Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wisatawan Diimbau Waspada Penipuan saat Tarik Tunai di Luar Negeri

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Ilustrasi turis di Eropa. Freepik.com
Ilustrasi turis di Eropa. Freepik.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Apakah Anda termasuk yang membawa uang tunai saat berpergian ke luar negeri atau cukup dengan kartu debit dan kredit? Kalau termasuk golongan yang terakhir, sebaiknya hati-hati saat menarik uang tunai dengan kartunya. Selain itu, berpikir dua kali sebelum menggunakan mesin ATM untuk menghindari penipuan.

Dalam beberapa tahun terakhir, semakin banyak wisatawan yang mulai membawa kartu kredit dan debit ke luar negeri. Hal ini tentu lebih praktis saat ingin menukarkan uang ke mata uang lokal. Daripada menukarkannnya lebih dulu sebelum berangkat. Tapi menggunakan kartu debit atau kredit justru meningkatkan risiko penipuan terkait pencurian data. 

Will Bolsover, pendiri & CEO Natural World Safaris, menyarankan wisatawan mewaspadai penipuan skimming. Metode itu dengan menggunakan perangkat yang dirancang untuk mencuri informasi kartu pemiliknya.

Perangkat skimmer sering dipasang pada ATM dan pembaca kartu di kawasan wisata atau lokasi sibuk. "Perangkat tersebut dapat menangkap detail kartu Anda dan bahkan mencatat PIN Anda, sehingga memungkinkan penipu melakukan transaksi yang tidak diinginkan,"  ujar Will seperti dikutip dari laman Express UK.

Will Bolsover menambahkan cara terbaik untuk menghindari skimming pada mesin ATM adalah dengan mencari ulasan di Google Maps sebelum menggunakannya. Menurut dia, biasanya pengguna yang memiliki pengalaman skimming akan meninggalkan ulasan untuk memperingatkan orang lain.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

 “Anda juga harus mencari tanda-tanda gangguan pada ATM dan pembaca kartu seperti lampiran yang tidak biasa dan komponen yang longgar atau tidak sejajar. Hal iniapat mengindikasikan adanya perangkat skimming," katanya. 

Will mengatakan salah satu contoh penipuan kartu yang tidak biasa adalah ketika informasi penggunanya sudah disusupi pelanggaran data. Hal ini dapat terjadi kapan saja, bahkan berbulan-bulan. Terutama jika pernah menggunakan situs web di negara-negara yang tidak memiliki keamanan siber yang ketat. 

Sebab itu, untuk menghindari kasus penipuan ini meluas, dia menyarankan agar wisatawan menghubungi bank dan memberi tahu tentang perjalanan ke luar negeri. Dengan begitu bank dapat mengawasi setiap transaksi yang dilakukan. Bahkan membekali Anda kartu sekunder untuk pembelian acak di luar negeri.

Pilihan editor: Ahli Perjalanan Berbagi Tips Menghindari Penipuan Terutama Solo Traveler

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar 15 APK Penipuan Terbaru 2024 yang Perlu Diwaspadai

14 jam lalu

Waspada! Berikut ini deretan file APK penipuan yang sering kali dikirimkan ke nomor WhatsApp pada 2024. Jangan klik link sembarangan. Foto: Canva
Daftar 15 APK Penipuan Terbaru 2024 yang Perlu Diwaspadai

Waspada! Berikut ini deretan file APK penipuan yang sering kali dikirimkan ke nomor WhatsApp pada 2024. Jangan klik link sembarangan.


Warga India Lakukan Penipuan Lewat Investasi Forex, Kerugian Mencapai Rp 3,5 Miliar

16 jam lalu

Wakil Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Hendri Umar saat konferensi pers di Direktorat Reserse Kriminal (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya, Jakarta, Jumat, 26 Juli 2024. TEMPO/Yohanes Maharso
Warga India Lakukan Penipuan Lewat Investasi Forex, Kerugian Mencapai Rp 3,5 Miliar

Polda Metro menangkap seorang warga India yang melakuan penipuan lewat investasi forex. Korban mengalami kerugian hingga Rp 3,5 miliar.


Polisi Duga Masih Banyak Korban Penipuan Investasi Forex oleh WNA India, Imbau Segera Lapor

16 jam lalu

Wakil Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Hendri Umar saat konferensi pers di Direktorat Reserse Kriminal (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya, Jakarta, Jumat, 26 Juli 2024. TEMPO/Yohanes Maharso
Polisi Duga Masih Banyak Korban Penipuan Investasi Forex oleh WNA India, Imbau Segera Lapor

Polisi menyebut tersangka telah melakukan penipuan secara berulang. Karena itu, polisi menduga masih banyak korban lain yang ditipu oleh pelaku.


Waspada, Modus Penipuan lewat Telepon, Ini Ciri-Cirinya

21 jam lalu

Ilustrasi modus penipuan menggunakan file aplikasi melalui ponsel. ANTARA/ Imam Budilaksono.
Waspada, Modus Penipuan lewat Telepon, Ini Ciri-Cirinya

Ketahui bentuk-bentuk dan ciri-ciri modus penipuan via telepon.


Sandiaga Sebut Golden Visa untuk Menstimulus Investasi di IKN dan Tarik Wisatawan Mancanegara

2 hari lalu

Direktorat Jenderal Imigrasi  memberikan  pertama kali golden visa  kepada Samuel Altman, Chief Executive Officer (CEO) OpenAI, FOTO : istimewa
Sandiaga Sebut Golden Visa untuk Menstimulus Investasi di IKN dan Tarik Wisatawan Mancanegara

Sandiaga mengatakan pemerintah menerapkan prinsip kehati-hatian dalam kebijakan golden visa.


Marak Aksi Pemalsuan, Begini 3 Cara Cek Keaslian Sertifikat Tanah

2 hari lalu

Ilustrasi sertifikat tanah. Istimewa
Marak Aksi Pemalsuan, Begini 3 Cara Cek Keaslian Sertifikat Tanah

Memastikan keaslian sertifikat tanah adalah langkah krusial untuk menghindari masalah hukum di kemudian hari.


Lima Bahaya yang Sering Kali Diabaikan saat Traveling

3 hari lalu

Perempuan solo traveling. Freepik
Lima Bahaya yang Sering Kali Diabaikan saat Traveling

Meski persiapan sudah matang, bahaya bisa saja mengintai selama traveling mulai dari penipuan hingga bencana alam.


Puluhan Biduan Depok Tertipu Arisan Bodong, Kerugian Rp3,5 Miliar

4 hari lalu

Puluhan biduan bersama kuasa hukumnya, Rudi Samin melaporkan dugaan arisan bodong ke Polres Metro Depok, Jalan Margonda, Kecamatan Pancoran Mas, Depok, Senin, 22 Juli 2024. Foto : Istimewa
Puluhan Biduan Depok Tertipu Arisan Bodong, Kerugian Rp3,5 Miliar

Korban dugaan penipuan arisan bodong di Depok sekitar 70 orang dengan nilai setoran bervariasi mulai dari Rp8 juta hingga Rp500 juta.


Yunani Gunakan Drone untuk Kontrol Kepadatan Kursi Berjemur di Pantai

4 hari lalu

Pantai di Yunani. Unsplash.com/Nick Karvounis
Yunani Gunakan Drone untuk Kontrol Kepadatan Kursi Berjemur di Pantai

Sebanyak 14 pantai di Yunani dipantau, perusahaan yang menyewakan kursi berjemur ilegal didenda sampai Rp6,2 miliar.


7 Negara di Asia yang Paling Banyak Dikunjungi Wisatawan

4 hari lalu

Wisatawan mengantri untuk memasuki stasiun kereta Shanghai Hongqiao, saat kepadatan perjalanan Festival Musim Semi menjelang Tahun Baru Imlek, di Shanghai, Cina 5 Februari 2024. REUTERS/Nicoco Chan
7 Negara di Asia yang Paling Banyak Dikunjungi Wisatawan

Berikut ini daftar negara di asia yang paling banyak dikunjungi wisatawan. Negara ini menawarkan destinasi liburan wisata alam hingga wisata kuliner.