WALHI Berharap Kaldera Danau Toba Masuk Jaringan Geopark UNESCO

Reporter

Antara

Rabu, 15 Agustus 2018 14:12 WIB

Danau Toba.

TEMPO.CO, Jakarta - Wahana Lingkungan Hidup Indonesia, Sumatera Utara berharap Geopark Kaldera Toba bisa masuk dalam jaringan UNESCO Global Geopark, sehingga makin dikenal negara-negara di dunia.

"Pemerintah agar memperjuangan Geopark Kaldera Toba (GKT), karena ini demi kemajuan objek wisata tersebut," kata Direktur Eksekutif Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Sumut Dana Prima Tarigan, di Medan, Rabu, 15/8.

Dana mengatakan objek wisata Danau Toba itu saat ini sudah menjadi tujuan wisatawan dari mancanegara (Wisman) maupun negara-negara dunia lainnya.
Jadi sudah selayaknya diperjuangkan agar tercatat pada UNESCO. “(Tentu saja) segala peryaratan yang diperlukan agar dipenuhi," ujar Dana.

Walhi menyataka siap membantu agar pemerintah Indonesia untuk mencapai tujuan tersebut. Selain itu, Walhi juga akan memberikan saran untuk kelancaran pengusulan tersebut.

"Walhi juga memiliki tanggung jawab dan ikut mengawasi masalah lingkungan di kawasan Danau Toba," ucap dia. Dana menegaskan sepanjang kegiatan di GKT bertujuan untuk pelestarian lingkungan dan perlindungan kawasan Danau Toba, Walhi akan tetap mendukung.

Laporan yang diminta UNESCO, dalam pengusulan GKT itu, adalah identifikasi area, geologi, geo heritage, geo konservasi, dan masalah lingkungan.

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara memang berharap GKT secepatnya masuk dalam UNESCO Global Geopark (UGG).

ANTARA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Patung Yesus Bukit Sibea-bea Danau Toba Jadi Tujuan Favorit Turis Lintas Agama, Tertinggi di Dunia

1 hari lalu

Patung Yesus Bukit Sibea-bea Danau Toba Jadi Tujuan Favorit Turis Lintas Agama, Tertinggi di Dunia

Patung Yesus Bukit Sibea-bea menjadi salah satu tempat destinasi favorit di kawasan Danau Toba

Baca Selengkapnya

Ikan Arsik dan Mie Gomak Khas Danau Toba Jadi Incaran Wisatawan

1 hari lalu

Ikan Arsik dan Mie Gomak Khas Danau Toba Jadi Incaran Wisatawan

Ada dua masakan khas masyarakat sekitar Danau Toba yang menjadi incaran pelancong dari berbagai penjuru

Baca Selengkapnya

Tiga Destinasi Favorit saat Berkunjung ke Danau Toba, Bisa untuk Foto Prewedding

2 hari lalu

Tiga Destinasi Favorit saat Berkunjung ke Danau Toba, Bisa untuk Foto Prewedding

Di kawasan Danau Toba, terdapat sejumlah lokasi yang menjadi tujuan utama wisatawan karena keindahan alam dan keunikan budayanya.

Baca Selengkapnya

UMKM di Danau Toba Mulai Gunakan QRIS Permudah Transaksi

2 hari lalu

UMKM di Danau Toba Mulai Gunakan QRIS Permudah Transaksi

Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di kawasan wisata Danau Toba sudah mulai menerapkan sistem pembayaran melalui QRIS.

Baca Selengkapnya

Bukit Holbung dan Huta Siallagan Danau Toba Primadona Pengambilan Foto Prewedding

2 hari lalu

Bukit Holbung dan Huta Siallagan Danau Toba Primadona Pengambilan Foto Prewedding

Bukit Holbung dan Huta Siallagan di Danau Toba menjadi primadona tempat pengambilan foto prewedding.

Baca Selengkapnya

Gelar Geopark Ciletuh Run 2024, UGGCP Didorong jadi Destinasi Kelas Dunia

6 hari lalu

Gelar Geopark Ciletuh Run 2024, UGGCP Didorong jadi Destinasi Kelas Dunia

Peserta Geopark Ciletuh Run 2024 bisa menikmati panorama alam yang berada di Geopark Ciletuh.

Baca Selengkapnya

10 Geopark di Indonesia yang Masuk Jejaring UNESCO, Geopark Kebumen Menyusul?

8 hari lalu

10 Geopark di Indonesia yang Masuk Jejaring UNESCO, Geopark Kebumen Menyusul?

Indonesia berpotensi menambah daftar geopark yang masuk jejaring UNESCO

Baca Selengkapnya

5 Fakta Geopark Kebumen yang Diusulkan Masuk dalam Jejaring UNESCO

10 hari lalu

5 Fakta Geopark Kebumen yang Diusulkan Masuk dalam Jejaring UNESCO

Geopark Kebumen diajukan untuk mendapat pengakuan dari UNESCO Global Geopark. Ini 5 keunikannya.

Baca Selengkapnya

Ditarget Rampung Tahun Ini, Begini RUU KSDAHE Beri Ruang Dukungan untuk Konservasi Internasional

15 hari lalu

Ditarget Rampung Tahun Ini, Begini RUU KSDAHE Beri Ruang Dukungan untuk Konservasi Internasional

Rancangan Undang-undang tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya atau RUU KSDAHE ditarget segera disahkan pada tahun ini.

Baca Selengkapnya

18 Geopark di Cina dan Eropa Ditetapkan Sebagai UNESCO Global Geopark Baru

21 hari lalu

18 Geopark di Cina dan Eropa Ditetapkan Sebagai UNESCO Global Geopark Baru

Geopark apa saja yang termasuk dalam 18 geopark yang ditetapkan sebagai UNESCO Global Geopark baru

Baca Selengkapnya