Tip Chef, Para Traveller Setidaknya Harus Bisa Masak Menu Ini

Reporter

Tempo.co

Minggu, 19 November 2017 10:36 WIB

Ilustrasi pria travelling. Traveling Lifestyle.com

TEMPO.CO, Jakarta - Chef Made Yoga menyarankan para traveller punya keahlian memasak setidaknya satu menu, yakni: memasak nasi goreng. Sebab masakan ini gampang dikerjakan dan tak sulit dilakukan saat dalam perjalanan.

Selain itu Made Yoga juga menyarankan para pelancong bisa memasak makanan daerah asal, minimal satu saja. “Paling tidak dengan sambal khasnya” kata dia di Jakarta Culinary Festival, Jum’at, 17 november 2017.

Baca juga:

10 Tip Supaya Liburan Jadi Murah

5 Tips Merencanakan Perjalanan Bersama Teman

Advertising
Advertising

Jika sudah jenuh, masih ada pilihan lain dalam menyiapkan menu sendiri saat melakukan melakukan perjalanan. Anda bisa mengkombinasikan menu luar negeri dengan bahan makanan yang ada di Indonesia. “Dengan begitu lidah kita sebagai orang Indonesia masih bisa makan.”

Dia memberi contoh makanan sandwich. Agar masih terasa “makanan sendiri”, isinya bisa diganti dengan ayam betutu atau rendang. Sedangkan saos mayonaise-nya bisa diganti sambal ijo atau sambal uleg. Nah, rasakan sensasinya.

Tetapi, kata dia, jangan untuk lupa tetap merasakan uniknya travelling, yakni tak segan mencoba menu khas daerah yang dikunjungi.

SALMA HABIBAH

Berita terkait

The Westin Resort Nusa Dua Memperkenalkan Chef Dane Fernandes sebagai Executive Chef

30 hari lalu

The Westin Resort Nusa Dua Memperkenalkan Chef Dane Fernandes sebagai Executive Chef

Salah satu inovasi terkenal Chef Dane adalah Creme & Cacao

Baca Selengkapnya

7 Film yang Dibintangi Yvonne Chapman, Pemeran Avatar Kiyoshi

3 Maret 2024

7 Film yang Dibintangi Yvonne Chapman, Pemeran Avatar Kiyoshi

Yvonne Chapman merupakan pemain film sekaligus model asal Kanada yang naik daut setelah menjadi Avatar Kiyoshi

Baca Selengkapnya

Kata Nicholas Saputra Soal Karakternya di Serial Filipina, Secret Ingredient

3 Februari 2024

Kata Nicholas Saputra Soal Karakternya di Serial Filipina, Secret Ingredient

Nicholas Saputra mengaku akan memerankan seorang executive chef asal Indonesia bernama Arif Hadi dalam serial Filipina, Secret Ingredient.

Baca Selengkapnya

Pecahkan Rekor, Chef Prancis Buat Piza dengan 1.001 Jenis Keju

7 Januari 2024

Pecahkan Rekor, Chef Prancis Buat Piza dengan 1.001 Jenis Keju

Dalam piza khusus ini, 940 kejunya berasal dari Prancis, sedangkan 61 sisanya berasal dari negara lain.

Baca Selengkapnya

National Butchery and Cooking Competition 2023 Digelar, Inilah Pemenangnya

30 November 2023

National Butchery and Cooking Competition 2023 Digelar, Inilah Pemenangnya

National Butchery and Cooking Competition memberi kesempatan para chef untuk memperdalam pengetahuan tentang pengolahan daging.

Baca Selengkapnya

5 Drama Korea tentang Kuliner atau Chef, Bisa Bangkitkan Selera Makan

26 November 2023

5 Drama Korea tentang Kuliner atau Chef, Bisa Bangkitkan Selera Makan

Beberapa drama Korea menarik tentang makanan atau chef menyuguhkan pengalaman menggugah selera makan penonton.

Baca Selengkapnya

5 Aktor Drakor yang Pernah Berperan sebagai Juru Masak

16 November 2023

5 Aktor Drakor yang Pernah Berperan sebagai Juru Masak

Aktor drama Korea atau drakor sebagian dikenal dari perannya memainkan karakter. Salah satunya peran sebagai juru masak atau chef

Baca Selengkapnya

Menyusuri Perjalanan Kuliner Indonesia Melalui Loka Rasa

9 November 2023

Menyusuri Perjalanan Kuliner Indonesia Melalui Loka Rasa

Warisan kuliner dalam Loka Rasa ini dibuat oleh empat master chef ternama di Indonesia, mulai 10 November hingga 15 Desember 2023

Baca Selengkapnya

Rekomendasi 8 Drama Cina Bertemak Koki dan Kuliner Tiongkok

15 Oktober 2023

Rekomendasi 8 Drama Cina Bertemak Koki dan Kuliner Tiongkok

Drama Cina memiliki banyak peminat dengan alur cerita fresh yang disuguhkan

Baca Selengkapnya

6 Syarat Restoran Mendapat Penghargaan Michelin Star

26 Juni 2023

6 Syarat Restoran Mendapat Penghargaan Michelin Star

apa saja syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh restoran untuk mendapatkan penghargaan Michelin star?

Baca Selengkapnya