Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

26 Maskapai Internasional Menangguhkan Penerbangan ke Timur Tengah

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Pesawat Emirates. Dok. Emirates
Pesawat Emirates. Dok. Emirates
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kawasan Timur Tengah semakin panas setelah Iran meluncurkan hampir 200 rudal ke Israel sebagai tanggapan atas pertumpahan darah yang sedang berlangsung di Palestina dan pembunuhan tokoh senior Hamas, Hizbullah, dan Garda Revolusi. Banyak maskapai internasional menangguhkan penerbangan ke wilayah tersebut untuk menjaga keselamatan penumpang dan awak.

Pembatalan dan penundaan penerbangan ke Timur Tengah karena kekhawatiran atas konflik yang lebih luas di wilayah tersebut terus meningkat. Kementerian Luar Negeri pun mengimbau warga negara Indonesia tidak melakukan perjalanan ke Timur Tengah, terutama wilayah Lebanon, Suriah, Iran, Israel, Palestina dan Yaman. 

Maskapai Penerbangan Menangguhkan Penerbangan

Berikut daftar maskapai penerbangan yang menangguhkan penerbangan ke wiayah Timur Tengah. 

1. Aegan Airlines

Maskapai Yunani tersebut membatalkan penerbangan dari dan ke Beirut hingga 31 Oktober dan dari dan ke Tel Aviv hingga 13 Oktober.

2. Air Algerie

Maskapai Aljazair tersebut menangguhkan penerbangan dari dan ke Lebanon hingga pemberitahuan lebih lanjut.

3. AirBaltic

AirBaltic dari Latvia membatalkan penerbangan dari dan ke Tel Aviv hingga 31 Oktober.

4. Air Europa

Maskapai Spanyol tersebut membatalkan penerbangan dari dan ke Tel Aviv hingga 14 Oktober.

5. Air France-KLM

Air France memperpanjang penangguhan penerbangan Paris-Tel Aviv hingga 15 Oktober dan penerbangan Paris-Beirut hingga 26 Oktober.

6. Air India

Maskapai penerbangan nasional India tersebut menangguhkan penerbangan dari dan ke Tel Aviv hingga pemberitahuan lebih lanjut.

7. Bulgaria Air

Maskapai Bulgaria membatalkan penerbangan ke dan dari Israel hingga 31 Oktober.

8. Cathay Pacific

Cathay Pacific yang berbasis di Hong Kong membatalkan semua penerbangan ke Tel Aviv hingga 27 Maret 2025.

9. Delta Airlines

Maskapai AS menghentikan penerbangan antara New York dan Tel Aviv hingga 31 Desember.

10. Easy Jet

Maskapai penerbangan murah Inggris ini menghentikan penerbangan ke dan dari Tel Aviv pada bulan April dan akan melanjutkan penerbangan pada tanggal 30 Maret 2025.

11. Emirates

Emirates telah membatalkan penerbangan ke Beirut hingga 15 Oktober. Maskapai ini melanjutkan penerbangan ke Amman mulai 6 Oktober dan ke Irak dan Iran mulai 8 Oktober.

12. FlyDubai

Maskapai ini menangguhkan penerbangan antara Dubai dan Beirut hingga 31 Oktober, kata juru bicara flydubai dalam pernyataan melalui email.

13. IAG

IAG telah membatalkan penerbangan ke dan dari Tel Aviv hingga 26 Oktober.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

14. Vueling

Vueling telah membatalkan operasi ke Tel Aviv hingga 12 Januari 2025, sementara penerbangan ke Amman dibatalkan hingga pemberitahuan lebih lanjut.

15. Iran Air

Maskapai penerbangan Iran membatalkan semua penerbangan ke dan dari Beirut hingga pemberitahuan lebih lanjut.

16. Iraqi Airways

Maskapai nasional Irak menangguhkan penerbangan ke Beirut hingga pemberitahuan lebih lanjut.

17. ITA Airways

ITA Airways Italia memperpanjang penangguhan penerbangan Tel Aviv hingga 31 Oktober.

18. LOT

Maskapai penerbangan berbendera Polandia itu membatalkan penerbangan ke Tel Aviv hingga 26 Oktober, sementara penerbangan terjadwal pertamanya ke Beirut direncanakan pada 1 April 2025.

19. Lufthansa Group

Grup maskapai penerbangan Jerman itu menangguhkan penerbangan ke Tel Aviv hingga 31 Oktober sementara penerbangan ke Teheran ditangguhkan hingga 26 Oktober.

20. Pegasus

Maskapai penerbangan Turki itu membatalkan penerbangan ke Beirut hingga 28 Oktober.

21. RyanAir

Mereka telah membatalkan penerbangan ke dan dari Tel Aviv hingga 26 Oktober.

22. Qatar Airways

Maskapai penerbangan Qatar itu menangguhkan sementara penerbangan ke dan dari Irak, Iran, dan Lebanon.

23. SundAir

Maskapai penerbangan Jerman itu membatalkan penerbangan Berlin-Beirut dan Bremen-Beirut hingga 31 Oktober.

24. United Airlines

Maskapai ini menangguhkan penerbangan ke Tel Aviv untuk waktu yang belum ditentukan.

25. Virgin Atlantic

Maskapai penerbangan Inggris itu memperpanjang penangguhan penerbangan Tel Aviv hingga akhir Maret 2025, katanya dalam pernyataan melalui email, yang dikutip Express.co.uk. 

26 Wizz Air

Maskapai penerbangan yang berkantor pusat di Hungaria itu menangguhkan penerbangan ke dan dari Israel hingga 8 Oktober.

EXPRESS.CO.UK | ANTARA

Pilihan Editor: Maskapai Penerbangan Terbaik di Dunia versi CN Traveller

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tak Kuat Menahan Suhu Dingin di Kabin Pesawat, Simak 7 Tips Bikin Tubuh Tetap Hangat

52 menit lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang kelas ekonomi. Freepik.com/DC Studios
Tak Kuat Menahan Suhu Dingin di Kabin Pesawat, Simak 7 Tips Bikin Tubuh Tetap Hangat

Penumpang sering merasa kedinginan, bahkan setelah menutup ventilasi udara atau mengenakan pakaian tebal selama di pesawat.


Gara-gara ini, Kamala Harris Sebut Musuh Terbesar AS adalah Iran

1 jam lalu

Kamala Harris saat mengikuti debat calon presiden Amerika Serikat pada 10 September 2024. REUTERS
Gara-gara ini, Kamala Harris Sebut Musuh Terbesar AS adalah Iran

Kamala Harris mengatakan bahwa mencegah Iran memperoleh senjata nuklir adalah salah satu prioritas utamanya.


Pelapor Khusus PBB: Kedaulatan Palestina Tak Tergantung Pengakuan Negara Lain

1 jam lalu

Pelapor Khusus PBB untuk Palestina Francesca Albanese. Dok: OHCHR
Pelapor Khusus PBB: Kedaulatan Palestina Tak Tergantung Pengakuan Negara Lain

Pelapor khusus PBB untuk Palestina Francesca Albanese menegaskan kedaulatan Palestina memang tak tergantung pengakuan dari negara lain


Israel Perintahkan 3 RS Gaza Utara Dievakuasi, Termasuk RS Indonesia

2 jam lalu

Warga Palestina yang terluka dalam serangan Israel terbaring di lantai saat mereka dibantu di rumah sakit Indonesia setelah rumah sakit Al Shifa tidak berfungsi di tengah serangan darat Israel, di utara Jalur Gaza 16 November 2023. REUTERS/Fadi Alwhidi
Israel Perintahkan 3 RS Gaza Utara Dievakuasi, Termasuk RS Indonesia

Kementerian Kesehatan Gaza mengatakan tentara Israel memerintahkan evakuasi pasien dan staf di tiga rumah sakit di Jalur Gaza utara.


Aturan Berpakaian Selama Penerbangan yang Perlu DIketahui Sebelum Beli Tiket Pesawat

3 jam lalu

Ilustrasi ruang tunggu bandara. Unsplash.com/Andrik Langfield
Aturan Berpakaian Selama Penerbangan yang Perlu DIketahui Sebelum Beli Tiket Pesawat

Beberapa maskapai penerbangan menerapkan aturan berpakaian untuk penumpang.


Netanyahu Klaim Bunuh Dua Calon Pemimpin Hizbullah Pengganti Nasrallah

3 jam lalu

Pendukung Hizbullah membawa bendera dan spanduk yang menggambarkan pejabat senior Hizbullah Sayyed Hashem Safieddine selama protes di pinggiran selatan Beirut, Lebanon 18 Oktober 2023. REUTERS/Mohamed Azakir
Netanyahu Klaim Bunuh Dua Calon Pemimpin Hizbullah Pengganti Nasrallah

Dalam serangan Israel, Netanyahu menyebut dua calon bos baru Hizbullah berhasil dilenyapkan.


Menhan Israel Batal Kunjungi Pentagon, Gara-gara Biden Belum Telepon Netanyahu?

3 jam lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken memberi isyarat saat berjalan bersama Menteri Pertahanan Israel Yoav Gallant, di penyeberangan perbatasan Kerem Shalom, Israel, 1 Mei 2024. REUTERS/Evelyn Hockstein/Pool
Menhan Israel Batal Kunjungi Pentagon, Gara-gara Biden Belum Telepon Netanyahu?

Media Israel mengatakan PM Benjamin Netanyahu melarang Menhan Yoav Gallant terbang ke AS sampai Presiden Joe Biden meneleponnya


Dampak Serangan 7 Oktober Mengerikan, Apakah Hamas Salah Perhitungan?

3 jam lalu

Seorang warga Palestina berjalan melewati puing-puing rumah yang hancur akibat serangan Israel, di tengah konflik Israel-Hamas, di Khan Younis di Jalur Gaza selatan, 4 September 2024. REUTERS/Hatem Khaled
Dampak Serangan 7 Oktober Mengerikan, Apakah Hamas Salah Perhitungan?

Puluhan ribu korban jiwa, banyak orang yang kehilangan tempat tinggal, kota berubah menjadi tumpukan puing-puing, apakah Hamas salah perhitungan?


Rincian Dokter Lintas Batas (MSF) Menuntut Israel Atas Pelanggaran Kemanusiaan di Gaza

4 jam lalu

Sisa-sisa kendaraan MSF, yang diparkir di luar lokasi MSF ditandai dengan jelas, setelah kendaraan tersebut sengaja dihancurkan oleh pasukan Israel di Gaza, Palestina, 24 November 2023. Foto: trtworld
Rincian Dokter Lintas Batas (MSF) Menuntut Israel Atas Pelanggaran Kemanusiaan di Gaza

MSF atau lebih dikenal Dokter Lintas Batas, mengeluarkan seruan kepada Israel dan Amerika Serikat untuk menghentikan serangan di Jalur Gaza, apa saja?


Setahun Perang Gaza, Indonesia Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Palestina, Yaman, dan Sudan

5 jam lalu

Petugas mempersiapkan pengiriman bantuan kemanusiaan untuk Palestina dan Sudan di Pangkalan TNI Angkatan Udara, Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu 3 April 2024. Sumbangan yang diberikan untuk Palestina dan Sudan masing-masing senilai Rp30 miliar yang berupa obat-obatan, peralatan medis, antibakteri, dan makanan nutrisi. TEMPO/Subekti.
Setahun Perang Gaza, Indonesia Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Palestina, Yaman, dan Sudan

Setahun perang Gaza, Indonesia akan kirim bantuan kemanusiaan antara lain ke Palestina dengan nilai 1 juta dolar AS, pada 14 Oktober 2024.