Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rayakan Diwali Istana Singapura Dibuka untuk Umum, Catat Tanggal dan Cara Masuknya

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Istana Singapura. Dok. VisitSingapore
Istana Singapura. Dok. VisitSingapore
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Istana Singapura akan menggelar open house untuk merayakan Diwali, pada Minggu 20 Oktober 2024. Kediaman resmi Presiden Republik Singapura itu akan dibuka untuk umum mulai pukul 08.30 hingga 18.00. Selama periode jam tersebut, wisatawan dapat mengikuti Tur Warisan Istana menjelajahi atraksi utama dan menikmati pertunjukan seni. 

Bagi pengunjung dapat menikmati berbagai kegiatan yang ramah keluarga, termasuk berburu harta karun, memahat balon, dan kegiatan mewarnai untuk anak-anak selama Open House Diwali. Termasuk ada pertunjukan tari, musik, dan vokal multietnis oleh Sekolah Dasar Pasir Ris, Sekolah Menengah Tampines, Sekolah St Stephen, Sekolah Menengah Atas Methodist untuk Perempuan, Sekolah APSN Chaoyang, Sekolah Menengah Atas Katolik, dan Sekolah Menengah Pertama St Andrew. 

Sementara wisatawan yang ingin mengikut tur berpemandu, tersedia setiap 30 menit, mulai dari mulai pukul 09.00-16.00.  Kapasitas tur ini dibatasi hingga 20 orang per grup dan dapat memilih dengan pemandu bahasa Inggris atau Mandarin. Sebagai alternatif, pengunjung dapat memilih tur mandiri belajar tentang sejarah kawasan Istana, dan mengagumi atraksi-atraksi utama seperti Taman Jepang, Taman Inklusif, dan Villa Ceremonial Plaza. 

Tiket masuk Open House

Tiket masuk gratis bagi warga Singapura dan penduduk tetap. Sementara yang lainnya harus membayar SGD 20 (Rp 236 ribu) per orang dewasa dan SGD 10 (Rp URp 118 ribu) untuk anak usia 4-12 tahun. Anak-anak di bawah empat tahun tiket masuknya gratis. Mereka yang berminat mengikuti tur berpemandu Istana Villa di atas empat tahun harus membayar biaya tambahan.

Pengunjung juga dapat berbelanja memorabilia Istana dan President’s Challenge edisi terbatas di gerai merchandise. Semua hasil dari biaya masuk, tur berpemandu, dan penjualan suvenir akan disumbangkan ke badan amal yang didukung oleh President’s Challenge. Badan-badan layanan sosial independen juga akan memiliki stan yang hasilnya akan disalurkan langsung ke mereka.

Akses menuju Istana dapat dijangkau melalui Stasiun MRT Dhoby Ghaut.  Dari stasiun, tinggal jalan kaki sekitar tujuh menit sudah sampai ke tempat tujuan. Sedangkan halte bus terdekat menuju Istana adalah Bt Timah Rd - Opp Kk Women & Child Hosp (40271). Jaraknya 4 menit dengan berjalan kaki menuju tujuan. 

Aturan Open House

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Akses masuk Open House Istana melalui Gerbang Utama di Orchard Road. Pengunjung diharapkan mematuhi peraturan, seperti dilarang membawa benda tajam dan runcing, barang mudah terbakar dan barang kalengan. Karena tidak ada fasilitas penyimpanan, petugas keamanan berhak menolak pengunjung membawa barang-barang tersebut.

Bagi pengunjung yang merasa tidak sehat pada hari tersebut sangat dianjurkan untuk tidak mengunjungi Istana. Selama kunjungan, pngunjung diminta untuk menjaga kebersihan yang baik. Dilarang merokok, termasuk menggunakan rokok elektrik. Pengunjung Open House dapat dibatasi karena cuaca buruk atau alasan lainnya. Termasuk risiko petir yang berkepanjangan. 

TRAVEL AND LEISURE ASIA | ISTANA. GOV | MOOVIT

Pilihan editor: Meriahnya Festival Diwali Tak Hanya di India, 10 Negara Ini juga Ikut Rayakan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


H-2 Menjelang Pensiun, Jokowi Disebut Masih Bekerja dan Terima Tamu

18 jam lalu

Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana. ANTARA/Andi Firdaus
H-2 Menjelang Pensiun, Jokowi Disebut Masih Bekerja dan Terima Tamu

Presiden Jokowi disebutkan masih tetap bekerja pada hari ini. Pada hari ini pula, Jokowi makan siang bersama dengan para menterinya.


The World of Studio Ghibli Hadirkan 16 Set Teater Film Ikonik Studio Ghibli

18 jam lalu

Patung besar dalam film Ponyo on the Cliff by the Sea, di luar ArtScience Museum, Singapura. (dok. Marina Bay Sands)
The World of Studio Ghibli Hadirkan 16 Set Teater Film Ikonik Studio Ghibli

Ada apa saja yang dipamerkan dalam The World of Studio Ghibli?


Pamitan Pejabat Era Jokowi dan Suasana Istana Menjelang Pergantian Pemerintahan

1 hari lalu

Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana berfoto bersama jurnalis Istana Kepresidenan di Istana Merdeka Jakarta pada Kamis, 10 Oktober 2024. Foto Sekretariat Presiden
Pamitan Pejabat Era Jokowi dan Suasana Istana Menjelang Pergantian Pemerintahan

Cerita menjelang pergantian pemerintahan pada 20 Oktober. Istana Kepresidenan mulai dirapikan dan orang-orang Jokowi sudah mulai pamit.


Rosan Roeslani: Singapura Jadi Investor Terbesar RI Selama 10 Tahun Terakhir

3 hari lalu

Menteri Investasi atau Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Rosan Perkasa Roeslani memaparkan capaian kinerja 10 tahun dalam konferensi pers yang digelar di kantor Kementerian Investasi/BKPM, Jakarta Selatan pada Selasa, 15 Oktober 2024. TEMPO/Hanin Marwah.
Rosan Roeslani: Singapura Jadi Investor Terbesar RI Selama 10 Tahun Terakhir

Menteri Investasi, Rosan Perkasa Roeslani, menyatakan Singapura menjadi negara penanam modal asing terbesar di Indonesia


Putra Bungsu Lee Kuan Yew Mantap Ingin Hancurkan Rumah Warisan

3 hari lalu

Rumah mantan Presiden Singapura, Lee Kuan Yew, di Tiongkok kini menjadi objek wisata. straitstimes.com
Putra Bungsu Lee Kuan Yew Mantap Ingin Hancurkan Rumah Warisan

Putra bungsu mantan Lee Kuan Yew mengumumkan ingin meruntuhkan rumah warisan keluarganya setelah kakaknya Lee Wei Ling meninggal


Jadi Pihak Diuntungkan Ekspor Pasir Laut, Apa Fungsinya untuk Singapura?

4 hari lalu

Ilustrasi pasir laut. Shutterstock
Jadi Pihak Diuntungkan Ekspor Pasir Laut, Apa Fungsinya untuk Singapura?

Alasan pasir laut Indonesia menguntungkan bagi Singapura


Indonesia Buka Lagi Ekspor Pasir Laut ke Singapura, Pakar Sebut Bisa Ancam Kedaulatan

4 hari lalu

Ilustrasi pasir laut. Shutterstock
Indonesia Buka Lagi Ekspor Pasir Laut ke Singapura, Pakar Sebut Bisa Ancam Kedaulatan

Singapura adalah salah satu pasar terbesar pasir laut. Sejak 1960, luas negaranya bertambah sekitar 20 persen, dari 581,5 km persegi menjadi 725,7 km persegi pada 2019,


KKP Akan Lakukan Monitoring Perairan Batam setelah 2 Kapal Asing Tertangkap Curi Pasir Laut

4 hari lalu

Jubir Menteri KKP Wahyu Muryadi saat di wawancarai awak media usai melakukan sosialisasi PP 26 tahun 2023 di Batam, Selasa (25/7/2023). Foto Yogi Eka Sahputra
KKP Akan Lakukan Monitoring Perairan Batam setelah 2 Kapal Asing Tertangkap Curi Pasir Laut

KKP akan melakukan monitoring di perairan Batam setelah dua kapal berbendera Singapura tertangkap melakukan penyedotan pasir laut secara ilegal.


Tim Patroli Bea Cukai Batam Kejar Hingga Kandaskan Kapal Cepat Penyelundup Benih Lobster

4 hari lalu

Para pelaku penyelundupan BBL berhasil ditangkap Bea Cukai Batam, Minggu (13/10/2024). TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Tim Patroli Bea Cukai Batam Kejar Hingga Kandaskan Kapal Cepat Penyelundup Benih Lobster

Kapal cepat penyelundup benih lobster itu kandas di Pulau Joyo lalu orang-orangnya kabur ke daratan. Benih lobster itu akan dibawa ke Vietnam.


Dua Kapal Berbendera Singapura Bisa Ambil 100.000 Meter Kubik Pasir Laut per Bulan dari Indonesia

4 hari lalu

Petugas dari Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berdiri memantau situasi dari kapal berbendera Malaysia yang diamankan karena diduga melakukan penyedotan pasir ilegal di perairan Batam, Kepulauan Riau, Kamis (10/10/2024). ANTARA/Harianto
Dua Kapal Berbendera Singapura Bisa Ambil 100.000 Meter Kubik Pasir Laut per Bulan dari Indonesia

KKP menghentikan operasional dua kapal keruk berbendera Singapura yang kedapatan mencuri pasir laut di Kepulauan Riau.