangan dengan Israel

Baca Selengkapnya

Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal Produksi Pabrik Milik Cina

2 hari lalu

Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal Produksi Pabrik Milik Cina

Sebuah pabrik baja Cina, PT Hwa Hok Steel, terungkap memproduksi baja tulangan beton tidak sesuai SNI sehingga produk mereka dinyatakan ilegal.

Baca Selengkapnya

Filipina Pastikan Belum Ada Kata Sepakat dengan Beijing soal Laut Cina Selatan

3 hari lalu

Filipina Pastikan Belum Ada Kata Sepakat dengan Beijing soal Laut Cina Selatan

Filipina menyangkal klaim Beijing yang menyebut kedua negara telah mencapai kata sepakat terkait sengketa Laut Cina Selatan

Baca Selengkapnya

Cina Turun Tangan Pertemukan Fatah dan Hamas di Beijing

3 hari lalu

Cina Turun Tangan Pertemukan Fatah dan Hamas di Beijing

Pemerintah Cina turun tangan mempertemukan dua kelompok berseteru di Palestina yaitu Fatah dan Hamas

Baca Selengkapnya