Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jemaah Haji Debarkasi Solo Mulai Pulang ke Tanah Air, Nana Sudjana: Jadilah Teladan

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Jemaah haji kloter pertama Debarkasi Solo tiba di Bandara Adi Soemarmo di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Ahad dini hari, 23 Juni 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Jemaah haji kloter pertama Debarkasi Solo tiba di Bandara Adi Soemarmo di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Ahad dini hari, 23 Juni 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Iklan

TEMPO.CO, Boyoloali - Jemaah haji kelompok terbang atau kloter 1 Debarkasi Solo tiba kembali di Tanah Air dengan mendarat di Bandara Adi Soemarmo di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Ahad dini hari, 23 Juni 2024. Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana hadir langsung untuk menyambut kedatangan jemaah haji di Asrama Hadi Donohudan Boyolali. 

Dalam sambutannya, Nana berpesan kepada para jemaah haji yang sudah menyandang gelar haji dan hajah itu dapat menjadi teladan bagi masyarakat di sekitar mereka. 

"Saya bersyukur jemaah haji Indonesia dapat kembali ke Tanah Air dalam kondisi sehat dan selamat. Saya berharap agar jemaah haji yang saat ini sudah menyandang gelar haji dan hajah dapat menjadi suri teladan untuk masyarakat di sekitarnya," ujar Nana. 

Jemaah Haji Dirawat di Arab Saudi 

Dia menyebutkan untuk jemaah haji kloter 1 yang dulu diberangkatkan pada 12 Mei 2024 berjumlah 360 orang termasuk di antaranya petugas haji. Jemaah haji itu berasal dari Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah. 

Namun saat ini yang kembali ke Tanah Air baru 259 orang lantaran 1 jemaah haji dalam kondisi sakit dan masih dirawat di rumah sakit di Arab Saudi. Jemaah haji yang telah tiba di Asrama Haji Donohudan kemudian diserahterimakan kepada petugas haji daerah untuk dipulangkan kembali ke daerahnya masing-masing.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kasubbag Humas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Debarkasi Solo, Gentur Rachma Indriadi menambahkan untuk kepulangan jemaah haji menuju Tanah Air pada hari ini, 23 Juni 2024, total ada 5 kloter yaitu kloter 1 asal Kabupaten Temanggung yang dijadwalkan pada pukul 00.50 WIB, kloter 2 asal Kabupaten Temanggung dan Kabupaten Magelang pukul 3.50 WIB, kloter 3 asal Kabupaten Magelang pukul 9.05 WIB, kloter 4 asal Kabupaten Magelang pukul 13.45 WIB dan kloter 5 asal Kabupaten Magelang dan Kabupaten Purworejo pukul 18.20 WIB. 

SEPTHIA RYANTHIE

Pilihan Editor: Embarkasi Solo Tuntas Berangkatkan 35.982 Calon Jemaah Haji, 30 Orang Batal ke Tanah Suci

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Menag Yaqut Kembali Tak Hadiri Rapat dengan Komisi VIII DPR karena Kehabisan Tiket Pesawat

1 hari lalu

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas saat ditemui usai melaksanakan Salat Idulfitri 1445 Hijriah di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat. TEMPO/Adinda Jasmine
Menag Yaqut Kembali Tak Hadiri Rapat dengan Komisi VIII DPR karena Kehabisan Tiket Pesawat

Menteri Agama Yaqut kembali tidak menghadiri rapat dengan komisi VIII terkait evaluasi penyelenggaran haji 2024.


Tiket Kereta Api Dari Yogyakarta dan Solo yang Hanya Dibayar 79 Persen

1 hari lalu

Ilustrasi mudik dengan kereta api. ANTARA/Reno Esnir
Tiket Kereta Api Dari Yogyakarta dan Solo yang Hanya Dibayar 79 Persen

Dalam rangka HUT KAI ke-79, berikut ini tiket kereta api dari Yogykarta dan Solo yang diskon 21 persen


Anggota Pansus Haji Sebut Rekomendasi akan Disampaikan pada Rapat Paripurna 30 September

2 hari lalu

Anggota Pansus Haji DPR RI Marwan Jafar saat menjadi pembicara dalam diskusi Dialektika Demokrasi di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 26 September 2024. Diskusi tersebut mengangkat
Anggota Pansus Haji Sebut Rekomendasi akan Disampaikan pada Rapat Paripurna 30 September

Cak Imin mengatakan Pansus Haji telah bekerja secara transparan.


Sembilan Stasiun Kereta Api di Yogyakarta - Solo Sudah Terintegrasi Dengan Moda Transportasi Lain

2 hari lalu

Stasiun Yogyakarta. TEMPO/Mila Novita
Sembilan Stasiun Kereta Api di Yogyakarta - Solo Sudah Terintegrasi Dengan Moda Transportasi Lain

Stasiun terintegrasi di Yogyakartahadir untuk mempermudah dan mempercepat masyarakat menuju tempat tujuan serta memperkuat konektivitas.


Ini Respons Kepala BPKH soal Fatwa Haram Berangkat Haji dengan Hasil Investasi Jemaah Lain

2 hari lalu

Kepala BPKH Fadlul Imansyah saat memberikan sambutan dalam Seminar Nasional di Fakultas Hukum Universitas Andalas, Kamis, 26 September 2024   TEMPO/ Fachri Hamzah
Ini Respons Kepala BPKH soal Fatwa Haram Berangkat Haji dengan Hasil Investasi Jemaah Lain

Kepala BPKH angkat bicara soal ramai pemberitaan ihwal pengelolaan keuangan haji usai dikeluarkannya Fatwa Ijtima' Ulama VIII.


Ketua Pansus Haji Bicara Peluang Proses Hukum Pelanggaran Penyelenggaraan Haji

3 hari lalu

Ketua Pansus Angket Haji DPR RI Nusron Wahid (kanan) dan Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Ace Hasan Syadzily (kiri) dalam rapat Pansus Hak Angket terkait ibadah Haji di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu, 28 Agustus 2024.  TEMPO/M Taufan Rengganis
Ketua Pansus Haji Bicara Peluang Proses Hukum Pelanggaran Penyelenggaraan Haji

Temuan Pansus Haji tentang dugaan pelanggaran penyelenggaraan haji 2024 berpeluang diusut oleh penegak hukum.


Menag Yaqut Absen, Rapat Evaluasi Haji di DPR Batal

5 hari lalu

Ilustrasi Rapat DPR. TEMPO/M Taufan Rengganis
Menag Yaqut Absen, Rapat Evaluasi Haji di DPR Batal

Rapat Kerja Komisi VIII DPR mengenai evaluasi penyelenggaraan haji hari ini Senin, 23 September 2024 batal.


Tilikan Fest 2024: Ketika Seni Bekerja Hadirkan Beragam Diskusi Seni hingga Bazar Buku

6 hari lalu

Pertunjukan lektur berjudul Impian Putri Cempho menjadi salah satu yang disajikan dalam Tilikan Fest 2024 pada Jumat, 20 September 2024. Tilikan Fesr 2024 digelar di Lokananta Solo, Jawa Tengah, Jumat-Minggu, 20-22 September 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Tilikan Fest 2024: Ketika Seni Bekerja Hadirkan Beragam Diskusi Seni hingga Bazar Buku

Gelaran festival literasi seni Solo bertajuk Tilikan Fest 2024 selama tiga hari, Jumat-Minggu, 20-22 September 2024, menyemarakkan suasana di Lokananta Solo, Jawa Tengah


Diikuti 5 Ribu Pelari, SHA Run For Solo 2024 Kolaborasikan Sport Tourism dengan Wisata Sejarah dan Budaya

6 hari lalu

Kepsen: Para peserta SHA Run For Solo 2024 mulai atau start berlari dari Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Ahad pagi, 22 September 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Diikuti 5 Ribu Pelari, SHA Run For Solo 2024 Kolaborasikan Sport Tourism dengan Wisata Sejarah dan Budaya

Sekitar 5 ribu pelari mengikuti SHA Run For Solo 2024 pada Ahad, 22 September 2024. Selain berolahraga, para peserta diajak untuk menikmati wisata sejarah


Menteri Budi Karya Sebut Bandara IKN akan Melayani Penerbangan Haji dan Umroh

8 hari lalu

Menhub Budi Karya bersama tim Kemenhub setelah uji coba pendaratan Bandara IKN dengan pesawat jet Cessna, Kamis, 12 September 2024 (Dephub.go.id)
Menteri Budi Karya Sebut Bandara IKN akan Melayani Penerbangan Haji dan Umroh

Menteri Budi Karya mengatakan bahwa Bandara IKN direncanakan untuk bisa melayani penerbangan internasional, termasuk untuk penerbangan haji dan umroh.